Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemerintah Catat Tingkat Kesembuhan Covid RI 81 Persen, Saat Dunia Hanya 70 Persen

Pemerintah Catat Tingkat Kesembuhan Covid RI 81 Persen, Saat Dunia Hanya 70 Persen Ketua Tim Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PC-PEN) Menko Perekonomian Airlangga H. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Ketua Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPC-PEN) sekaligus Menteri Koordinator Perekonomian, Airlangga Hartarto, mengatakan pemerintah saat ini sedang berupaya untuk menekan angka kasus kematian akibat positif Covid-19. Tingkat kasus kematian di Tanah Air sendiri saat ini masih berada di 3 persen, di atas rata-rata global sebesar 2,2 persen.

"Tingkat kematian global 2,2 persen, kita 3 persen. Tentu ini dengan penanganan yang lebih baik diharapkan target ke depan adalah menekan tingkat fatality rate (tingkat kematian)," kata dia dalam diskusi virtual Outlook 2021: Wajah Indonesia Setelah Pandemi, Kamis (24/12).

Dia menambahkan, jika melihat dari segi keseluruhan penanganan Covid-19 kasus sembuh di Indonesia cukup baik, yakni di 81,9 persen. Posisi itu lebih tinggi dari tingkat kesembuhan global yang hanya mencapai 70,3 persen. "Secara keseluruhan kita lebih baik," imbuh dia.

Kasus Positif Beberapa Provinsi Masih Tinggi

Meski begitu, dia mengakui masih ada beberapa provinsi di Indonesia yang kasus postif Covid-19 masih tinggi. Pemerintah terus melakukan monitoring terkait dengan perkembangan kasus positif seperti terjadi di Jakarta, Jawa Timur, Jawa Barat, Jawa Tengah, Sulawesi Selatan, Aceh dan Papua.

"Tentu kita juga melihat di berbagai provinsi kasusnya masih tinggi, namun kita melihat juga bahwa penanganan secara nasional sudah jauh lebih baik," sebut dia.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Satu Keluarga Diduga Alami Keracunan AC Mobil saat Mudik, Ketahui Langkah Antisipasinya Sebelum Perjalanan Jauh
Satu Keluarga Diduga Alami Keracunan AC Mobil saat Mudik, Ketahui Langkah Antisipasinya Sebelum Perjalanan Jauh

Viral satu keluarga pemudik diduga alami keracunan AC mobil hingga sebabkan kematian.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Meningkat di 21 Provinsi
Kasus Covid-19 Meningkat di 21 Provinsi

Tren kenaikan kasus mingguan Covid-19 nasional per 9 Desember 2023 dilaporkan menyentuh angka 554 kasus positif.

Baca Selengkapnya
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa

Informasi Jokowi terima dari Menkes, kasus Covid-19 masih dalam kondisi yang baik meski memang ada kenaikan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jenis Semut Ini Mampu Menyembuhkan Diri dari Kematian dengan Liurnya
Jenis Semut Ini Mampu Menyembuhkan Diri dari Kematian dengan Liurnya

Penelitian terbaru mengungkapkan kehebatan alamiah semut ini dalam menangani risiko kematian yang diakibatkan oleh infeksi luka. Simak selengkapnya disini!.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Temukan Kasus Covid-19 Varian JN.1 di Jakarta dan Batam
Kemenkes Temukan Kasus Covid-19 Varian JN.1 di Jakarta dan Batam

Covid-19 varian JN.1 dilaporkan berkaitan erat dengan varian BA.2.86 dan dikhawatirkan dapat mempengaruhi pola penularan dan tingkat keparahan penyakit.

Baca Selengkapnya
Pasien Covid-19 yang Dirawat di Rumah Sakit RI Naik 255 Persen
Pasien Covid-19 yang Dirawat di Rumah Sakit RI Naik 255 Persen

Tjandra mengatakan, data WHO menunjukkan, ada kenaikan 255 persen perawatan Covid-19 di rumah sakit Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia

Pasien mengembuskan napas terakhir di RS Embung Fatimah pada 18 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Sejarah 2 Maret: Kasus Pertama Virus Covid-19 di Indonesia
Sejarah 2 Maret: Kasus Pertama Virus Covid-19 di Indonesia

Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.

Baca Selengkapnya
Empat Strategi Menkes Hadapi Potensi Pandemi Selanjutnya
Empat Strategi Menkes Hadapi Potensi Pandemi Selanjutnya

Dari semua perang yang dihadapi manusia, melawan patogen mencatatkan kematian yang paling banyak.

Baca Selengkapnya