Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Ramuan alami berbahan kunyit untuk obati berbagai penyakit di tubuh

7 Ramuan alami berbahan kunyit untuk obati berbagai penyakit di tubuh Ilustrasi kunyit. boldsky.com

Merdeka.com - Kunyit merupakan rempah-rempah yang dikenal memiliki manfaat sehat karena kandungan kurkumin di dalamnya. Kurkumin sendiri merupakan bahan aktif di dalam kunyit yang memiliki sifat anti inflamasi serta antioksidan.

Dilansir dari boldsky.com, terdapat beberapa resep sederhana berbahan alami kunyit yang bermanfaat untuk menyembuhkan beberapa penyakit sederhana. Ini dia resepnya.

Untuk mengobati tubuh meriang

Campur 1/2 sdt kunyit bubuk dengan segelas minyak flax seeds. Lalu panaskan. Kemudian hirup uapnya selama 1-2 menit. Lakukan perawatan ini 2 kali dalam sehari.

Untuk merangsang fungsi otak

Ambil 1 gelas air, 1/2 sdt kunyit bubuk, 1/2 sdt lada hitam, dan sepotong lemon. Kemudian campur. Konsumsilah sekali sehari untuk meningkatkan kesehatan otakmu.

Untuk mengurangi nyeri sendi

Hancurkan 2-3 siung bawang putih, 1/2 sdt kunyit bubuk, dan 1/2 sdm madu. Campur hingga bertekstur seperti pasta. Oleskan ke area yang sakit dan diamkan selama 15-20 menit. Terapkan perawatan ini hingga rasa sakitnya berkurang.

Untuk menurunkan berat badan

Kamu juga bisa menggunakan kunyit sebagai obat alami untuk menurunkan berat badan. Caranya adalah dengan mencampur segelas susu dan 1/2 sdt kunyit bubuk. Minuman ini akan mempercepat sistem metabolisme tubuh dan mengurangi nafsu makanmu.

Untuk menyembuhkan luka

Kamu sedang menderita luka, terutama luka bakar? Obati dengan 1/2 parutan kunyit, 1/2 parutan tanah, dan sedikit air. Lalu oleskan di atas luka. Lakukan sekali sehari hingga luka sembuh.

Untuk mengobati sakit tenggorokan

Obati sakit tenggorokan yang kamu derita dengan mengunyah kunyit yang dicampur dengan garam. Lalu berkumurlah dengan air hangat.

Untuk mencegah kanker

Kunyit juga memiliki kegunaan ajaib untuk mencegah kanker, lho. Caranya adalah dengan meminum campuran bubuk kunyit, minyak zaitun, lada hitam dengan segelas air hangat.

Ada banyak obat-obatan sederhana di sekitarmu yang bisa kamu manfatkan untuk mengobati penyakit sederhana seperti contoh di atas. Selamat mencoba!

(mdk/feb)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bisa Sebabkan Masalah dan Penyakit, Ketahui 8 Bagian Tubuh yang Tak Boleh Disentuh Sembarangan

Bisa Sebabkan Masalah dan Penyakit, Ketahui 8 Bagian Tubuh yang Tak Boleh Disentuh Sembarangan

Sejumlah bagian tubuh ternyata tidak boleh kita sentuh sembarangan, terutama dengan kondisi tangan yang belum steril.

Baca Selengkapnya
8 Cara Mengatasi Kulit Belang dengan Efektif, Lakukan Hal Ini

8 Cara Mengatasi Kulit Belang dengan Efektif, Lakukan Hal Ini

Kulit belang dapat muncul sebagai bercak, noda, atau flek pada wajah, leher, tangan, atau area tubuh lainnya.

Baca Selengkapnya
Penyakit yang Sebabkan Keringat Dingin, Bukan cuma Masuk Angin

Penyakit yang Sebabkan Keringat Dingin, Bukan cuma Masuk Angin

Keringat dingin bukan seperti keringat biasanya yang muncul saat olahraga atau cuaca panas. Keringat ini muncul ketika tubuh mengalami kondisi tertentu.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
9 Minuman yang Baik untuk Tingkatkan Imun, Jaga Tubuh dari Serangan Penyakit

9 Minuman yang Baik untuk Tingkatkan Imun, Jaga Tubuh dari Serangan Penyakit

Minuman untuk meningkatkan imun tubuh adalah minuman yang mengandung zat-zat yang dapat membantu menjaga dan memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Baca Selengkapnya
6 Kandungan yang Terbukti Efektif Atasi Tumit Pecah-Pecah

6 Kandungan yang Terbukti Efektif Atasi Tumit Pecah-Pecah

Jika tidak ditangani dengan baik, kondisi ini bisa menimbulkan rasa tidak nyaman dan bahkan gangguan kesehatan.

Baca Selengkapnya
Penyebab Perut Buncit pada Bayi, Begini Cara Mengatasinya

Penyebab Perut Buncit pada Bayi, Begini Cara Mengatasinya

Perut buncit pada anak adalah kondisi di mana perut anak terlihat lebih besar atau menonjol dari biasanya.

Baca Selengkapnya
5 Penyebab Bisul Tanpa Mata, Begini Cara Mengobatinya

5 Penyebab Bisul Tanpa Mata, Begini Cara Mengobatinya

Bisul tanpa mata adalah infeksi pada kulit yang ditandai dengan adanya benjolan merah yang terasa sakit.

Baca Selengkapnya
Penyakit yang Menyerang Tumbuhan, Berikut Penjelasannya

Penyakit yang Menyerang Tumbuhan, Berikut Penjelasannya

Ada beberapa jenis hama yang sering merusak tanaman.

Baca Selengkapnya
10 Tanaman Herbal Kaya Manfaat yang Bisa Dibudayakan di Halaman Rumah

10 Tanaman Herbal Kaya Manfaat yang Bisa Dibudayakan di Halaman Rumah

Indonesia memiliki kekayaan tanaman obat yang melimpah, banyak di antaranya bisa ditanam di halaman rumah, seperti jahe, kunyit, kencur, serai & lain sebagainya

Baca Selengkapnya