VIDEO: Obrolan Penting Dua Sahabat Menhan Prabowo dengan PM Malaysia Anwar Ibrahim

Jumat, 26 Mei 2023 09:46 Reporter : Fellyanda Suci Agiesta, Afida Maulia Sabarini

Merdeka.com - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto bertemu dengan Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim, Selasa 23 Mei 2023.

Keduanya membahas isu penting, salah satunya kerjasama antara dua Negara.

Pertemuan berlangsung di sela sela acara The 16th Langkawi Internasional Maritime and Aerospace Exhibition 2023

Menhan Prabowo dan PM Malaysia Anwar Ibrahim tampak akrab membicarakan sejumlah isu penting.

Termasuk isu kawasan yang menjadi kepentingan bersama dan hubungan bilateral kedua negara maupun regional. [bim]

Baca juga:
Deklarasi Relawan, Politikus Gerindra Pakai Kaos Kembaran Kaesang Bergambar Prabowo
Erick Thohir Dianggap Paling Tepat Dampingi Prabowo di Pilpres
Golkar Yakin MK akan Bijak Beri Putusan Soal Umur Capres-Cawapres
Simulasi Relawan Projo: Prabowo-Ganjar Makin Sulit, Condong ke Airlangga
Prabowo Belum juga Deklarasi Cawapres, Cak Imin Dianggap Masih Belum Kuat
Prabowo Subianto

Komentar Pembaca

Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami

Join Merdeka.com

Be Smart, Read More

Indeks Berita Hari Ini

Opini