Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Singapura Laporkan Kasus Infeksi Lokal Cacar Monyet Pertama

Singapura Laporkan Kasus Infeksi Lokal Cacar Monyet Pertama Partikel virus cacar monyet berbentuk oval. ©Cynthia S. Goldsmith, Russell Regnery/CDC/Handout via Reuters

Merdeka.com - Kementerian Kesehatan Singapura mengonfirmasi kasus lokal pertama cacar monyet. Pasien tersebut seorang pria berusia 45 tahun, warga negara Malaysia yang pindah ke Singapura.

Kementerian Kesehatan mengatakan pria tersebut dites positif cacar monyet pada Rabu (6/7).

"Dia sekarang dirawat inap di Pusat Penyakit Menular Nasional (NCID) dan kondisinya stabil," jelas kementerian dalam pernyataannya, dilansir Channel News Asia, Kamis (7/7).

Pria tersebut tidak ada kaitannya dengan kasus cacar monyet impor yang diumumkan Kementerian Kesehatan pada 21 Juni lalu.

Pria tersebut pertama kali mengalami ruam kulit perut bagian bawah pada 30 Juni dan setelah itu mengalami kelelahan dan pembengkakan kelenjar getah bening pada 2 Juli.

Pada 4 Juli, pasien tersebut mengalami demam dan sakit tenggorokan kemudian memeriksakan diri di mana dia melakukan tes awal.

"Ketika hasil tesnya negatif, dia setelah itu dibawa ke NCID pada 6 Juli, di mana dia diisolasi untuk pemeriksaan lebih lanjut," jelas kementerian kesehatan.

Sampai Rabu, tiga kontak dekatnya; dua teman serumah dan satu kontak sosial, berhasil diidentifikasi. Semua kontak pasien tersebut akan dikarantina selama 21 hari sejak kontak terakhir mereka dengan pria tersebut. Saat ini penelusuran kontak masih berlangsung.

Kementerian akan terus memantau cacar monyet dan memperkuat persiapan dan respons dalam menghadapi penyakit tersebut.

"Anggota masyarakat didorong ikut bertanggung jawab dengan memantau kesehatan personal mereka dan meningkatkan higienitas, khususnya selama bepergian," jelasnya.

"Mereka juga harus menghindari kontak dengan individu lain yang diketahui atau dicurigai terinfeksi cacar monyet."

(mdk/pan)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
image Rekomendasi
Artis Kampung ini Sempat Tuai Pro Kontra di Dunia Hiburan, Mendiang Gus Dur jadi Sosok Pelindung 'Beliau Memelukku saat Jatuh'

Artis Kampung ini Sempat Tuai Pro Kontra di Dunia Hiburan, Mendiang Gus Dur jadi Sosok Pelindung 'Beliau Memelukku saat Jatuh'

Cacian dan penolakan terhadap Inul ternyata membuat sebagian pihak turut iba.

Baca Selengkapnya icon-hand
image Rekomendasi
Penampilan Elegan dan Cantik Nagita Slavina Hadiri Acara Majalah Bazaar Indonesia, Netizen 'Wanita Mahal dan Berkelas'

Penampilan Elegan dan Cantik Nagita Slavina Hadiri Acara Majalah Bazaar Indonesia, Netizen 'Wanita Mahal dan Berkelas'

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina juga meraih penghargaan pada acara gergengsi tersebut sebagai Bazaar Icon 2023.

Baca Selengkapnya icon-hand
image Rekomendasi
Jenderal Polisi Anak Eks Panglima ABRI Pensiun, Sosok ini Ngaku Sedih 'Tongkatnya Ada di Ruangan Saya'

Jenderal Polisi Anak Eks Panglima ABRI Pensiun, Sosok ini Ngaku Sedih 'Tongkatnya Ada di Ruangan Saya'

Berikut momen sosok berpengaruh yang sedih saat Jenderal Polisi anak eks Panglima ABRI pensiun.

Baca Selengkapnya icon-hand
image Rekomendasi
Ayu Ting Ting Pamer Foto Mesra Bareng Boy William, Pelukan Kaya 'Teletubies' Bikin Baper

Ayu Ting Ting Pamer Foto Mesra Bareng Boy William, Pelukan Kaya 'Teletubies' Bikin Baper

Bukan seperti sahabat, tapi foto mesra itu layaknya sepasang kekasih.

Baca Selengkapnya icon-hand
image Rekomendasi
Potret Adiba Khanza Jelang Pernikahan dengan Eggy Maulana, Cantik Banget di Momen Siraman dan Pengajian

Potret Adiba Khanza Jelang Pernikahan dengan Eggy Maulana, Cantik Banget di Momen Siraman dan Pengajian

Berdasarkan kabar yang beredar Adiba dan Egy akan melangsunngkan akad nikah pada pukul 11.00 WIB di kawasan Jakarta.

Baca Selengkapnya icon-hand
Kedai Kopi di Jakarta Ini Disebut Tertua di Indonesia, Berdiri Tahun 1878

Kedai Kopi di Jakarta Ini Disebut Tertua di Indonesia, Berdiri Tahun 1878

Ini jadi kedai kopi pertama di Jakarta sejak 1878, bertahan selama 145 tahun.

Baca Selengkapnya icon-hand
Tak Ada Tempat Bermain, Ini Potret Miris Anak-Anak Jakarta Renang di Lautan Sampah

Tak Ada Tempat Bermain, Ini Potret Miris Anak-Anak Jakarta Renang di Lautan Sampah

Tak hanya mengancam kesehatan, berenang di lautan sampah bahkan bisa merenggut nyawa anak-anak.

Baca Selengkapnya icon-hand
FOTO: Keseruan NCT 127 Sapa Penggemar di Jakarta dalam 'Fact Check' Face To Face Album Sign Event

FOTO: Keseruan NCT 127 Sapa Penggemar di Jakarta dalam 'Fact Check' Face To Face Album Sign Event

Dalam acara tersebut setiap member NCT 127 menandatangani album mereka untuk 35 NCTzen.

Baca Selengkapnya icon-hand
Begini Nasib Ekonomi Jakarta Jika Tak Lagi Jadi Ibu Kota Negara

Begini Nasib Ekonomi Jakarta Jika Tak Lagi Jadi Ibu Kota Negara

DKI Jakarta ke depannya harus bisa menjadi Global City yang sukses seperti Dubai.

Baca Selengkapnya icon-hand
Proyek Polder Tanjung Barat Bikin Macet, Dishub DKI Imbau Warga Cari Jalan Alternatif

Proyek Polder Tanjung Barat Bikin Macet, Dishub DKI Imbau Warga Cari Jalan Alternatif

pembangunan polder jadi sumber masalah atas kemacetan di Jalan TB Simatupang-Tanjung Barat.

Baca Selengkapnya icon-hand
NasDem Soal RUU DKJ Gubernur Jakarta Ditunjuk Presiden: Obrak-abrik dan Nodai Konstitusi, Tanda Otoritarianisme

NasDem Soal RUU DKJ Gubernur Jakarta Ditunjuk Presiden: Obrak-abrik dan Nodai Konstitusi, Tanda Otoritarianisme

NasDem mewanti-wanti perlahan demokrasi tergerus oleh kesesatan pikir dalam mengelola negara.

Baca Selengkapnya icon-hand
NasDem dan Demokrat Tolak Gubernur Jakarta Ditunjuk Langsung Presiden

NasDem dan Demokrat Tolak Gubernur Jakarta Ditunjuk Langsung Presiden

Partai NasDem tetap mendorong adanya pemilihan umum kepala daerah di Jakarta.

Baca Selengkapnya icon-hand