
Golkar Hadiri Apel Siaga NasDem, PKS Harap Bergabung Dukung Anies
Undangan Ketua Umum NasDem Surya Paloh kepada Golkar merupakan upaya membuka komunikasi untuk bekerjasama.
Undangan Ketua Umum NasDem Surya Paloh kepada Golkar merupakan upaya membuka komunikasi untuk bekerjasama.
Hal tersebut melihat kehadiran Golkar di Apel Siaga Perubahan NasDem di Gelora Bung Karno, Minggu (16/7). Partai berlambang beringin itu jadi satu-satunya partai di luar Koalisi Perubahan yang hadir.
Syaikhu melihat tanda-tanda itu setelah Golkar bersedia hadir dalam acara Apel Siaga Perubahan.
-Syaikhu kepada wartawan, dikutip Senin (17/7).
Syaikhu berharap partai yang dipimpin Airlangga Hartarto itu bisa menjadi bagian Koalisi Perubahan.
"Kita menyambut baik dan gembira ya mudah-mudahan Ini juga akan bisa menjadi bagian ke depannya bisa menjadi koalisi bersama," kata Syaikhu.
merdeka.com
Tiga elite Golkar hadir sebagai perwakilan di Apel Siaga Perubahan, yaitu Wakil Ketua Umum Rizal Mallarangeng, Ketua DPP Christina Aryani dan Supriansa.
Rizal mengaku tidak ada hubungan kehadiran Golkar dengan Koalisi Perubahan yang mendukung Anies Baswedan sebagai calon presiden. Kehadiran elite Golkar adalah untuk memenuhi undangan sekaligus merayakan ulang tahun Ketua Umum NasDem Surya Paloh.
"Ini merayakan ulang tahun seorang sahabat pak Surya Paloh," kata Rizal usai acara.
"Tidak ada (koalisi dengan NasDem). Ini kan kita ikut senang ulang tahun," tegas Rizal Malarangeng.
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Wasekjen Partai Golkar Samsul Hidayat membenarkan kabar rencana Gibran gabung Golkar.
Baca SelengkapnyaWakil Ketua Umum Partai Golkar Melchias Markus Mekeng mengaku mendukung pasangan Ganjar Pranowo dan Ridwan Kamil (RK) di Pilpres 2024.
Baca SelengkapnyaAda keinginan dari PDIP untuk menggandeng Golkar berkoalisi di Pemilu 2024. Golkar tidak ada masalah bekerjasama dengan PDIP.
Baca SelengkapnyaSemua peserta rapimnas yang hadir menyetujui usulan Gibran menjadi cawapres.
Baca SelengkapnyaPDIP menilai tidak ada jaminan kerjasama yang terjalin saat ini akan terus abadi.
Baca SelengkapnyaGibran mengiyakan saat ditanyakan apakah tetap di PDI Perjuangan.
Baca SelengkapnyaGolkar dan PAN Terang-Terangan Tolak Gabung Anies Baswedan
Baca Selengkapnya