Merdeka.com - Skripsi adalah karya tulis ilmiah mahasiswa. Bagi mahasiswa, tentu sudah akrab dengan kata skripsi. Karya tulis ini sering menjadi momok bagi para mahasiswa semester akhir, dan bahkan dapat menghambat mereka untuk bisa lulus dari perguruan tinggi.
Skripsi adalah karya tulis ilmiah yang biasanya menjadi tugas akhir bagi seorang mahasiswa untuk menyelesaikan program Sarjana (S1) pendidikannya. Skripsi adalah karya tulis yang dibuat oleh mahasiswa dengan bimbingan dari dosen.
Skripsi dapat dikatakan sebagai penelitian akhir yang sekaligus menjadi bukti bahwa mahasiswa tersebut sudah mampu menguasai ilmu-ilmu yang dipelajari selama berada di bangku kuliah.
Skripsi adalah tugas akhir yang dalam proses penyusunannya mahasiswa akan melakukan penelitian yang sesuai dengan bidang studinya. Proses penyelesaian skripsi ini juga berbeda bagi setiap mahasiswa.
Dalam artikel kali ini, kami akan sampaikan skripsi adalah karya tulis ilmiah mahasiswa dan penjelasannya dikutip dari beberapa sumber.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), skripsi adalah karangan ilmiah yang wajib ditulis oleh mahasiswa sebagai bagian dari persyaratan akhir pendidikan akademisnya.
Sedangkan Menurut Drs. Jarwanto (1992) skripsi adalah sebuah karya ilmiah yang disusun oleh seorang mahasiswa program sarjana dari hasil-hasil penelitiannya atas dasar analisis data primer dan atau analisis data sekunder.
Kemudian Widharyanto (dalam Herlina, 2008) yang dikutip dari e-jurnal.com, menyatakan bahwa skripsi adalah karya ilmiah dalam suatu bidang studi yang dibuat oleh para mahasiswa strata satu pada masa akhir studinya sebagai persyaratan untuk menyelesaikan program studi.
Dari beberapa pengertian tersebut dapat disimpulkan bahwa skripsi adalah karya tulis ilmiah yang wajib dibuat oleh mahasiswa sebagai syarat untuk menyelesaikan program studinya.
Advertisement
Sebagai Pengalaman Belajar
Penulisan skripsi akan memberikan pengalaman belajar bagi para mahasiswa ketika melakukan kegiatan kajian serta penulisan karya ilmiahnya. Pengalaman belajar ini yang nantinya akan menjadi modal bagi mahasiswa ketika hendak menulis karya ilmiah lainnya di kemudian hari.
Memberi Bekal Kemampuan
Penulisan skripsi juga akan memberikan bekal kemampuan kepada mahasiswa untuk menerapkan kaidah ilmiah dalam memecahkan masalah di bidangnya. Dalam hal ini, penelitian yang dilakukan biasanya datang adanya permasalahan, dan skripsi ditulis untuk memecahkan masalah tersebut.
Berlatih Menerapkan Teori
Dengan menulis skripsi, mahasiswa diberikan pengalaman untuk berlatih dalam menerapkan konsep dan teori yang telah mereka pelajari ketika berada di dalam kelas. Penulisan skripsi memerlukan teori, dan teori inilah yang akan digunakan sebagai bekal untuk memecahkan masalah dalam penelitian.
Mengembangkan Ilmu Pengetahuan
Setiap cabang ilmu pengetahuan memerlukan penelitian ilmiah untuk mengembangkan ilmu pengetahuan tersebut menjadi lebih luas. Inilah salah satu alasan kenapa mahasiswa wajib menulis skripsi. Karena bukan tidak mungkin jika skripsi yang ditulis akan menambah referensi penelitian untuk penelitian sejenis di masa mendatang.
Mengaplikasikan Ilmu di Kelas
Kelas adalah tempat kita dalam belajar dan memahami teori. Ketika seorang mahasiswa sudah memasuki jenjang akhir, maka mereka harus mengaplikasikan apa yang sudah dipelajari dari kelas dengan menuangkannya dalam sebuah karya ilmiah.
