Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Potret Kehidupan Azis Gagap Usai Mundur dari OVJ, Bikin Terenyuh

7 Potret Kehidupan Azis Gagap Usai Mundur dari OVJ, Bikin Terenyuh Azis Gagap. ©2020 Merdeka.com/Youtube Azis Gagap

Merdeka.com - Azis Gagap kini menjalani kehidupan baru usai memutuskan pamit dari OVJ. Seperti diketahui, Azis Gagap memutuskan mundur dari program yang telah membesarkan namanya setelah 12 tahun bergabung.

Azis Gagap kini ingin fokus mengurus pondok pesantrennya. Azis diketahui memiliki pondok pesantren yang berada di Bogor, Jawa Barat.

Gotong Royong Bangun Pesantren

Usai memutuskan pamit dari OVJ, Azis Gagap menghabiskan seluruh waktunya untuk mengurus pesantren. Dalam video yang diunggah di channel youtubenya, tamak Azis Gagap sedang gotong royong bersama para santri memasang genting. Pondok pesantren Azis Gagap yakni Ponpes Ash-Habul Aziziyah yang berada di Kampung Josol, Desa Sadeng, Kecamatan Leuwisadeng.

"Kegiatannya kita disini goyong royong semuanya. Dan ini adalah para santri-santi yang tua. Kalau di belakang itu santrinya santri anak-anak dari lulusan sekolah SMP dan lulus SMA. Alhamdulillah udah ada yang kuliah," kata Azis sepeeti dikutip dari channel youtubenya.

azis gagap

2020 Merdeka.com/Youtube Azis Gagap

Membersihkan Kandang Kambing

Di pondok pesantren Azis Gagap juga terdapat peternakan kambing. Azis Gagap tampak mengisi waktunya dengan membersihkan kandang kambing.

"Kita bersihkan kandang," kata Azis.

azis gagap

2020 Merdeka.com/Youtube Azis Gagap

Memberi Makan

Tak hanya membersihkan kandang, Azis Gagap pun memberikan makan untuk hewan-hewan ternaknya.

"Jadi kambing pagi kita kasih rumput selesai istirahat. Terus kita kasih lagi konsentrat. Ini untuk nutrisinya mereka semua. Satu ekor kambing setengah kilo," kata Azis.

azis gagap

2020 Merdeka.com/Youtube Azis Gagap

Rawat Pohon

Azis Gagap merawat pohon-pohon d lingkungan pondok pesantrennya. Ini juga kata Azis merupakan bagian kegiatan dari para santri.

"Kita garap pohon Kamboja. Ini salah satu kegiatan para anak anak santri dan juga para ustaznya. Kita ajarin untuk menanam ini dari kecil dari kita beli harga Rp10 ribu sampai harganya Rp100 ribu. Kita beliin mereka semunya," kata Azis.

azis gagap

2020 Merdeka.com/Youtube Azis Gagap

Beternak Burung Puyuh

Selain kambing, Azis Gagap juga memiliki peternakan burung puyuh. Peternakan burung puyuh yang dikelola oleh pesantren dianggap memiliki prospek. Karena selain memberikan nilai ekonomi juga bisa belajar untuk para santri.

"Ini salah satu untuk perekonomian pondok dan ini juga menjadi salah satu pelajaran untuk para santri, nah ini salah satu telur-telurnya," kata Azis Gagap seperti dilansir channel youtube Selebrita7.

azis gagap

Azis Gagap2020 Merdeka.com/youtube Selebrita7

Menjadi Pribadi yang Bermanfaat

Azis gagap memutuskan untuk fokus mengurus pesantrennya. Dia ingin menjadi pribadi yang bermanfaat bagi orang banyak.

"Aku wakafkan diri aku. Mencoba memberikan hal yang bermanfaat untuk masyarakat Indonesia yang bermartabat, berpendidikan dan berakhlakul karimah," tulis Azis Gagap dalam tayangan video di channel youtubenya.

azis gagap

2020 Merdeka.com/Youtube Azis Gagap

Untuk Mendiang Orang Tua

Apa yang dilakukan Azis ini dia persembahkan untuk kedua orang tuanya yang sudah meninggal dunia. Apa yang dia kerjakan semoga menjadi ladang pahala untuk orang tuanya.

