Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wajah Firaun Tutankhamun Terungkap Setelah 3.300 Tahun, Begini Hasil Rekonstruksinya

Wajah Firaun Tutankhamun Terungkap Setelah 3.300 Tahun, Begini Hasil Rekonstruksinya Hasil rekonstruksi terbaru wajah firaun Tutankhamun. ©Cicero Moraes

Merdeka.com - Wajah salah satu firaun Mesir kuno paling terkenal, Raja Tutankhamun akhirnya terungkap melalui rekonstruksi setelah 3.300 tahun.

Ilmuwan yang melakukan studi ini menyebut wajah Tutankhamun "lebih mirip seorang mahasiswa muda daripada seorang politikus".

Penelitian ini digawangi oleh Francesco Galassi, Elena Varotto, Thiago Beaini, Cicero Moraes dan Michael Habicht. Temuan mereka diterbitkan dalam Italian Journal of Anatomy and Embryology.

Selama hidupnya, Tutankhamun disembah sebagai dewa, mewarisi takhta saat dia berumur sembilan tahun. Dia meninggal saat berumur 19 tahun dan terkenal karena harta karun yang ditemukan di dalam makamnya, KV62.

Sampai saat ini, makamnya adalah satu-satunya yang ditemukan masih benar-benar utuh, dianggap sebagai penemuan arkeologi paling penting dalam sejarah.

"Memandangnya, kami melihatnya sangat mirip seperti seorang mahasiswa muda daripada seorang politikus yang memiliki tanggung jawab penuh, yang membuat sosok bersejarah ini jauh lebih menarik," jelas Cicero Moraes kepada MailOnline.

"Dihadapkan pada studi ini, kami mengembangkan data dari orang-orang yang masih hidup, membandingkan proyeksi dengan pengukuran aktual, kami percaya diri bahwa ada kecocokan dengan wajah aslinya," lanjut Moraes, dikutip dari The Independent, Kamis (8/6).

Ahli Mesir Kuno dan arkeolog di Universitas Flinders Australia, Michael Habicht mengatakan, rekonstruksi baru ini sangat mendekati dengan rekonstruksi oleh tim ilmuwan Prancis beberapa tahun sebelumnya.

(mdk/pan)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bagian Telinga Topeng Firaun Tutankhamun Ternyata Ditindik, Arkeolog Punya Dugaan Mengejutkan

Bagian Telinga Topeng Firaun Tutankhamun Ternyata Ditindik, Arkeolog Punya Dugaan Mengejutkan

Bagian Telinga Topeng Firaun Tutankhamun Ternyata Ditindik, Arkeolog Punya Dugaan Mengejutkan

Baca Selengkapnya
Arkeolog Temukan Makam Pejabat Mesir Berusia 4.300 Tahun, Ternyata Isinya Gambar Kehidupan Sehari-Hari Mesir Kuno

Arkeolog Temukan Makam Pejabat Mesir Berusia 4.300 Tahun, Ternyata Isinya Gambar Kehidupan Sehari-Hari Mesir Kuno

Arkeolog Temukan Makam Pejabat Mesir Berusia 4.300 Tahun, Isinya Gambar Kehidupan Sehari-Hari Mesir Kuno

Baca Selengkapnya
Arkeolog Ungkap Misteri Noda Hitam di Dalam Makam Firaun Tutankhamun, Ini Penyebabnya

Arkeolog Ungkap Misteri Noda Hitam di Dalam Makam Firaun Tutankhamun, Ini Penyebabnya

Tutankhamun adalah salah satu firaun Mesir kuno yang paling terkenal.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
5 Pedang Kuno Berusia Ribuan Tahun yang Ditemukan Arkeolog

5 Pedang Kuno Berusia Ribuan Tahun yang Ditemukan Arkeolog

Semuanya memiliki nilai sejarah yang tinggi dan informasi tentang persenjataan di masa lampau.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Temukan Pabrik Cokelat Kuno, Tersembunyi di Bangunan Berusia 600 Tahun

Arkeolog Temukan Pabrik Cokelat Kuno, Tersembunyi di Bangunan Berusia 600 Tahun

Bangunan tersebut telah tiga kali beralih fungsi sebelum dijadikan pabrik cokelat terkenal.

Baca Selengkapnya
Sarung Tangan Unik Abad ke-14 Ditemukan di Kastil, Dilapisi Pelat Besi dan Kondisinya Masih Utuh

Sarung Tangan Unik Abad ke-14 Ditemukan di Kastil, Dilapisi Pelat Besi dan Kondisinya Masih Utuh

Sarung tangan yang ditemukan hanya sebelah yaitu untuk tangan kanan.

Baca Selengkapnya
Penemuan Makam Kuno Berusia 2.300 Tahun, Diduga Milik Pemimpin Militer Tersukses Sepanjang Sejarah

Penemuan Makam Kuno Berusia 2.300 Tahun, Diduga Milik Pemimpin Militer Tersukses Sepanjang Sejarah

Para arkeolog mengungkap identitas sisa-sisa manusia dalam makam kerajaan Yunani kuno, dianggap "salah satu kerangka paling penting" di Eropa.

Baca Selengkapnya
Gali Makam Wanita Bangsawan China Berusia 3000 Tahun, Arkeolog Temukan 430 Benda Kuno, Begini Isinya

Gali Makam Wanita Bangsawan China Berusia 3000 Tahun, Arkeolog Temukan 430 Benda Kuno, Begini Isinya

Arkeolog juga menemukan liang lahat yang berisi kerangka hewan.

Baca Selengkapnya
Temuan Batu Kuno Ungkap Nenek Moyang Kita Sudah Mengarungi Lautan Jauh Lebih Lama dari Dugaan Sebelumnya

Temuan Batu Kuno Ungkap Nenek Moyang Kita Sudah Mengarungi Lautan Jauh Lebih Lama dari Dugaan Sebelumnya

Arkeolog menemukan bukti nenek moyang manusia sudah mengarungi lautan sekitar 130.000 tahun lalu.

Baca Selengkapnya