Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

DPR pilih lima Hakim Agung, berikut daftar namanya

DPR pilih lima Hakim Agung, berikut daftar namanya Komisi III DPR rapat dengan KPK. ©2017 twitter.com/BennyHarman

Merdeka.com - Komisi III DPR RI telah menyetujui calon hakim agung yang telah melakukan uji kelayakan dan kepatutan. Dari lima calon hakim agung, seluruhnya dinyatakan lolos untuk selanjutnya dilantik menjadi hakim agung.

Ketua Komisi III DPR Bambang Soesatyo mengatakan, kelimanya diputuskan secara aklamasi sebab saat ini terjadi kekosongan hakim agung di kamar pidana, perdata, agama, militer, dan tata usaha.

"Lima-limanya kita ambil keputusan secara aklamasi dengan pertimbangan bahwa memang kamar-kamar hakim minim sekali. Sekarang ini dikhawatirkan akan banyak menumpukan kasus-kasus yang ada di MA," kata Bambang usai melakukan fit and proper test di Gedung Parlemen, Jakarta, Rabu (13/9).

Dia juga menilai, calon-calon tadi yang melakukan fit and proper test cukup mempuni. Walaupun, kata dia, ada beberapa yang kurang saat sesi tanya jawab. Bambang pun berpesan kepada lima calon yang lolos dan akan dilantik oleh Joko Widodo pada minggu depan akan membuat citra MA lebih baik.

"Pesan kami calon yang kita putusan dan dipilih dan akan kami tetapkan pada paripurna minggu depan jangan lagi nodai MA dengan korupsi," tutup Bambang.

Ditemui terpisah, calon hakim agung tepilih untuk kamar pidana Gazalba Saleh yang saat ini menjabat sebagai Hakim Ad Hoc Tipikor pada pengadilan Negeri Bandung akan melakukan terobosan untuk membuat putusan sebaiknya bersama empat hakim agung terpilih.

hakim agung gazalba saleh usai uji kompetensi di komisi iii dpr

hakim agung gazalba saleh usai uji kompetensi di Komisi III DPR ©2017 Merdeka.com/intan umbari

Dia juga menekankan, akan membuat putusan yang seadil-adilnya. Kemudian terkait banyaknya kalangan di MA yang tertangkap tangan oleh KPK, dia ingin memperbaiki citra tersebut.

"Jelas, jadi komitmen enggak korup dan adil seadilnya," pungkas dia.

Berikut lima nama yang lolos jadi hakim agung :

1. Hidayat Manao, Kepala Pengadilan Militer Tinggil II, Jakarta

2. Yodi Martono Wahyunandi, Direktur Pembinaan Tenaga Teknis dan Administrasi Tata Usaha Negara Mahkamah Agung RI

3. Gazalba Saleh, Hakim Ad Hoc Tipikor pada pengadilan Negeri Bandung

4. Yasardi, Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Agama Banten

5. Muhammad Yunus Wahab, Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Palembang

(mdk/rnd)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ini Tiga Hakim MK yang Bakal Pimpin Sidang PHPU Pileg
Ini Tiga Hakim MK yang Bakal Pimpin Sidang PHPU Pileg

Ketiganya merupakan perwakilan Hakim Konstitusi yang diusulkan oleh Mahkamah Agung (MA), Presiden, dan DPR RI.

Baca Selengkapnya
Apa Itu Hak Angket DPR yang Didorong Ganjar Usut Dugaan Kecurangan Pemilu, Ini Syarat dan Aturannya
Apa Itu Hak Angket DPR yang Didorong Ganjar Usut Dugaan Kecurangan Pemilu, Ini Syarat dan Aturannya

Ganjar Pranowo mendorong PDIP dan PPP menggulirkan hak angket di DPR atas dugaan kecurangan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Komisi III Minta Kejagung Tetap Jaga Netralitas di Pemilu 2024
Komisi III Minta Kejagung Tetap Jaga Netralitas di Pemilu 2024

Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni meminta Kejaksaan Agung (Kejagung) untuk tetap menjaga netralitas di Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Cak Imin Pastikan PKB Ikut Dorong Hak Angket Pemilu, Tanda Tangan dan Nama Kader Menyusul
Cak Imin Pastikan PKB Ikut Dorong Hak Angket Pemilu, Tanda Tangan dan Nama Kader Menyusul

Cak Imin memastikan partainya akan ikut mendukung hak angket kecurangan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Reaksi Jokowi soal Wacana Hak Angket Usut Dugaan Kecurangan Pemilu
Reaksi Jokowi soal Wacana Hak Angket Usut Dugaan Kecurangan Pemilu

Ganjar Pranowo mendorong PDIP dan PPP menggulirkan hak angket di DPR.

Baca Selengkapnya
Sengketa Pilpres 2024 Diputuskan Besok, Akankah Prabowo Hadir Langsung ke MK?
Sengketa Pilpres 2024 Diputuskan Besok, Akankah Prabowo Hadir Langsung ke MK?

Sengketa Pilpres 2024 Diputuskan Besok, Mungkinkah Prabowo Hadir Langsung ke MK?

Baca Selengkapnya
Mahkamah Agung Selesaikan 26.903 Perkara Sepanjang Tahun 2023
Mahkamah Agung Selesaikan 26.903 Perkara Sepanjang Tahun 2023

Mahkamah Agung (MA) sudah memutus 26.903 perkara sepanjang tahun 2023.

Baca Selengkapnya
Sidang Paripurna, PDIP dan PKB Minta Pimpinan DPR Serius Sikapi Wacana Hak Angket Pemilu
Sidang Paripurna, PDIP dan PKB Minta Pimpinan DPR Serius Sikapi Wacana Hak Angket Pemilu

Sebab, dia menilai saat ini pengawasan DPR RI pada Pemilu 2024 tak ada marwahnya.

Baca Selengkapnya
Pimpinan DPR Tegaskan Gubernur Jakarta Tetap Dipilih Rakyat
Pimpinan DPR Tegaskan Gubernur Jakarta Tetap Dipilih Rakyat

DPR sudah menerima daftar inventarisasi masalah (DIM) dari pemerintah.

Baca Selengkapnya