"Terutama untuk almarhum abah dan ibu. Maaf jika Ajis hanya bisa mempersembahkan pesantren ini. Semoga bisa menjadi ladang pahala untuk Abah dan Ibu di akhirat kelak," tulis Azis Gagap lagi.

azis gagap

2020 Merdeka.com/Youtube Azis Gagap

(mdk/end)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bertemu Emak-emak di Magelang, Istri Ganjar Kenalkan Program Satu Keluarga Miskin Satu Sarjana
Bertemu Emak-emak di Magelang, Istri Ganjar Kenalkan Program Satu Keluarga Miskin Satu Sarjana

Bertemu Emak-emak di Magelang, Istri Ganjar Kenalkan Program Satu Keluarga Miskin Satu Sarjana

Baca Selengkapnya
OJK Kembali Cabut Izin 4 BPR, Ini Alasannya
OJK Kembali Cabut Izin 4 BPR, Ini Alasannya

Dian mengatakan OJK masih akan menutup sisa BPR yang bermasalah di tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Izin Dicabut OJK, Simpanan Nasabah BPR Usaha Madani Karya Mulia Segera Dikembalikan LPS
Izin Dicabut OJK, Simpanan Nasabah BPR Usaha Madani Karya Mulia Segera Dikembalikan LPS

Izin PT BPR Usaha Madani Karya Mulia dicabut oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terhitung sejak tanggal 5 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sering Mengurusi ODGJ, Potret Semringah Polisi Baik Saat Liburan Bersama Keluarga 'Adem Banget Mendekat Air Terjun'
Sering Mengurusi ODGJ, Potret Semringah Polisi Baik Saat Liburan Bersama Keluarga 'Adem Banget Mendekat Air Terjun'

Purnomo Polisi Baik di tengah kesibukannya melakukan aksi sosial sedang meluangkan waktu untuk liburan bersama keluarga di sebuah air terjun yang sejuk dan asri

Baca Selengkapnya
Usai Dioperasi Dulu, Istri Azis Gagap Berobat ke Alternatif Langsung Sembuh 'Alhamdulillah'
Usai Dioperasi Dulu, Istri Azis Gagap Berobat ke Alternatif Langsung Sembuh 'Alhamdulillah'

Azis Gagap membawa sang istri yang sedang sakit ke salah satu tempat pengobatan alternatif.

Baca Selengkapnya
Beda Program Ganjar dan Prabowo Versi Sekjen PDIP
Beda Program Ganjar dan Prabowo Versi Sekjen PDIP

Hasto menyebut berbagai program Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024 memang lebih besar mencapai Rp 506 triliun.

Baca Selengkapnya
Pesan Ganjar ke Relawan: 14 Februari Arahkan Masyarakat Dukung Kita
Pesan Ganjar ke Relawan: 14 Februari Arahkan Masyarakat Dukung Kita

Ganjar ingin masyarakat menelisik lebih dalam program ditawarkan masing-masing paslon dengan menonton debat capres-cawapres digelar KPU.

Baca Selengkapnya
Potret Dua Brigjen Eks Perisai Hidup Jokowi Bareng Mayjen TNI Lulusan Terbaik Angkatan Kasad
Potret Dua Brigjen Eks Perisai Hidup Jokowi Bareng Mayjen TNI Lulusan Terbaik Angkatan Kasad

Potret dua Brigjen eks perisai hidup Jokowi bersama Mayjen TNI lulusan terbaik sukses mencuri perhatian. Simak informasi berikut ini.

Baca Selengkapnya
Ganjar Kritik Keras Rencana Prabowo Impor 1,5 Juta Ekor Sapi demi Program Susu Gratis
Ganjar Kritik Keras Rencana Prabowo Impor 1,5 Juta Ekor Sapi demi Program Susu Gratis

Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo mengkritik keras rencana Capres nomor urut 2, Prabowo Subianto mengimpor 1,5 juta ekor sapi demi Program Susu Gratis.

Baca Selengkapnya