Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kakek Ini 7 Tahun Tinggal di Becak, Tak Disangka Ternyata Simpan Banyak Uang

Kakek Ini 7 Tahun Tinggal di Becak, Tak Disangka Ternyata Simpan Banyak Uang 7 Tahun Tinggal di Becak, Tak Disangka Ternyata Simpan Banyak Uang. YouTube Pratiwi Noviyanthi ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Masih banyak orang yang tak memiliki tempat tinggal dan hidup di jalanan. Layaknya kisah dari pria lansia satu ini.

Selama 7 tahun, lansia itu menghabiskan waktu dan tinggal di sebuah becak reyot. Tak disangka, lansia itu justru menyimpan uang hingga senilai jutaan rupiah di becak lawasnya.

Seperti apa kisah hingga momen penemuan uang tabungan sang lansia tersebut? Berikut ulasan selengkapnya, dilansir dari kanal YouTube Pratiwi Noviyanthi, Jumat (27/8/2021).

7 Tahun Tinggal di Becak

Malang, seorang lansia di kawasan Pare, Kediri, Jawa Timur yang seharusnya hidup nyaman bersama keluarga justru menghabiskan waktunya seorang diri. Seorang lansia diketahui telah hidup di atas becak seorang diri hingga 7 tahun.

"Mbah ini tidurnya di sini. Semua-semuanya di sini, panas kepanasan, hujan kehujanan, terlantar selama 7 tahun. Mbahnya gak narik (becak), karena ini becaknya untuk tempat tinggal," ungkap Novi pemilik channel YouTube.

7 tahun tinggal di becak tak disangka ternyata simpan banyak uang

YouTube Pratiwi Noviyanthi ©2021 Merdeka.com

Segala kebutuhan hidupnya tersimpan di setiap sudut becak. Ada piring, gelas, pakaian, hingga selimut yang siap menemaninya untuk beristirahat dan berlindung.

"Nih, ada peralatan makannya. Nih ada selimutnya di sini," sambungnya.

Sebatang Kara

Usianya pun tak lagi muda. Menginjak kepala 8, ia pun mengurus segala sesuatunya seorang diri.

Hal ini lantaran lansia tersebut mengaku sama sekali tak memiliki keluarga tempatnya berpulang. Ia menyebut telah hidup sebatang kara.

7 tahun tinggal di becak tak disangka ternyata simpan banyak uang

YouTube Pratiwi Noviyanthi ©2021 Merdeka.com

"Keluarganya mana?" tanyanya.

"Gak punya keluarga, istri ndak ada, anak ndak ada," jawabnya.

Simpan Uang

Tak terduga, lansia tersebut bahkan telah mengumpulkan uang selama bertahun-tahun. Uang hasil jerih payahnya itu disimpannya di balik tumpukan selimut yang selama ini menjadi alasnya untuk duduk.

Seluruh uang miliknya nampak diikat dengan seutas karet. Tumpukan uang yang terikat itu pun ditata rapi.

7 tahun tinggal di becak tak disangka ternyata simpan banyak uang

YouTube Pratiwi Noviyanthi ©2021 Merdeka.com

"Ya Allah, banyak banget," sang presenter kaget.

Setelah mengetahui hal itu, banyak orang yang mengkhawatirkan keamanannya. Dibantu orang-orang di sekelilingnya, uang tersebut lantas dimasukkan ke dalam kantong kertas.

"Ini bahaya banget. Ditata rapi ya. Ini dibawa saja mbah," tambahnya.

Dengan kemurahan hati, Novi mengajak kakek tersebut untuk tinggal di yayasan panti jompo. Meski awalnya menolak namun sang kakek akhirnya luluh dan mau ikut ke yayasan.

(mdk/mta)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kisah Sulitnya Rakyat Kecil Mencari Rezeki, Kakek Lansia Harus Menahan Lapar & Minum Air Keran karena Dagangan Tak Laku
Kisah Sulitnya Rakyat Kecil Mencari Rezeki, Kakek Lansia Harus Menahan Lapar & Minum Air Keran karena Dagangan Tak Laku

Dagangannya kerap tak laku. Hal ini membuatnya terpaksa harus melewati masa sulitnya di masa tua.

Baca Selengkapnya
Kisah Kakek Tukang Becak yang Penghasilannya Tak Sampai Rp50 Ribu Sebulan, Bikin Haru
Kisah Kakek Tukang Becak yang Penghasilannya Tak Sampai Rp50 Ribu Sebulan, Bikin Haru

Begini perjuangan hidup kakek tukang becak yang kini jarang dapat penumpang. Penghasilan tak sampai Rp50 ribu sebulan.

Baca Selengkapnya
Bikin Nangis, Kisah Pilu Kakek 80 Tahun Andalkan Jualan Kerupuk Demi Sambung Hidup Bareng Anak ODGJ
Bikin Nangis, Kisah Pilu Kakek 80 Tahun Andalkan Jualan Kerupuk Demi Sambung Hidup Bareng Anak ODGJ

Kisah lansia 80 tahun rela berjualan kerupuk demi hidupi anak ODGJ ramai disorot warganet. Begini informasinya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Lunasi Utang Orang Tua Rp400 Juta, Usaha Delfi Malah Laris Manis dan Kini Jadi Pengusaha Sukses
Lunasi Utang Orang Tua Rp400 Juta, Usaha Delfi Malah Laris Manis dan Kini Jadi Pengusaha Sukses

Lunasi Utang Orang Tua Rp400 Juta, Usaha Delfi Malah Laris Manis dan Kini Jadi Pengusaha Sukses

Baca Selengkapnya
Lansia di Jaktim Ditangkap Karena Cabuli Tiga Bocah, Pelaku Lulusan S2 Magister Manajemen
Lansia di Jaktim Ditangkap Karena Cabuli Tiga Bocah, Pelaku Lulusan S2 Magister Manajemen

Seorang lansia S (61) terancam dibui karena mencabuli 3 bocah di bawah umur.

Baca Selengkapnya
Lansia Kena Peluru Nyasar, Polisi Sebut Bukan dari Senjata Rakitan
Lansia Kena Peluru Nyasar, Polisi Sebut Bukan dari Senjata Rakitan

Korban tidak sadar jika dirinya telah kena peluru nyasar. Dia tengah tidur saat tertembak.

Baca Selengkapnya
Kakek Lansia Cabuli Tiga Anak di Cipadu Tangerang, Korban Dirayu dengan Jajanan dan Uang
Kakek Lansia Cabuli Tiga Anak di Cipadu Tangerang, Korban Dirayu dengan Jajanan dan Uang

Kakek Lansia Cabuli Tiga Anak di Cipadu, Modus Beri Jajanan dan Uang

Baca Selengkapnya
Lansia di Makassar Terkena Peluru Nyasar Saat Tertidur Pulas, Begini Kronologinya
Lansia di Makassar Terkena Peluru Nyasar Saat Tertidur Pulas, Begini Kronologinya

Saat terbangun dari tidurnya, tiba-tiba korban merasakan sakit di bagian paha kanannya.

Baca Selengkapnya
Kakek Ini Jualan Sapu Lidi Tapi Tak Laku, Tubuh Gemetar Minta Dagangannya Ditukar dengan Sebungkus Nasi
Kakek Ini Jualan Sapu Lidi Tapi Tak Laku, Tubuh Gemetar Minta Dagangannya Ditukar dengan Sebungkus Nasi

Saat menerima nasi bungkus, kakek ini sengaja tak menghabiskan sayur dan lauknya lantaran untuk sang istri di rumah.

Baca Selengkapnya