Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Resmi, Desniar Budi Jadi Principal Partner Growth Mediacom Indonesia

Resmi, Desniar Budi Jadi Principal Partner Growth Mediacom Indonesia ©GroupM Indonesia

Merdeka.com - Kabar gembira datang dari Mediacom Indonesia. Pasalnya, GroupM Indonesia mengumumkan bahwa Desniar Budi akan bergabung dengan dengan perusahaan tersebut sebagai Principal Partner Growth secara resmi mulai 1 Agustus 2021. Desniar akan bertanggung jawab untuk mendorong pertumbuhan klien Mediacom.

Desniar telah menjadi bagian dari Mindshare Management Committee selama lebih dari 10 tahun dan merupakan bagian penting dari perjalanan pertumbuhan Mindshare dan GroupM.

Himanshu Shekar, CEO GroupM Indonesia mengatakan, "Kemampuan Desniar untuk mengelola berbagai prioritas, klien, mitra media, dan keinginannya untuk menjaga pertumbuhan tetap berjalan sungguh luar biasa!"

Sebagai veteran industri selama lebih dari 22 tahun, Desniar telah berkembang melalui jajaran di Mindshare. Sejak bergabung dengan Mindshare pada tahun 2006, ia telah menjalankan berbagai peran, mendorong pertumbuhan dengan bisnis baru, portofolio klien, dan pengembangan produk.

Perjalanannya dimulai dengan Tim Mindshare Unilever dan ia terus menunjukkan keterampilan kepemimpinannya yang luar biasa ketika mengelola klien di berbagai industri seperti FMCG, teknologi, kesehatan, keuangan, dan industri lainnya.

Berkat kekayaan pengalaman dan keahliannya, Desniar juga telah membawa timnya untuk memenangkan pitching beberapa klien besar. Selain itu, ia telah menjadi mentor bagi banyak talenta Mindshare selama sepuluh tahun terakhir.

"Dia telah menjadi kolega yang berharga, rekan setim yang dapat diandalkan, dan penasihat tepercaya bagi banyak dari kami termasuk klien kami. Tidak diragukan lagi, tahun-tahun terbaiknya ada di depan dan akan membentuk era pertumbuhan berikutnya untuk tim Mediacom kami," pungkas Himanshu.

(mdk/tmi)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Agar Tak Bernasib Sama dengan Anies Baswedan, Perhatikan Hal Ini Sebelum Pasang Iklan di Videotron
Agar Tak Bernasib Sama dengan Anies Baswedan, Perhatikan Hal Ini Sebelum Pasang Iklan di Videotron

Videotron merupakan salah satu pilihan untuk menampilkan iklan atau kampanye suatu produk.

Baca Selengkapnya
Telkom Dinobatkan Sebagai BUMN Terbaik dalam Penanganan Krisis dan Pengelolaan Media
Telkom Dinobatkan Sebagai BUMN Terbaik dalam Penanganan Krisis dan Pengelolaan Media

BCOMSS 2024 merupakan ajang kompetisi tahunan antar BUMN di bidang komunikasi korporatdan program keberlanjutan.

Baca Selengkapnya
Telkom Tawarkan Kampanye Digital Dukung Pungutan Wisatawan Asing di Bali
Telkom Tawarkan Kampanye Digital Dukung Pungutan Wisatawan Asing di Bali

Telkom siap berkolaborasi mendukung langkah Pemprov Bali menerapkan pungutan bagi wisatawan asing.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
NasDem Tak Menutup Kemungkinan Koalisi dengan Gerindra di Pilkada 2024
NasDem Tak Menutup Kemungkinan Koalisi dengan Gerindra di Pilkada 2024

Dua pimpinan partai tersebut yakni Prabowo Subianto dan Surya Paloh sudah melakukan pertemuan

Baca Selengkapnya
Pemprov DKI Buka Suara soal Penurunan Iklan Videotron Anies Baswedan
Pemprov DKI Buka Suara soal Penurunan Iklan Videotron Anies Baswedan

Kubu Anies-Cak Imin disarankan untuk melaporkan penurunan iklan tersebut ke Bawaslu.

Baca Selengkapnya
Ucapkan Selamat Kepada Prabowo-Gibran, Surya Paloh: Bukan Prioritas NasDem Gabung Pemerintahan Baru
Ucapkan Selamat Kepada Prabowo-Gibran, Surya Paloh: Bukan Prioritas NasDem Gabung Pemerintahan Baru

Surya Paloh mengatakan NasDem telah menerima hasil rekapitulasi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Baca Selengkapnya
Sosok Letjen (Purn) Tarub, Lulusan Akmil 1965 yang Pernah Jadi Pangkostrad hingga Duta Besar
Sosok Letjen (Purn) Tarub, Lulusan Akmil 1965 yang Pernah Jadi Pangkostrad hingga Duta Besar

Ia merupakan salah satu tokoh militer Indonesia yang dipercaya jadi komisaris televisi nasional hingga perusahaan perabot rumah tangga.

Baca Selengkapnya
Prabowo: Selamat Hari Pers, Terima Kasih Atas Dukungan dan Kerja Samanya
Prabowo: Selamat Hari Pers, Terima Kasih Atas Dukungan dan Kerja Samanya

Prabowo menyampaikan terima kasih atas dukungan dan kerja sama rekan-rekan media

Baca Selengkapnya
SCM Raih Penghargaan Outstanding Contribution di Asian Television Awards ke-28
SCM Raih Penghargaan Outstanding Contribution di Asian Television Awards ke-28

Piala 28th Asian Television Awards kategori ini diterima CEO Surya Citra Media atau SCM, Sutanto Hartono.

Baca Selengkapnya