Mengutip dari deepublishstore.com, terdapat tiga unsur utama dari skripsi, yaitu bagian awal, inti, dan akhir.
1. Bagian Awal
Bagian awal dari skripsi biasanya terdiri dari:
2. Bagian Inti Skripsi
Pada bagian inti, terdapat 6 bab yang berisi pendahuluan, kajian pustaka, metode penelitian, hasil penelitian, pembahasan, dan penutup.
3. Bagian Akhir
Bagian akhir dari skripsi diisi dengan daftar pustaka dan daftar lampiran. Penulis wajib mencantumkan semua sumber dan lampiran-lampiran yang dipakai untuk acuan saat menyusun skripsinya.
Advertisement
60 Kata-Kata Bagus buat Status WA, Keren dan Bermakna
Sekitar 17 Menit yang laluDoa Sebelum Belajar dan Setelah Belajar, Lengkap dengan Artinya
Sekitar 48 Menit yang laluKisah Pembaca Doa Makam di TPU Karet Bivak, Raup Untung 3 Kali Lipat Jelang Ramadan
Sekitar 1 Jam yang laluBikin Haru, Begini Aksi Anak Satu Kelas Patungan Beli HP untuk Temannya
Sekitar 3 Jam yang laluPemkab Garut Tegaskan Larangan Jual Produk Impor, Minimal Sediakan 60% Produk Lokal
Sekitar 3 Jam yang laluMeninggal karena Kecelakaan, Ini Sosok Syabda Perkasa Pebulu Tangkis Muda Tanah Air
Sekitar 3 Jam yang laluMengenal Arti Puasa dalam Islam dan Tujuannya, Bentuk Ketaatan pada Allah
Sekitar 3 Jam yang laluTerbaru Lee Je Hoon, Intip Potret Feli Hito dengan Sederet Artis Korea Selatan
Sekitar 4 Jam yang laluMelaju ke Partai Puncak, Ini Catatan The Daddies di Laga Final All England
Sekitar 1 Hari yang laluAksi Anak SMA Mandiri Cari Uang usai Pulang Sekolah, Banjir Pujian Warganet
Sekitar 1 Hari yang laluPotret Liburan Keluarga Raffi Ahmad di Jepang, Rayyanza Gemas Cosplay Jadi Pororo
Sekitar 1 Hari yang laluDikaruniai Anak Pertama, Ini Sosok Cesen Eks JKT48 Istri Marshel Widianto
Sekitar 1 Hari yang laluPA 212 Demo Tolak Kedatangan Timnas Israel di Patung Kuda
Sekitar 17 Menit yang laluPawai Masyarakat di Kawasan KS Tubun Sempat Diadang Polisi, Ini Penjelasan Polda Metr
Sekitar 1 Jam yang laluTernyata Begini Cara Anggota Brimob Tidur di Hutan saat Hujan, Tanpa Tempat Berteduh
Sekitar 1 Jam yang laluLima Polisi Terbukti Jadi Calo Penerimaan Bintara Polri Akhirnya Dipecat
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Mahfud Duga Sambo Tak Akan Dieksekusi Mati, Hukuman Jadi Seumur Hidup
Sekitar 3 Jam yang laluTeddy Minahasa 'Boyong' Ahli Forensik Pernah Bela Eliezer Sebagai Saksi Meringankan
Sekitar 4 Hari yang lalu10 Tas Mewah Istri Para Pejabat Indonesia, Mulai Sambo sampai Rafael Alun
Sekitar 4 Hari yang laluCEK FAKTA: Ferdy Sambo Berlutut dan Mengemis Minta Ampun ke Bharada E?
Sekitar 5 Hari yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 1 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 1 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 6 Hari yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 6 Hari yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 1 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 1 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 2 Minggu yang laluLuis Milla Pompa Semangat David da Silva demi Gelar Top Scorer BRI Liga 1
Sekitar 3 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami