Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BRI Terima Penghargaan Terbaik di Ajang Top 20 Financial Institutions 2018

BRI Terima Penghargaan Terbaik di Ajang Top 20 Financial Institutions 2018 BRI Terima Penghargaan Terbaik di Ajang Top 20 Financial Institutions 2018. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Bank BRI kembali menorehkan prestasi dalam gelaran penghargaan Top 20 Financial Institutions 2018 di Hotel Borobudur, Jakarta, Kamis (29/11).

Acara yang dilaksanakan oleh The Finance, media platform digital milik Infobank Group ini memberikan penghargaan kepada Bank BRI sebagai salah satu perusahaan terbaik dari 20 perusahaan yang tumbuh dengan kinerja cemerlang selama 2018.

Penghargaan tersebut diterima secara langsung oleh Direktur Kepatuhan Bank BRI Ahmad Solichin Lutfiyanto yang diserahkan oleh Pemimpin Redaksi The Finance Eko B Supriyanto.

bri terima penghargaan terbaik di ajang top 20 financial institutions 2018

BRI Terima Penghargaan Terbaik di Ajang Top 20 Financial Institutions 2018 ©2018 Merdeka.com

"Kami berhasil mendapat kepercayaan lagi dari publik melalui penghargaan ini. Kami akan terus menjaga dan meningkatkan kinerja perseroan agar publik semakin percaya kepada BRI," ungkap Direktur Kepatuhan Bank BRI Ahmad Solichin Lutfiyanto.

Bank BRI berhasil meraih salah satu lembaga perbankan terbaik di Indonesia dengan total aset di atas 30 triliun dari 20 bank yang berada di atas pertumbuhan rata-rata industri dan 115 bank lainnya yang ikut bersaing dalam ajang tersebut.

"Penerapan Good Corporate Governance (GCG) dan implementasi manajemen risiko yang baik merupakan aspek-aspek yang menjadikan BRI terpilih menjadi salah satu yang terbaik secara nasional," ujar Ahmad Solichin.

Tidak hanya lembaga perbankan, The Finance juga memberikan penghargaan kepada 19 perusahaan asuransi jiwa, 20 asuransi umum, dan 20 perusahaan pembiayaan (Multi finance ) yang memiliki kinerja kinclong selama tahun 2018.

bri terima penghargaan terbaik di ajang top 20 financial institutions 2018

BRI Terima Penghargaan Terbaik di Ajang Top 20 Financial Institutions 2018 ©2018 Merdeka.com

Sekadar tambahan informasi, pada laporan kinerja keuangan triwulan ke-III tahun 2018, Bank BRI secara konsolidasi berhasil membuku kenaikan aset hingga 13.9 persen atau tumbuh dari Rp 1,119 triliun menjadi Rp 1,183 triliun secara year on year. Tidak hanya itu, BRI juga berhasil membuku kenaikan laba yang cukup signifikan dari Rp 14,9 triliun menjadi Rp 23,5 triliun atau tumbuh positif 14.6 persen secara year on year.

"Kami memang terus memperkuat pertumbuhan dari berbagai sisi, baik simpanan maupun pinjaman dengan tetap memperhatikan aspek kehati-hatian dalam melaksanakan bisnis perbankan," tutup Ahmad Solichin.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sukses Sedot Perhatian! Tonton Serunya Acara KapanLagi Buka Bareng BRI Festival 2024
Sukses Sedot Perhatian! Tonton Serunya Acara KapanLagi Buka Bareng BRI Festival 2024

Kegiatan yang didukung PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau Bank BRI tersebut memanfaatkan momentum Ramadan yang penuh berkah dan kebaikan.

Baca Selengkapnya
Bank Syariah Indonesia Masuk Top 10 Global Islamic Bank
Bank Syariah Indonesia Masuk Top 10 Global Islamic Bank

BSI secara global berada pada peringkat 10 di jajaran Global Islamic Bank.

Baca Selengkapnya
Banjir Demak, BRI Peduli Salurkan Makanan Saji Tiap Hari
Banjir Demak, BRI Peduli Salurkan Makanan Saji Tiap Hari

Bank Rakyat Indonesia (BRI) menyalurkan bantuan tanggap darurat kepada warga terdampak banjir di Kabupaten Demak.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
BI Rate Naik, BRI Optimis Penyaluran Kredit Tumbuh Double Digit di Tahun 2024
BI Rate Naik, BRI Optimis Penyaluran Kredit Tumbuh Double Digit di Tahun 2024

Dirut BRI menilai kenaikan BI Rate dinilai tidak akan berdampak signifikan terhadap likuiditas BRI secara umum.

Baca Selengkapnya
BRI Life Fokus Tingkatkan Ekonomi Masyarakat, Salah Satunya Melalui UMKM
BRI Life Fokus Tingkatkan Ekonomi Masyarakat, Salah Satunya Melalui UMKM

UMKM binaan Bank BRI Wilayah Bali yang berdiri sejak tahun 2020 tersebut, telah memproduksi hasil olahan rumput laut.

Baca Selengkapnya
BRI Raih 2 Penghargaan untuk BRImo dan Sabrina
BRI Raih 2 Penghargaan untuk BRImo dan Sabrina

BRI memperoleh peringkat pertama pada kategori Performa Terbaik Mobile Banking Bank untuk BRImo dan Performa Terbaik Chatbot Bank untuk Sabrina.

Baca Selengkapnya
Cara Aman Angkat Benda Berat Agar Tidak Cedera
Cara Aman Angkat Benda Berat Agar Tidak Cedera

Cara Aman Angkat Benda Berat Agar Tidak Cedera, Penting Diketahui

Baca Selengkapnya
Bank Mandiri Raup Laba Bersih Rp12,7 Triliun, Penyaluran Kredit Tembus Rp1.435 Triliun
Bank Mandiri Raup Laba Bersih Rp12,7 Triliun, Penyaluran Kredit Tembus Rp1.435 Triliun

Pertumbuhan kredit Bank Mandiri tersebut mencerminkan kondisi fundamental ekonomi Indonesia yang solid

Baca Selengkapnya
Bank BRI Berikan Bantuan untuk Petani Jambu Kristal Tanwiedjie di Desa BRILian Munggangsari Purworejo
Bank BRI Berikan Bantuan untuk Petani Jambu Kristal Tanwiedjie di Desa BRILian Munggangsari Purworejo

Potensi yang dimiliki Desa Munggangsari sangat besar, dengan adanya petani jambu kristal yang dinilai telah berhasil menggerakkan ekonomi masyarakat.

Baca Selengkapnya
Kredit Ini Jadi Motor Terbesar Penggerak Kinerja Bank BTN, Sektor Apa?
Kredit Ini Jadi Motor Terbesar Penggerak Kinerja Bank BTN, Sektor Apa?

Realisasi penyaluran kredit dan pembiayaan BTN sepanjang tahu 2023 mencapai Rp333,69 triliun.

Baca Selengkapnya