Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

53 Keluarga korban Lion Air JT 610 dapat pendampingan psikolog

53 Keluarga korban Lion Air JT 610 dapat pendampingan psikolog Keluarga korban lihat barang penumpang Lion Air JT 610. ©Liputan6.com/Helmi Fithriansyah

Merdeka.com - Operasi DVI Polri menyampaikan informasi terbaru terkait pendampingan psikologis keluarga korban musibah pesawat Lion Air JT 610. Sejauh ini, sudah diturunkan 20 psikolog untuk melakukan pendampingan, terutama untuk penyembuhan trauma.

Tenaga psikolog ini adalah hasil sinergi bantuan dari Biro Psikologi Mabes Polri, Psikologi Polda Metro Jaya, Rumah Sakit Polri, Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI), dan TNI Angkatan Udara.

"Sampai saat ini sudah ada 53 keluarga yang menjalani pendampingan, dan tidak hanya keluarga korban, tapi juga dari petugas. Jadi siapa pun yang perlu pendampingan akan dilakukan pendampingan," ujar Kepala Rumah Sakit RS Polri, Musyafak di RS Polri Kramat Jati, Kamis (1/11).

AKP Angela selaku pendamping psikologis menjelaskan, kondisi keluarga korban saat ini cukup beragam.

"Kondisi keluarga jawabannya luas, mulai dari yang terima sampai tidak terima informasi yang kami sampaikan," ujarnya.

Menurutnya, banyak dari keluarga, petugas, atau kerabat korban yang datang untuk mendapat pendampingan psikologis karena mereka tidak sanggup menghadapi beban emosi.

"Mungkin mereka datang mengungkapkan rasa lelah dan curhat, atau tidak terima, sedih, kecewa, belum terima keadaan dan datang kami lakukan pendampingan psikologis," tutupnya.

Selain itu, sampai hari ini Operasi DVI Polri menyampaikan total keluarga yang melapor di Rumah Sakit Polri Kramat Jati sudah berjumlah 212 laporan. Ini adalah penambahan sebanyak 21 laporan dari sebelumnya yang hanya berjumlah 191.

Namun, hasil verifikasi juga menemukan beberapa aduan yang sama. Total data antemortem terverifikasi hanya berjumlah 189 dari 212 laporan karena adanya data ganda.

Reporter: Ratu Annisaa Suryasumirat

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Tangis Keluarga Pecah saat Terima 12 Jenazah Korban Kecelakaan KM 58 Tol Cikampek
VIDEO: Tangis Keluarga Pecah saat Terima 12 Jenazah Korban Kecelakaan KM 58 Tol Cikampek

12 Korban kecelakaan maut di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek yang sudah teridentifikasi diserahkan kepada pihak keluarga di RS Polri, Kramat Jati, Jakarta Timur

Baca Selengkapnya
Peran Penting Dukungan Psikologis untuk Orangtua Anak Penderita Kanker
Peran Penting Dukungan Psikologis untuk Orangtua Anak Penderita Kanker

Beban psikologis yang ditanggung oleh orangtua dari anak penderita kanker tidak bisa dianggap remeh dan perlu untuk ditangani secara tepat.

Baca Selengkapnya
FOTO: Keluarga Korban Kecelakaan Bus Pariwisata Berurai Air Mata Saat Terima Santunan Jasa Raharja di SMK Lingga Kencana
FOTO: Keluarga Korban Kecelakaan Bus Pariwisata Berurai Air Mata Saat Terima Santunan Jasa Raharja di SMK Lingga Kencana

Jasa Raharja memberikan santunan kepada ahli waris dari korban yang meninggal dunia sebesar Rp50 juta.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Keluarga Prajurit Korban Pesawat Super Tucano, Prabowo: Kalau Ada Apa-Apa Hubungi Saya
Kunjungi Keluarga Prajurit Korban Pesawat Super Tucano, Prabowo: Kalau Ada Apa-Apa Hubungi Saya

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto bertakziah ke kediaman prajurit TNI AU yang menjadi korban kecelakaan pesawat tempur Sumper Tucano

Baca Selengkapnya
Firasat Kru Sebelum Helikopter Jatuh di Kuta Selatan Bali
Firasat Kru Sebelum Helikopter Jatuh di Kuta Selatan Bali

Sebelum peristiwa itu, kru helikopter bernama Oktraman Menderosap atau Oki rupanya memiliki firasat buruk.

Baca Selengkapnya
KPAI Ungkap Kondisi Psikis Siswa SMA Binus School Serpong Korban Perundungan
KPAI Ungkap Kondisi Psikis Siswa SMA Binus School Serpong Korban Perundungan

Kondisi psikis itu diketahui usai KPAI bertemu korban di kantor P2TP2A Tangerang Selatan.

Baca Selengkapnya
Aksi Sahabat Ganjar Beri Trauma Healing buat Korban Kebakaran di Tambora
Aksi Sahabat Ganjar Beri Trauma Healing buat Korban Kebakaran di Tambora

Kebakaran hebat melanda permukiman padat penduduk di Tambora, Jakarta Barat.

Baca Selengkapnya
Ini Identitas Warga yang Alami Luka-Luka saat Menyambut Presiden Jokowi di Sulawesi
Ini Identitas Warga yang Alami Luka-Luka saat Menyambut Presiden Jokowi di Sulawesi

Ada korban yang terkena dahan pohon yang tumbang hingga sesak napas.

Baca Selengkapnya
Anak Korban Bunuh Diri Satu keluarga di Malang dapat Pendampingan Psikologis
Anak Korban Bunuh Diri Satu keluarga di Malang dapat Pendampingan Psikologis

Untuk memastikan kondisi anak dan memberikan pendampingan psikologis dampak peristiwa tragis yang menimpa keluarganya.

Baca Selengkapnya
Kasus Briptu FN Bakar Suami, Evaluasi Mental Anggota Polri jadi Sorotan
Kasus Briptu FN Bakar Suami, Evaluasi Mental Anggota Polri jadi Sorotan

Bambang menyoroti kewenangan yang besar diampu setiap Anggota Polri bisa membuat mental dan psikis anggota jadi gagap.

Baca Selengkapnya
Selalu Teringat Ayahnya Dikepung 12 Debt Collector, 2 Anak Perempuan Aiptu FN Trauma Berat
Selalu Teringat Ayahnya Dikepung 12 Debt Collector, 2 Anak Perempuan Aiptu FN Trauma Berat

Selalu Teringat Ayahnya Dikepung 12 Debt Collector, 2 Anak Perempuan Aiptu FN Trauma Berat

Baca Selengkapnya
Lima Keluarga Vina Cirebon Dapat Perlindungan LPSK, Jalani Bantuan Rehabilitasi Psikologis
Lima Keluarga Vina Cirebon Dapat Perlindungan LPSK, Jalani Bantuan Rehabilitasi Psikologis

Ini sesuai keputusan dalam sidang Mahkamah Pimpinan LPSK tanggal 17 dan 22 Juli 2024.

Baca Selengkapnya