Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kado Milad ke-2 BSI, Jadi Bank Syariah Terbesar Hingga Berkantor di Dubai

Kado Milad ke-2 BSI, Jadi Bank Syariah Terbesar Hingga Berkantor di Dubai Direktur Utama BSI Hery Gunardi. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Bank Syariah Indonesia (BSI) resmi menginjak usia 2 tahun sejak penggabungannya. Sederet milestone penting BSI terbukti menjadi satu kado indah bagi bank syariah terbesar di Indonesia ini.

Direktur Utama BSI Hery Gunardi mengungkapkan sejumlah capaian yang didapat meski dalam usia yang terhitung muda. Dalam 2 tahun, BSI mampu memantapkan posisinya menjadi bank syariah terbesar di Indonesia, hingga memiliki cabang di Dubai.

"Dalam usia yang relatif muda, BSI menjadi bank syariah terbesar di Indonesa, dan menjadi bank nomor 6 berdasarkan total aset di jajaran bank nasional di Indonesia," kata dia dalam sambutannya di Bank Syariah Indonesia Charity Concert 2023, Selasa (28/2).

Tak hanya itu, capaian tadi juga disokong dengan kinerja BSI yang cemerlang. Sebut saja, BSI bertransformasi menjadi bank yang sangat profitable, dam membangun struktur neraca yang solid dengan rasio perbankan yang impresif.

"Disamping itu BSI juga sudah memiliki right office di Dubai, sebentar lagi akan menjadi cabang penuh atau full branch," ungkapnya.

Hery menegaskan kalau beragam capaian ini bukanlah titik akhir. Melainkan permulaan dari BSI dengan segala ambisinya kedepan.

"Capaian saat ini buka titik, tapi koma. Ini bukan akhir tapi awal perjalanan sebuah kapal pinisi dari bandar Jakarta menuju Sabang mengelilingi Nusantara hingga akhirnya bersandar di Dubai," bebernya.

Reporter: Arief Rahman H.

Sumber: Liputan6.com

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
BSI Masuk Top 10 Global Islamic Bank, Erick Thohir: Ini Lebih Cepat dari Target
BSI Masuk Top 10 Global Islamic Bank, Erick Thohir: Ini Lebih Cepat dari Target

Hal tersebut membuktikan kehadiran BSI sejak 2021 yang diproyeksikan sebagai lokomotif ekonomi syariah tumbuh secara berkelanjutan.

Baca Selengkapnya
Bank Syariah Indonesia Masuk Top 10 Global Islamic Bank
Bank Syariah Indonesia Masuk Top 10 Global Islamic Bank

BSI secara global berada pada peringkat 10 di jajaran Global Islamic Bank.

Baca Selengkapnya
BSI Ingin Buka Cabang di Arab Saudi Tapi Satu Hal Ini Masih Belum Selesai
BSI Ingin Buka Cabang di Arab Saudi Tapi Satu Hal Ini Masih Belum Selesai

Lokasi BSI di Arab Saudi berada di titik strategis, mudah diakses jemaah haji dan umroh.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sukses Sedot Perhatian! Tonton Serunya Acara KapanLagi Buka Bareng BRI Festival 2024
Sukses Sedot Perhatian! Tonton Serunya Acara KapanLagi Buka Bareng BRI Festival 2024

Kegiatan yang didukung PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau Bank BRI tersebut memanfaatkan momentum Ramadan yang penuh berkah dan kebaikan.

Baca Selengkapnya
Bank DKI Sumbang Dividen Rp326 Miliar, Jadi Terbesar di Provinsi Jakarta
Bank DKI Sumbang Dividen Rp326 Miliar, Jadi Terbesar di Provinsi Jakarta

Sebagai informasi, tahun ini Bank DKI berusia 63 tahun yang tepat jatuh pada tanggal 11 April.

Baca Selengkapnya
Bank Indonesia Bakal Buka Penukaran Uang di Titik Jalur Mudik, Syaratnya Cuma Butuh KTP
Bank Indonesia Bakal Buka Penukaran Uang di Titik Jalur Mudik, Syaratnya Cuma Butuh KTP

Bagi masyarakat yang ingin menukarkan uang melalui pelayanan tersebut harus membawa indentitas seperti kartu tanda penduduk (KTP).

Baca Selengkapnya
Di Hari Ulang Tahun, Ibu Ini Mendapatkan Kado Terindah Berbarengan dengan Pelantikan Sang Anak Jadi Polisi
Di Hari Ulang Tahun, Ibu Ini Mendapatkan Kado Terindah Berbarengan dengan Pelantikan Sang Anak Jadi Polisi

Di hari pertambahan usia ia justru mendapatkan kado terindah atas keberhasilan anaknya yang menjadi seorang polisi.

Baca Selengkapnya
Waspada DBD di Indonesia Melonjak Sampai Bulan April, Kenali Gejalanya
Waspada DBD di Indonesia Melonjak Sampai Bulan April, Kenali Gejalanya

Per 1 Maret 2024, tercatat kasus DBD mencapai 16.000 kasus

Baca Selengkapnya
Turis Asing ke Bali Wajib Bayar Rp150 Ribu Mulai Februari 2024, Begini Mekanismenya
Turis Asing ke Bali Wajib Bayar Rp150 Ribu Mulai Februari 2024, Begini Mekanismenya

Pungutan Rp150 ribu ke turis asing akan diberlakukan di seluruh pintu masuk Pulau Bali.

Baca Selengkapnya