Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Asyik foto, pengunjung museum jatuhkan patung abad 18 sampai rusak

Asyik foto, pengunjung museum jatuhkan patung abad 18 sampai rusak Patung Saint Michael dari abad 18 di National Museum of Ancient Art Lisbon. © CEN

Merdeka.com - Beberapa hari yang lalu, sebuah patung kuno bernilai seni tinggi rusak karena kecerobohan seorang pengunjung museum.

Dilansir DailyMail (8/11), seorang turis asal Brasil tak sengaja menjatuhkan patung Saint Michael yang ada di National Museum of Ancient Art Lisbon. Si pengunjung yang sengaja dirahasiakan namanya menabrak patung yang ada di belakangnya saat sedang asyik memotret suatu objek. Patung tersebut jatuh dan mengalami kerusakan yang cukup serius.

Kejadian tersebut diabadikan dalam foto oleh Nuno Miguel Rodrigues. Setelah diunggah ke Facebook, foto jatuhnya patung Saint Michael viral di dunia maya.

patung saint michael dari abad 18 di national museum of ancient art lisbon

Patung Saint Michael dari abad 18 di National Museum of Ancient Art Lisbon. © CEN

patung saint michael dari abad 18 di national museum of ancient art lisbon

Patung Saint Michael dari abad 18 di National Museum of Ancient Art Lisbon. © CEN

Deputi direktur museum, Jose Alberto Seabra Carvalho mengatakan, "Saya telah bekerja di museum ini selama bertahun-tahun dan tidak pernah menemui kejadian seperti ini."

Setelah kejadian tesebut, pihak yang berwenang langsung mengadakan penyelidikan. Staf museum mengatakan bahwa pemulihan patung akan membutuhkan banyak upaya. Namun mereka optimis patung tersebut bisa dikembalikan seperti kondisi semula.

(mdk/tsr)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kisah Pirngadie Keliling Indonesia untuk Melukis Wajah Semua Suku, Kini Jadi Arsip Penting Museum Nasional

Kisah Pirngadie Keliling Indonesia untuk Melukis Wajah Semua Suku, Kini Jadi Arsip Penting Museum Nasional

Lukisan 78 suku bangsa yang dipajang di Museum Nasional itu menyihir mata nyaris setiap pengunjung

Baca Selengkapnya
Berusia 124 Tahun, Begini Kisah Lokomotif Tertua di Indonesia yang Tersimpan Utuh di Museum Kereta Api Ambarawa

Berusia 124 Tahun, Begini Kisah Lokomotif Tertua di Indonesia yang Tersimpan Utuh di Museum Kereta Api Ambarawa

Lokomotif ini diklaim tertua di Indonesia. Begini kisahnya

Baca Selengkapnya
Sarung Tangan Unik Abad ke-14 Ditemukan di Kastil, Dilapisi Pelat Besi dan Kondisinya Masih Utuh

Sarung Tangan Unik Abad ke-14 Ditemukan di Kastil, Dilapisi Pelat Besi dan Kondisinya Masih Utuh

Sarung tangan yang ditemukan hanya sebelah yaitu untuk tangan kanan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Wisata Kota Tua yang Menarik dan Penuh Sejarah, Wajib Mampir

Wisata Kota Tua yang Menarik dan Penuh Sejarah, Wajib Mampir

Keindahan arsitektur peninggalan Belanda dan berbagai benda bersejarah yang tersimpan rapi di museum-museumnya menawarkan pengalaman wisata yang tak telupakan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Labirin Bawah Tanah Berisi Jutaan Kerangka Manusia di Paris

FOTO: Penampakan Labirin Bawah Tanah Berisi Jutaan Kerangka Manusia di Paris

Paris yang terkenal dengan keindahan arsitektur, museum seni, dan Menara Eiffel yang ikonik ternyata menyimpan misteri dan daya tarik di bawah tanah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Napak Tilas Sejarah dan Detik-Detik Kemerdekaan Indonesia di Museum Perumusan Naskah Proklamasi

FOTO: Napak Tilas Sejarah dan Detik-Detik Kemerdekaan Indonesia di Museum Perumusan Naskah Proklamasi

Museum yang sebelumnya merupakan kediaman perwira Jepang Laksamana Tadashi Maeda, kini dapat digunakan sebagai sarana pembelajaran sejarah bagi masyarakat.

Baca Selengkapnya
Letakkan Batu Pertama di Museum BNPT, Sahroni Berharap Tahun Ini Kembali Nihil Aksi Terorisme

Letakkan Batu Pertama di Museum BNPT, Sahroni Berharap Tahun Ini Kembali Nihil Aksi Terorisme

Museum ini bertujuan untuk menceritakan perjalanan dan sejarah terorisme di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Temukan Jejak Vila Romawi dari Zaman Perunggu

Arkeolog Temukan Jejak Vila Romawi dari Zaman Perunggu

Kompleks vila yang ditemukan di lanskap Zaman Perunggu ini memiliki plester dan mosaik rumit.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Susun Ulang Baju Besi Tentara Romawi Berusia 1.800 Tahun, Begini Jadinya

Ilmuwan Susun Ulang Baju Besi Tentara Romawi Berusia 1.800 Tahun, Begini Jadinya

Artefak ini bakal dipamerkan di museum mulai 1 Februari.

Baca Selengkapnya