Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Antisipasi pemudik kehabisan bensin di tol, Polisi siapkan SPBU berjalan

Antisipasi pemudik kehabisan bensin di tol, Polisi siapkan SPBU berjalan Kemacetan jalur mudik. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Polisi sudah mengantisipasi segala kemungkinan masalah yang bakal terjadi saat arus mudik Lebaran. Salah satunya kemungkinan pemudik kehabisan bahan bakar di jalan tol.

Wakapolda Metro Jaya Brigjen Purwadi menuturkan, Korlantas akan menyiapkan tim yang akan membawa bahan bakar untuk para pemudik.

"Tahun ini mungkin akan lebih baik, karena dari Korlantas sudah menyiapkan, dan ada tim-tim yang menyiapkan bahan bakar sehingga tim ini disiapkan di sepanjang jalan tol," katanya kepada wartawan, Jumat (1/6).

"Jika diperlukan masyarakat tim ini bisa digerakkan, untuk menghindari kekurangan bahan bakar minyak, khususnya kendaraan yang berada di dalam tol. SPBU berjalan juga disiapkan," tambahnya.

Selain itu, polisi juga menyoroti soal tempat peristirahatan pengendara atau rest area. Sebab, tempat peristirahatan di jalan tol menjadi salah satu simpul kemacetan. Polisi tidak bisa membatasi lamanya pemudik di rest area.

Solusinya, pengendara akan diarahkan ke jalur peristirahatan lain untuk menghindari penumpukan.

"Ini memang kita enggak bisa batasi, karena mereka mungkin ada yang sebentar untuk kencing atau beristirahat. Kalau dibatasi agak sulit mereka, tetapi mereka akan diatur di tempat yang tertentu, sehingga tidak menghalangi pengguna jalan lain. Dan rest area akan disiapkan juga petugas yang ada di sana secara maksimal yang dibutuhkan di rest area," ucapnya.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemerintah Terapkan Pembatasan Angkutan Barang saat Libur Lebaran, Ini Ruas Jalan yang Dibatasi
Pemerintah Terapkan Pembatasan Angkutan Barang saat Libur Lebaran, Ini Ruas Jalan yang Dibatasi

Pemerintah mengeluarkan SKB tentang pengaturan pembatasan operasional angkutan barang selama libur Lebaran.

Baca Selengkapnya
Polisi Ingatkan 6 Penyebab Kecelakaan saat Libur Lebaran
Polisi Ingatkan 6 Penyebab Kecelakaan saat Libur Lebaran

Warga diminta selalu waspada dan mempersiapkan kendaraan sebaik mungkin sebelum mudik

Baca Selengkapnya
Cek Langsung ke Lapangan, Polisi Pastikan Tol Cimanggis-Cibitung Aman Buat Pemudik
Cek Langsung ke Lapangan, Polisi Pastikan Tol Cimanggis-Cibitung Aman Buat Pemudik

Tol tersebut diharapkan mengurai kemacetan di musim mudik lebaran

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Angkutan Barang Sumbu Tiga akan Dibatasi Selama Mudik Lebaran 2024, Cek Aturannya Berikut Ini
Angkutan Barang Sumbu Tiga akan Dibatasi Selama Mudik Lebaran 2024, Cek Aturannya Berikut Ini

Pembatasan operasional angkutan barang selama mudik lebaran itu berdasarkan keputusan bersama antara kepolisian dengan sejumlah pemangku kebijakan.

Baca Selengkapnya
Pemprov Jabar Ingatkan Tempat Hiburan Malam Tak buat Gaduh Selama Ramadan, Polisi Gencar Patroli Awasi Balap Liar
Pemprov Jabar Ingatkan Tempat Hiburan Malam Tak buat Gaduh Selama Ramadan, Polisi Gencar Patroli Awasi Balap Liar

Kegiatan SOTR kerap disertai dengan iring-iringan kendaraan bermotor pada malam hari jelang subuh

Baca Selengkapnya
Polisi Bakal Tindak Tegas Ormas yang Maksa Minta THR ke Pengusaha
Polisi Bakal Tindak Tegas Ormas yang Maksa Minta THR ke Pengusaha

Pihaknya tidak bisa bergerak sendiri tanpa adanya peran serta masyarakat.

Baca Selengkapnya
Satu Korban Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim Utama Alami Pendarahan Otak
Satu Korban Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim Utama Alami Pendarahan Otak

Korban yang mengalami luka serius itu merupakan sopir mobil pikap.

Baca Selengkapnya
Puncak Arus Balik Lebaran, Menhub Budi ke Maskapai: Hati-Hati Bagasi Penumpang
Puncak Arus Balik Lebaran, Menhub Budi ke Maskapai: Hati-Hati Bagasi Penumpang

Menteri Perhubungan ingatkan maskapai terkait bagasi penumpang saat puncak arus balik lebaran.

Baca Selengkapnya
Ramadan 2024, 13 Pasangan Tanpa Nikah di Banjarmasin Digerebek Dalam Hotel
Ramadan 2024, 13 Pasangan Tanpa Nikah di Banjarmasin Digerebek Dalam Hotel

Polisi mengimbau masyarakat untuk selalu waspada terhadap pelaku kejahatan dan laporkan apabila mengalami ataupun mengetahui adanya aksi kejahatan.

Baca Selengkapnya