Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ilmuwan temukan asteroid antar bintang baru, berbentuk seperti cerutu!

Ilmuwan temukan asteroid antar bintang baru, berbentuk seperti cerutu! Asteroid Omuamua. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Bulan Oktober lalu, para astronom yang menggunakan teleskop canggih di Hawaii, melihat seuatu yang belum pernah dilihat sebelumnya: sebuah asteroid dari ruang antar bintang, meluncur melalui tata surya kita.

Akhirnya di bulan November ini, kita sudah diberi gambaran soal byek asteroid tersebut, dan bentuknya cukup unik. Bentuk semacam ini tak pernah kita lihat di tata surya kita.

Menurut sebuah studi baru yang dipublikasikan di Nature dan dikutip Mashable, asteroid yang diberi nama 'Omuamua ini adalah asteorid yang 10 kali lebih panjang dari asteroid biasa, serta memiliki bentuk kompleks dan berbelit-belit.

'Omuamua adalah 'pengunjung' antar bintang pertama tata surya kita, yang bisa dilihat oleh Bumi. Dia berasal dari arah yang menurut ilmuwan adalah sistem bintang Vega. Para ilmuwan awalnya mengira 'Omuamua adalah sebuah komet, namun setelah diamati lebih lanjut akhirnya dikonfirmasi bahwa beda tersebut adalah asteroid.

'Omuamua sendiri adalah nama dari kebudayaan Hawaii yang merefleksikan "utusan dari masa lalu untuk menjangkau masa depan." Nama ini diberikan oleh tim astronom dari Pan-STARRS.

Soal penampakan fisik, sang astronom juga memiliki penjelasan lebih lanjut.

"Kami juga menemukan bahwa asteroid ini memiliki warna merah gelap, serupa dengan berbagai benda di luar tata surya kita," ungkapp Karen Meech, salah satu astronom penulis jurnal ini dari Institute for Astronomy Hawaii.

Meech juga menyebut bahwa asteroid ini memiliki panjang 400 meter, atau hampir setinggi gedung Empire State di New York City. Meski demikian, dari prediksi penampakannya, dia tak akan sebesar gedung jika dilihat lebarnya. Justru 'Omuamua lebih ramping sehingga terlihat seperti cerutu raksasa.

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Rencana Nekat Ilmuwan Jadikan Asteroid Stasiun Luar Angkasa, Tapi Ini Syaratnya
Rencana Nekat Ilmuwan Jadikan Asteroid Stasiun Luar Angkasa, Tapi Ini Syaratnya

Rencana ini pada dasarnya sudah dicanangkan lama. Namun tak kunjung terealisasi karena beragam faktor.

Baca Selengkapnya
NASA sedang Bersiap Menyambut Asteroid Berkandungan Emas, Nilainya Sangat Menggiurkan
NASA sedang Bersiap Menyambut Asteroid Berkandungan Emas, Nilainya Sangat Menggiurkan

Beragam kandungan pada asteroid tersebut, begitu menggiurkan bagi NASA untuk menyambutnya.

Baca Selengkapnya
Ada Asteroid Besar Bakal Hantam Bumi Tahun Ini? Berikut Penjelasan NASA
Ada Asteroid Besar Bakal Hantam Bumi Tahun Ini? Berikut Penjelasan NASA

Beredar kabar bahwa akan ada asteroid besar menghantam Bumi pada 2024. NASA memberikan penjelasannya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Teka-teki Terbentuknya Planet dari Sampel Asteroid Raksasa Bennu Segera Terpecahkan
Teka-teki Terbentuknya Planet dari Sampel Asteroid Raksasa Bennu Segera Terpecahkan

NASA akhirnya sudah secara lengkap mengambil sampel asteroid Bennu dari OSIRIS-Rex.

Baca Selengkapnya
Daftar Peristiwa Astronomi Terbesar yang Bakal Terjadi sepanjang 2024, Catat Tanggalnya!
Daftar Peristiwa Astronomi Terbesar yang Bakal Terjadi sepanjang 2024, Catat Tanggalnya!

Berikut rentetan peristiwa astronomi yang akan terjadi pada 2024.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Temukan Dua Bintang Misterius, Cahayanya Berkedip Setiap 20 Menit
Ilmuwan Temukan Dua Bintang Misterius, Cahayanya Berkedip Setiap 20 Menit

Ilmuwan menemukan bintang yang aneh ini dan masih terus dipelajari.

Baca Selengkapnya
Harta Karun yang Ditemukan Lebih dari 60 Tahun Lalu Ternyata Terbuat dari Meteorit, Begini Wujudnya
Harta Karun yang Ditemukan Lebih dari 60 Tahun Lalu Ternyata Terbuat dari Meteorit, Begini Wujudnya

Ada dua harta karun yang ditemukan yang ornamennya terbuat dari besi meteorit.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Ungkap Ribuan Satelit Elon Musk Ganggu Pengamatan Astronomi
Ilmuwan Ungkap Ribuan Satelit Elon Musk Ganggu Pengamatan Astronomi

Elon Musk tak henti-hentinya menerbangkan satelit orbit rendahnya ke angkasa.

Baca Selengkapnya
Dini Hari Nanti Hujan Meteor Perseid Bakal Terjadi Bisa Dilihat di Indonesia Tanpa Alat
Dini Hari Nanti Hujan Meteor Perseid Bakal Terjadi Bisa Dilihat di Indonesia Tanpa Alat

Tahun ini hujan meteor Perseid akan terlihat lebih indah dibandingkan tahun-tahun sebelumnya.

Baca Selengkapnya