Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Proyek MRT diklaim mampu angkut 1.500 orang tiap lima menit

Proyek MRT diklaim mampu angkut 1.500 orang tiap lima menit proyek MRT Sisingamangaraja. ©2017 merdeka.com/Muhammad Luthfi Rahman

Merdeka.com - Direktur Keuangan PT Mass Rapid Transit (MRT), Tuhiyat, mengatakan transportasi baru ini mampu mengangkut 1.500 orang tiap lima menit. Kemampuan ini juga didukung dengan waktu singkat.

"Satu gerbong bisa mengangkut 200 orang. Sehingga antara 1.200 sampai 1.500 bisa diangkut dalam 5 menit sekali," kata Tuhiyat di Depo Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Senin (10/7).

Untuk pembangunan fase pertama dengan rute Depo Lebak Bulus hingga Bundaran HI. Jarak tersebut hanya memerlukan waktu 30 menit. "Ini panjangnya kurang lebih 15,7 km. Bisa ditempuh 30 menit dari Lebak bulus ke Bundaran HI," ujarnya.

Tuhiyat mengatakan, pembangunan fase pertama dimulai dari wilayah Jakarta Selatan. "Ini 7 stasiun kemudian stasiun pertama masuk Senayan, Istora, Bendungan Hilir, Setia Budi, Dukuh Atas dan Hotel Indonesia," kata Tuhiyat.

Meski begitu, pihaknya mengaku tengah mengalami kendala terutama untuk fase dua. Kendala terberat dalam pembebasan lahan, termasuk di posisi Lebak bulus pada fase pertama. Untuk Fase dua terdiri dari 8 stasiun stasiun Sarinah letaknya di Kebon Sirih, Monas, Harmoni, Sawah Besar, Mangga Besar, Glodok, Kota dan terakhir Kampung Banda.

(mdk/ang)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
MRT Fase 2A Bundaran HI-Kota Ditargetkan Berfungsi Tahun 2027
MRT Fase 2A Bundaran HI-Kota Ditargetkan Berfungsi Tahun 2027

Saat ini pembangunan MRT fase 2A sudah mencapai 28,4 persen.

Baca Selengkapnya
LRT Operasikan 308 Perjalanan Mulai Bulan Depan, Jarak Antar Kereta Jadi 12,5 Menit
LRT Operasikan 308 Perjalanan Mulai Bulan Depan, Jarak Antar Kereta Jadi 12,5 Menit

Diharapkan pengguna dapat mengandalkan LRT Jabodebek sebagai pilihan transportasi yang tepat waktu dan nyaman.

Baca Selengkapnya
MRT Jakarta Angkut 102 Juta Penumpang Selama 5 Tahun Beroperasi
MRT Jakarta Angkut 102 Juta Penumpang Selama 5 Tahun Beroperasi

MRT Jakarta pertama kali beroperasi melayani masyarakat pada 24 Maret 2019.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jokowi: Pembangunan MRT Jakarta Fase 2A Capai 28,4 Persen, Lampaui Target Saya
Jokowi: Pembangunan MRT Jakarta Fase 2A Capai 28,4 Persen, Lampaui Target Saya

Jokowi mengatakan pembangunan MRT Fase 2A sudah mencapai 28,4 persen atau lebih dari yang ditargetkannya.

Baca Selengkapnya
MRT Ingin Ubah Kebiasaan Masyarakat Lewat Cara Ini
MRT Ingin Ubah Kebiasaan Masyarakat Lewat Cara Ini

Upaya sederhana ini bisa meningkatkan kesadaran masyarakat pengguna MRT.

Baca Selengkapnya
Per 1 Maret LRT Jabodebek Tambah 44 Perjalanan, Waktu Tunggu Hanya 6 Menit
Per 1 Maret LRT Jabodebek Tambah 44 Perjalanan, Waktu Tunggu Hanya 6 Menit

Penambahan perjalanan ini bertujuan untuk meningkatkan layanan terhadap para pengguna.

Baca Selengkapnya
MRT Jakarta Teken Kontrak dengan Perusahaan Jepang, Percepat Bangun Proyek Fase 2A
MRT Jakarta Teken Kontrak dengan Perusahaan Jepang, Percepat Bangun Proyek Fase 2A

Teken kontrak berlangsung di Stasiun MRT Bundaran HI, Jakarta Pusat, Rabu (17/4/2024)

Baca Selengkapnya
Jokowi: Jakarta Ada KRL, LRT, hingga MRT Tapi Masih Macet di Semua Titik
Jokowi: Jakarta Ada KRL, LRT, hingga MRT Tapi Masih Macet di Semua Titik

Kata Jokowi Jakarta telah memiliki sejumlah transportasi massal tapi masih aja macet

Baca Selengkapnya
Terbang ke Korsel dan China, Menhub Budi Karya Bahas Proyek LRT Bali dan IKN Nusantara
Terbang ke Korsel dan China, Menhub Budi Karya Bahas Proyek LRT Bali dan IKN Nusantara

Perjalanan dinas tersebut membawa misi membahas kerja sama di sektor perkeretaapian dan penerbangan.

Baca Selengkapnya