Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dulu Sekali Manggung Dibayar Puluhan Ribu, Kini Honornya Cah Sodiq Enggak Kuat Hitung

Dulu Sekali Manggung Dibayar Puluhan Ribu, Kini Honornya Cah Sodiq Enggak Kuat Hitung Sodiq Monata. KapanLagi.com/Abel Risang

Merdeka.com - Bagi para pecinta musik dangdut nama Sodiq Rifa'i atau yang lebih dikenal dengan nama Sodiq Monata sudah tidak asing lagi. Karier pria yang dijuluki 'Raja Dangdut Koplo' ini terus menanjak naik.

Sodiq Monata pun kini hidup dengan gelimang materi. Jadwal panggung yang padat membuat Sodiq Monata banyak mendapat pundi-pundi rupiah. Jika dulu Sodiq hanya dibayar puluhan ribu sekali manggung, namun kini dia mendapat honor yang cukup besar. Dalam satu bulan, Sodiq mampu mendapat penghasilan hingga miliaran. Berikut ulasannya.

Awal Mendirikan Monata

Sodiq merupakan pendiri Monata pada tahun 1998 silam. Monata sendiri merupakan salah satu orkes dangdut paling legendaris di tanah air. Sodiq merintis orkes dangdut tersebut dari bawah hingga kini semakin dikenal publik.

"Berdirinya Monata dulu tahun 1998, berjalannya waktu Monata terus di tahun 2016 kita pisah dan berdirilah New Monata yang sekarang saya pegang," kata Sodiq dalam video yang diunggah di channel Youtube Talk Show TvOne.

Honor Manggung Pertama

Sodiq pun mash teringat honor manggung pertamanya bersama Monata. Saat itu dia dibayar Rp20 ribu untuk sekali manggung.

"Pertama manggung gajian saya Rp20 ribu satu kali manggung jam 9 sampai jam 12," kata Sodiq.

Penghasilan Saat Ini

Seiring berjalannya waktu, nama Monata kian dikenal publik. Hal itu pun berdampak pada honor yang dia terima sekali manggung. Kini, dia bersama Monata dibayar hingga puluhan juta untuk sekali manggung.

"Denger-Denger sekarang cak sodiq bayarannya sudah mencapai angka Rp80 juta?," tanya co-host kepada Sodiq.

"Itu di dalam kota kalau luar kota beda lagi, seminggu bisa 4-5 kali (manggung) sampai enggak kuat ngitung duit-nya itu seberapa," kata Sodiq.

Pendapatan dalam Satu Bulan Capai Miliaran

Jika ditotal, pendapatan Sodiq dari manggung selama satu bulan bisa mencapai miliaran.

"Kalau satu bulan 47 titik, satu hari ada yang dua kali ada yang tiga kali," kata Sodiq.

"Sebulan kalau di total sekitar Rp4 Miliar ya," kata co-host.

Sempat Hidup Susah

Sebelum sukses seperti sekarang, Sodiq Monata sempat merasakan hidup susah. Dia sempat menjadi pengamen, hingga jualan nasi goreng.

"Jualan nasi goreng tahun 2001-2002 di Pandaan. Saya jago kalau bikin nasi goreng. Jadi kuli bangunan juga pernah. Jangan cerita melaratnya (susahnya), kalau melarat sudah ratunya orang melarat," kata Sodiq di channel youtubenya.

(mdk/end)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sosok Polwan Cantik Pemberani Diterjunkan ke Papua, Ikut Operasi Damai Cartenz Hadapi KKB
Sosok Polwan Cantik Pemberani Diterjunkan ke Papua, Ikut Operasi Damai Cartenz Hadapi KKB

Ini sosok Polwan cantik yang diterjunkan langsung ikut Operasi Damai Cartenz libas KKB Papua. Simak informasi selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Kisah Rhoma Irama Mendunia Bareng Soneta, Kenalkan Musik Dangdut Tidak Kampungan
Kisah Rhoma Irama Mendunia Bareng Soneta, Kenalkan Musik Dangdut Tidak Kampungan

Rhoma Irama bersama Soneta Group mampu mengangkat musik dangdut yang dulu jadi cemoohan hingga mendunia.

Baca Selengkapnya
Sosok 2 Jenderal TNI Beda Bintang Dulu Atasan & Bawahan, Kemudian Hari si Anak Buah Melejit Sama-sama Bintang 5
Sosok 2 Jenderal TNI Beda Bintang Dulu Atasan & Bawahan, Kemudian Hari si Anak Buah Melejit Sama-sama Bintang 5

Dua sosok Jenderal TNI bintang lima ini ternyata pernah jadi atasan dan bawahan. Simak karier keduanya hingga mampu meraih penghargaan tertinggi militer.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sejumlah Negara Muslim Tetapkan Idulfitri Jatuh Pada Rabu 10 April, Saudi akan Rayakan dengan Kembang Api dan Konser Musik
Sejumlah Negara Muslim Tetapkan Idulfitri Jatuh Pada Rabu 10 April, Saudi akan Rayakan dengan Kembang Api dan Konser Musik

Sejumlah Negara Muslim Tetapkan Idulfitri Jatuh 10 April, Saudi akan Rayakan dengan Kembang Api dan Konser Musik

Baca Selengkapnya
6 Tanda Anak Miliki Bakat Musik, Harus Disadari Orangtua Sejak Dini
6 Tanda Anak Miliki Bakat Musik, Harus Disadari Orangtua Sejak Dini

Banyak orangtua menginginkan anaknya istimewa dan bisa melakukan berbagai macam hal. Salah satunya adanya banyak orangtua ingin buah hati bisa bermain musik.

Baca Selengkapnya
Dibikinkan Lagu Khusus oleh Bupati, Ini Sosok Mak Sodol Aktris Komedi YouTube Asal Trenggalek
Dibikinkan Lagu Khusus oleh Bupati, Ini Sosok Mak Sodol Aktris Komedi YouTube Asal Trenggalek

Kepergiannya pada awal Maret 2024 lalu jadi duka mendalam bagi warga Trenggalek

Baca Selengkapnya
Sederet Nama Musisi yang jadi Wakil Rakyat, Terbaru Ada Pentolan Band Dewa 19
Sederet Nama Musisi yang jadi Wakil Rakyat, Terbaru Ada Pentolan Band Dewa 19

Ada musisi yang terpilih untuk periode kedua dalam Pemilu 2024 ini. Siapa saja mereka? Berikut ulasan selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Tinggal di Sebuah Gudang Sampai Diceraikan Istri, Berikut 8 Potret Terbaru Pelawak Unang Bagito yang Jatuh Miskin
Tinggal di Sebuah Gudang Sampai Diceraikan Istri, Berikut 8 Potret Terbaru Pelawak Unang Bagito yang Jatuh Miskin

Masih ingat dengan pelawak Unang Bagito? Begini kabar terbarunya.

Baca Selengkapnya
Jarang Disorot, Ini Sosok Istri Cantik Keempat Soekarno yang Disebut 'Lambang Perempuan Jawa'
Jarang Disorot, Ini Sosok Istri Cantik Keempat Soekarno yang Disebut 'Lambang Perempuan Jawa'

Ini sosok cantik pendamping Soekarno yang jarang disorot. Paras cantiknya bikin terpukau.

Baca Selengkapnya