Merdeka.com - Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi telah menetapkan jadwal melempar jumrah untuk jemaah Indonesia. Jadwal ditetapkan menyesuaikan dengan kondisi cuaca di Arab Saudi yang sangat panas.
Ketua Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH), Arsad Hidayat, mengatakan Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi menetapkan jadwal melempar jumrah Aqabah pada 10 Zulhijjah. Waktunya dimulai sejak dini hari sampai pukul 04.30 Waktu Arab Saudi (WAS). Demikian dikutip dari website, Kemenag.go.id, Rabu (6/7).
Di luar jam itu, lempar jumrah Aqabah akan dilakukan mulai pukul 16.00 WAS atau selepas waktu Asar sampai pukul 21.00 WAS.
"Pemilihan waktu juga melihat kondisi dari cuaca yang sangat panas, akan lebih baik dan maslahat jika dilakukan di waktu yang saya sampaikan tadi," tutur Arsyad Hidayat di Jeddah usai rapat persiapan Armuzna di Kantot Urusan Haji Jeddah, beberapa waktu lalu.
Penyesuaian waktu juga dilakukan saat lempar jumrah di Hari Tasyrik. Sebanyak 50 persen jemaah Indonesia akan melontar jumrah dari tengah malam hingga pukul 06.00 WAS. Sisanya akan melempar jumrah mulai pukul 17.00 WAS hingga 22.00 WAS.
"Termasuk jumrah pada Hari Tasyrik, ini dilakukan sama. Sebanyak 50 persen dari tengah malam sampai 06.00 dan 50 persen sisanya akan dilakukan mulai pukul 17.00 sampai 22.00," kata Arsyad. [has]
Baca juga:
Data Jemaah Haji Indonesia Wafat per 10 Juli 2022
Potret Masjidil Haram dari Ketinggian Saat Ibadah Haji 2022
Tahalul, Jemaah Pria Ramai-Ramai Cukur Gundul
Kekhusyukan Jemaah Salat Iduladha 1443 H di Stadion Jakarta Internasional
Raja Salman dan Putra Mahkota Kirim Ucapan Selamat Iduladha ke Pemimpin Negara Islam
Kerja Cerdas Tim Kesehatan Kawal Jemaah Haji Indonesia di Arab Saudi
Menag: Lempar Jumrah Sore Hari Pilihan Tepat, Udara Tak Terlalu Panas
Coba Menyeberang ke Malaysia Lewat Pelabuhan Tikus, 10 WNI dan 1 WNA Ditangkap
Sekitar 22 Menit yang laluKomnas HAM Berharap Bisa Periksa Ferdy Sambo di Luar Mako Brimob
Sekitar 52 Menit yang laluUpdate Kasus Covid-19 per 7 Agustus 2022
Sekitar 1 Jam yang laluKlaim Anis Matta soal Tokoh Pindah ke Partai Gelora
Sekitar 1 Jam yang laluMinta Perlindungan LPSK, Bharada E Ajukan JC Mau Ungkap Semuanya
Sekitar 1 Jam yang laluUngkap Nama-Nama Pembunuh Brigadir J, Bharada E Minta Jadi Justice Collaborator
Sekitar 1 Jam yang laluLPSK Tunggu Permohonan Bharada E Jadi Justice Collaborator
Sekitar 1 Jam yang laluFerdy Sambo Dibawa ke Mako Brimob, Ini Kata Ayah Brigadir J
Sekitar 2 Jam yang laluPengacara: Bharada E Revisi Seluruh Keterangan Awal, Plong Setelah Ungkap Semua
Sekitar 2 Jam yang laluVerifikasi Administrasi, KPU Kategorikan Dokumen Parpol Benar dan Sah
Sekitar 2 Jam yang laluIni Tempat Khusus bagi Terduga Pelanggar Kode Etik dalam Penanganan Kasus Brigadir J
Sekitar 3 Jam yang laluPemuda Perkosa Anak Dibawa Umur di Hotel Banda Aceh, Korban Diancam Pakai Pisau
Sekitar 3 Jam yang laluMahfud MD: Pelanggaran Etik Irjen Ferdy Sambo Bisa Masuk Ranah Pidana
Sekitar 3 Jam yang laluTarget Partai Gelora di Pemilu 2024: Lolos Parliamentary Threshold 4 Persen
Sekitar 4 Jam yang laluGiliran Ajudan dan Sopir Istri Irjen Ferdy Sambo Ditangkap
Sekitar 1 Menit yang laluKomnas HAM Berharap Bisa Periksa Ferdy Sambo di Luar Mako Brimob
Sekitar 1 Jam yang laluMinta Perlindungan LPSK, Bharada E Ajukan JC Mau Ungkap Semuanya
Sekitar 1 Jam yang laluUngkap Nama-Nama Pembunuh Brigadir J, Bharada E Minta Jadi Justice Collaborator
Sekitar 1 Jam yang laluGiliran Ajudan dan Sopir Istri Irjen Ferdy Sambo Ditangkap
Sekitar 1 Menit yang laluKomnas HAM Berharap Bisa Periksa Ferdy Sambo di Luar Mako Brimob
Sekitar 1 Jam yang laluMinta Perlindungan LPSK, Bharada E Ajukan JC Mau Ungkap Semuanya
Sekitar 1 Jam yang laluUngkap Nama-Nama Pembunuh Brigadir J, Bharada E Minta Jadi Justice Collaborator
Sekitar 1 Jam yang laluMinta Perlindungan LPSK, Bharada E Ajukan JC Mau Ungkap Semuanya
Sekitar 1 Jam yang laluLPSK Tunggu Permohonan Bharada E Jadi Justice Collaborator
Sekitar 2 Jam yang laluPengacara: Bharada E Revisi Seluruh Keterangan Awal, Plong Setelah Ungkap Semua
Sekitar 2 Jam yang laluIrjen Sambo Dibawa ke Mako Brimob, Beredar Kabar Rumah Kabareskrim Ditembaki
Sekitar 6 Jam yang laluProyek Kereta Cepat Terindikasi Banyak Masalah, PKS Usulkan Pansus Hak Angket
Sekitar 2 Hari yang laluKomisi I Minta Kemenlu Waspadai Kondisi di Taiwan
Sekitar 2 Hari yang laluMuhaimin Ajak Kader & Alumni PMII Sinergi Jadi Penopang Kemajuan Bangsa
Sekitar 2 Hari yang laluLink Live Streaming Pekan Ketiga BRI Liga 1 di Vidio Hari Ini: Borneo FC Vs Persib
Sekitar 2 Jam yang laluBRI Liga 1: Bali United Dapat Kabar Gembira Jelang Laga Kontra Arema FC Pekan Depan
Sekitar 3 Jam yang laluKopda Muslimin Tewas Keracunan, Kondisi Istri Korban Penembakan Membaik
Sekitar 4 Hari yang laluKopda Muslimin Tinggalkan Surat Wasiat untuk Anak
Sekitar 5 Hari yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami