Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Apple Umumkan Aplikasi dan Gim Terbaik di App Store Tahun 2020

Apple Umumkan Aplikasi dan Gim Terbaik di App Store Tahun 2020 Logo Apple. ©2019 sefsed.com

Merdeka.com - Raksasa teknologi Apple menginformasikan deretan aplikasi dan juga gim terbaik di toko aplikasinya yakni App Store, untuk tahun 2020 ini.

Aplikasi iOS terbaik dan gim terbaik 2020 dipilih oleh editor berdasarkan sejumlah kriteria. Misalnya kualitas aplikasi, desain yang kreatif, kemudahan penggunaan dan teknologi yang dipakainya.

Mengutip Tech Crunch via Tekno Liputan6.com, deretan aplikasi terbaik Apple mencakup aplikasi yang membantu orang menghabiskan waktu mereka di rumah selama karantina.

Menurut Apple, aplikasi sangatlah merefleksikan kebudayaan atau kebiasaan dari suatu masyarakat.

Tahun ini, orang berfokus pada perawatan diri dan kesehatan mental, belajar dan bekerja dari jarak jauh, saling terhubung dengan keluarga dan teman-teman, interaksi, hingga gaming.

"Tahun ini, lebih dari tahun-tahun sebelumnya, beberapa momen paling kreatif dan terhubung terjadi di aplikasi. Ini berkat kerja luar biasa dari para pengembang yang memperkenalkan pengalaman aplikasi yang segar dan bermanfaat sepanjang tahun," kata Apple Fellow Phil Schiller dalam sebuah pernyataan.

Ia mengatakan Apple melihat upaya luar biasa dari pengembang di seluruh dunia ketika memilih aplikasi-aplikasi terbaik di 2020.

  • Aplikasi iPhone terbaik 2020: Wakeout
  • Aplikasi iPad terbaik 2020: Zoom
  • Aplikasi Mac terbaik 2020: Fantastical
  • Aplikasi Apple TV terbaik 2020: Disney+
  • Aplikasi Apple Watch terbaik 2020: Endel (aplikasi relaksasi dan tidur)
  • Aplikasi Gim terbaik 2020 di iPhone: Genshin Impact
  • Aplikasi Gim terbaik 2020 di iPad: Legends of Runeterra
  • Aplikasi Gim terbaik 2020 di Mac: Disco Elysium
  • Aplikasi Gim terbaik 2020 di Apple TV: Dandara Trials of Fear
  • Gim terbaik di Apple Arcade 2020: Sneaky Sasquatch
  • Aplikasi Terpopuler iPhone

    1. Zoom Cloud Meetings
    2. TikTok
    3. Disney+
    4. YouTube
    5. Instagram
    6. Facebook
    7. Snapchat
    8. Messenger
    9. Gmail
    10. Cash App

    Gim Terpopuler iPhone

    1. Among Us!
    2. Call of Duty: Mobile
    3. Roblox
    4. Subway Surfers
    5. Ink Inc - Tattoo Drawing
    6. Magic Tiles 3: Piano Game
    7. Brain Test: Tricky Puzzles
    8. Brain Out
    9. Coin Master
    10. Cube Surfer

    Sumber: Liputan6.comReporter: Agustin Setyo Wardani

    (mdk/idc)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    Top Up hingga Langganan Aplikasi Bisa Setengah Harga! Cek Caranya Dulu Yuk
    Top Up hingga Langganan Aplikasi Bisa Setengah Harga! Cek Caranya Dulu Yuk

    Pakai aplikasi DANA, dari kegiatan top up hingga berlangganan aplikasi favorit jadi lebih murah.

    Baca Selengkapnya
    Apple Tawarkan Diskon Besar-besaran hingga Jutaan Rupiah, Termasuk iPhone 15 Pro Max
    Apple Tawarkan Diskon Besar-besaran hingga Jutaan Rupiah, Termasuk iPhone 15 Pro Max

    Ini lokasi Apple berikan diskon besar-besaran gadget besutannya.

    Baca Selengkapnya
    Daftar HP Paling Banyak Digunakan Manusia di Bumi, Tak Menyangka Merek ini Malah Juaranya
    Daftar HP Paling Banyak Digunakan Manusia di Bumi, Tak Menyangka Merek ini Malah Juaranya

    Berikut adalah merek-merek HP di dunia yang jadi jawara.

    Baca Selengkapnya
    Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
    video untuk kamu.
    SWIPE UP
    Untuk melanjutkan membaca.
    Hanya Pakai iPhone Bisa Melacak Lubang Hitam yang Misterius, Ini Nama Aplikasinya
    Hanya Pakai iPhone Bisa Melacak Lubang Hitam yang Misterius, Ini Nama Aplikasinya

    Berikut nama aplikasi yang hanya tersedia di iPhone untuk mengecek lubang hitam.

    Baca Selengkapnya
    Mengenal Apple Developer Academy, Bikin Anak Muda Jago Teknologi
    Mengenal Apple Developer Academy, Bikin Anak Muda Jago Teknologi

    Program ini memberikan akses ke alat pengembangan perangkat lunak

    Baca Selengkapnya
    Apple Digosipkan Hentikan Pengembangan iPhone Layar Lipat?
    Apple Digosipkan Hentikan Pengembangan iPhone Layar Lipat?

    Mengapa Apple memutuskan hal itu jika mereka benar-benar menghentikan pengembangan iPhone layar lipat?

    Baca Selengkapnya
    Ambisi Besar Samsung Kalahkan Apple di Fitur Kesehatan
    Ambisi Besar Samsung Kalahkan Apple di Fitur Kesehatan

    Samsung ingin mengembangkan sensor kesehatan yang inovatif untuk perangkatnya agar bisa bersaing dengan Apple.

    Baca Selengkapnya
    Banyak Pengguna Android Berpindah ke iPhone, tapi Belinya Seri Lawas
    Banyak Pengguna Android Berpindah ke iPhone, tapi Belinya Seri Lawas

    Dikutip dari laman CIRP – Apple Report dan GizChina, Kamis (7/3), banyak pemilik Android yang membeli iPhone yang bukan keluaran terbaru.

    Baca Selengkapnya
    5 Alternatif HP selain iPhone 15 yang Layak Dibeli
    5 Alternatif HP selain iPhone 15 yang Layak Dibeli

    Berikut daftar HP selain iPhone 15 yang patut dipertimbangkan untuk di beli.

    Baca Selengkapnya