Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Transjakarta Sebut Kecelakaan karena Pemotor Terobos Lampu Lalu Lintas

Transjakarta Sebut Kecelakaan karena Pemotor Terobos Lampu Lalu Lintas Transjakarta Merek Zhong Tong. ©2019 Merdeka.com/Iqbal S Nugroho

Merdeka.com - Kecelakaan terjadi antara bus Transjakarta dan sepeda motor di Jl Dewi Sartika, Jakarta Timur. Kasus tersebut kini ditangani Polda Metro Jaya.

"Betul ada kejadian itu. Kasusnya ditangani oleh Polda Metro Jaya," kata Kasat Lantas Polrestro Jakarta Timur, AKP Agus Sumarno. Demikian dikutip dari Antara, Rabu (27/11).

Sekretaris Perusahaan PT Transportasi Jakarta (Transjakarta), Nadia Diposanjoyo, membantah Transjakarta rute Kampung Rambutan-Blok M menerobos lampu merah di persimpangan Pusat Grosir Cililitan (PGC) Jakarta Timur.

"Kejadian sebenarnya adalah pemotor menerobos lampu lalu lintas," kata Nadia dalam keterangan, Rabu (27/11).

Dia menyebut bus Transjakarta melaju ketika rambu lalu lintas telah menunjukkan warna hijau. Sehingga kendaraan diperbolehkan untuk melaju.

"Namun ketika sedang melaju tepatnya sedang berbelok di persimpangan PGC, motor dari arah Jalan Raya Bogor ke arah Tanjung Priok, Jakarta Utara secara bersamaan melintas," ucapnya.

Saat Transjakarta berbelok bersamaan motor yang melaju langsung mengerem dan pengendara jatuh. Posisinya terjatuh di sebelah kanan bus Transjakarta. Kejadian itu membuat pengendara mengalami luka-luka dan motornya lecet di bagian depan.

"Kejadian tersebut disaksikan oleh pengendara motor lain yang ikut mengantar ke RS Polri, jadi karena kesalahan pemotor yang menerobos lampu lalu lintas," jelasnya.

Sebelumnya, terdapat sebuah video viral di media sosial yang menayangkan kasus kecelakaan antara Transjakarta dengan pengendara motor. Video tersebut berdurasi kurang lebih 15 detik.

Dalam video itu terekam sebuah Transjakarta menerobos lampu lalu lintas di depan Pusat Grosir Cililitan (PGC) Jakarta Timur pada Rabu (27/11/2019) pagi.

Reporter: Ika Defianti

Sumber: Liputan6.com

(mdk/lia)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Terobos Jalur TransJakarta, Pemotor Panik dan Nekat Lawan Arah Demi Hindari Polisi

FOTO: Terobos Jalur TransJakarta, Pemotor Panik dan Nekat Lawan Arah Demi Hindari Polisi

Aksi pemotor ini sangat membahayakan keselamatan dan menyebabkan perjalanan TransJakarta terhambat.

Baca Selengkapnya
Penumpang TransJakarta Tembus 30,93 Juta Sepanjang Januari 2024

Penumpang TransJakarta Tembus 30,93 Juta Sepanjang Januari 2024

BPS DKI Jakarta mencatat penumpang TransJakarta mencapai 30,93 juta orang di Januari 2024

Baca Selengkapnya
Hore! Transjakarta Beroperasi Sampai Jam 02.00 Saat Malam Tahun Baru

Hore! Transjakarta Beroperasi Sampai Jam 02.00 Saat Malam Tahun Baru

Di Malam pergantian tahun, jam operasional Transjakarta diperpanjang hingga pukul 02.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sempat Ditolak Sopir KWK, Transjakarta Rute 10M Beroperasi Kembali Akhir Maret 2024

Sempat Ditolak Sopir KWK, Transjakarta Rute 10M Beroperasi Kembali Akhir Maret 2024

Joseph bilang Transjakarta rute 10M tersebut menggantikan Metro Mini T41 yang setop beroperasi usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Lonjakan Arus Balik, Transjakarta Beroperasi Mulai Dini Hari di Terminal Pulogebang

Antisipasi Lonjakan Arus Balik, Transjakarta Beroperasi Mulai Dini Hari di Terminal Pulogebang

TransJakarta beroperasi mulai dini hari dari Terminal Pulogebang, Jakarta Timur, untuk mengantisipasi lonjakan arus balik yang tiba di terminal tersebut.

Baca Selengkapnya
Transjakarta Minta Warga Lapor Jika Temukan Alat Peraga Kampanye di Bus dan Halte

Transjakarta Minta Warga Lapor Jika Temukan Alat Peraga Kampanye di Bus dan Halte

Seluruh direksi dan operator Transjakarta sudah menandatangani pakta netralitas karena pihaknya merupakan bagian dari Pemprov DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
FOTO: Pemudik Mulai Padati Stasiun Pasar Senen, 42 Ribu Penumpang Kereta Sudah Meninggalkan Jakarta

FOTO: Pemudik Mulai Padati Stasiun Pasar Senen, 42 Ribu Penumpang Kereta Sudah Meninggalkan Jakarta

Lebih dari 42 ribu penumpang telah diberangkatkan dari Stasiun Gambir, Pasar Senen dan beberapa stasiun lainnya di wilayah Daop 1 Jakarta.

Baca Selengkapnya
TransJakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno-Hatta akan Dipermanenkan, Segini Tarifnya

TransJakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno-Hatta akan Dipermanenkan, Segini Tarifnya

Pemprov DKI akan segera menetapkan TransJakarta rute Kalideres menuju Bandara Soekarno-Hatta.

Baca Selengkapnya
Penampakan 5 Mobil Tabrakan Beruntun di Tol Tangerang Jakarta, Dipicu Sopir Truk Ngantuk di Lajur Cepat

Penampakan 5 Mobil Tabrakan Beruntun di Tol Tangerang Jakarta, Dipicu Sopir Truk Ngantuk di Lajur Cepat

Empat kendaraan minibus dan SUV tampak mengalami kerusakan berat.

Baca Selengkapnya