Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ternyata Usia Bulan Lebih Tua dari yang Diperkirakan Ilmuwan Terdahulu

Ternyata Usia Bulan Lebih Tua dari yang Diperkirakan Ilmuwan Terdahulu<br>

Ternyata Usia Bulan Lebih Tua dari yang Diperkirakan Ilmuwan Terdahulu

Pernyataan ini berdasarkan penelitian terbaru oleh ilmuwan. 

Salah satu penemuan yang diungkapkan oleh peneliti dari Field Museum dan Glasgow University, menyatakan bahwa kemungkinan usia bulan 40 juta tahun lebih tua dibandingkan penelitian terdahulu. 

Sebelumnya, astronot Apollo pada tahun 1970-an pernah membawa sampel bulan ke bumi untuk dianalisis. Berdasarkan analisis yang dilakukan, mereka menemukan bahwa usia bulan berumur 4,52 miliar tahun. 

Ternyata Usia Bulan Lebih Tua dari yang Diperkirakan Ilmuwan Terdahulu

Namun, hal ini terbantahkan karena ketika kristal dari hasil temuan Apollo diteliti kembali oleh peneliti dari Field Museum dan Glasgow University, kedua peneliti ini berhasil menemukan fakta terbaru dari kristal tua tersebut, yang pada akhirnya menemukan usia pasti dari umur Bulan yang lebih tua, yaitu 4,46 miliar tahun. 

"Sungguh menakjubkan bisa mendapatkan bukti terbaru yang merupakan bagian tertua dari Bulan. Temuan ini merupakan titik acuan untuk lebih banyak menyingkap rahasia tentang Bumi. Terlebih, ketika berhasil mengungkap usia suatu benda, maka akan lebih memahami lagi sejarah yang belum terungkap,"

Dr Jennika Greer, peneliti Glasgow University, NDTV, Senin, (30/10). 

Untuk menentukan usia terbaru dari penelitian mereka, para peneliti melakukan pendekatan terbaru, yaitu tomografi prove atom atau menggunakan laser agar atom dari kristal yang telah dikikis  menguap, dan berubah bentuk menjadi partikel halus nano. 

Ternyata Usia Bulan Lebih Tua dari yang Diperkirakan Ilmuwan Terdahulu

Selain itu, analisis dari satu atom ke atom lainnya pada kristal membantu para peneliti untuk menghitung seberapa banyak atom pada kristal bulan yang telah mengalami peluruhan radioaktif. Melalui metode ini, para ilmuwan dapat menyimpulkan usia suatu benda dengan tepat. 

Meskipun teka-teki mengenai umur bulan sudah terpecahkan, tetapi terkait proses pembentukan bulan sampai saat ini masih belum bisa diketahui. Salah satu teori ternama menjelaskan bahwa pembentukan bulan terjadi karena pada awal terbentuknya bumi, kedua benda ini pernah bertabrakan. 

Dari tabrakan tersebut menghasilkan ledakan, dan material sisanya membentuk bulan seperti apa yang terlihat saat ini. 

Dari tabrakan tersebut menghasilkan ledakan, dan material sisanya membentuk bulan seperti apa yang terlihat saat ini. 

Namun, kapan peristiwa tabrakan dan berapa lama waktu terbentuknya bulan sampai saat ini masih menjadi misteri besar yang belum terpecahkan. 

“Ini merupakan bagian dari sistem kehidupan kita yang harus dipahami lebih baik. Melalui penelitian yang kami lakukan akan memberikan potongan kecil dari teka-teki misteri kehidupan,”

Philipp Heck, Professor University of Chicago. 

Apa Benar Usia Muda Pengaruhi Gaya Memimpin? Begini Jawaban Ilmuwan
Apa Benar Usia Muda Pengaruhi Gaya Memimpin? Begini Jawaban Ilmuwan

Ilmuwan mencoba melakukan penelitian tentang hal ini. Berikut fakta-faktanya.

Baca Selengkapnya
Tiga Pertanyaan tentang Kehidupan yang Dianggap Ilmuwan Masih Menjadi Misteri
Tiga Pertanyaan tentang Kehidupan yang Dianggap Ilmuwan Masih Menjadi Misteri

Berikut pertanyaan-pertanyaan mendasar yang masih menjadi perdebatan ilmuwan.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Dibuat Bingung Ukuran Matahari, Berkali-kali Dihitung Hasilnya Berbeda
Ilmuwan Dibuat Bingung Ukuran Matahari, Berkali-kali Dihitung Hasilnya Berbeda

Sudah berkali-kali ilmuwan menghitungnya. Setiap kali diukur hasilnya tak sama.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ilmuwan Masih Dibuat Bingung Keberadaan Keluarga yang Berjalan dengan Empat Kaki, Masalah Genetika?
Ilmuwan Masih Dibuat Bingung Keberadaan Keluarga yang Berjalan dengan Empat Kaki, Masalah Genetika?

Keberadaan keluarga ini masih menjadi misteri bagi para ilmuwan. Seharusnya hal ini tidak ada.

Baca Selengkapnya
Ini Wujud Mesin Uap Pertama Zaman Yunani Kuno, Bentuknya Lucu
Ini Wujud Mesin Uap Pertama Zaman Yunani Kuno, Bentuknya Lucu

Saat itu konon mereka tidak tahu bagaimana cara penggunananya.

Baca Selengkapnya
Daftar Ilmuwan yang Lebih Percaya Sains daripada Keberadaan Tuhan
Daftar Ilmuwan yang Lebih Percaya Sains daripada Keberadaan Tuhan

Berikut adalah deretan ilmuwan yang memilih atheis dalam menjalani hidupnya.

Baca Selengkapnya
Kata Ilmuwan Ini 1 Juta Tahun yang Lalu Manusia Nyaris Punah, Begini Kisahnya
Kata Ilmuwan Ini 1 Juta Tahun yang Lalu Manusia Nyaris Punah, Begini Kisahnya

Jika sekarang manusia dianggap melebihi populasi, tidak pada saat 1 juta tahun lalu.

Baca Selengkapnya
Sosok Ilmuwan Ini Saat Kecilnya Dianggap Bodoh, Tapi Kalau Sudah Bertanya Pertanyaannya di Luar Nalar
Sosok Ilmuwan Ini Saat Kecilnya Dianggap Bodoh, Tapi Kalau Sudah Bertanya Pertanyaannya di Luar Nalar

Bahkan oleh pelayan keluarganya sendiri, ia dikatakan “der depperte”.

Baca Selengkapnya
Penelitian Ini Ungkap Kapan Benua di Bumi Terbentuk
Penelitian Ini Ungkap Kapan Benua di Bumi Terbentuk

Berikut penjelasan tentang klaim dari penelitian tersebut.

Baca Selengkapnya