VIDEO: Sapa Eks Panglima TNI Andika Perkasa, Megawati "Kok Banyak Fansnya, Jadi Curiga!"
PDI Perjuangan menggelar Rakernas V pada Jumat 24 Mei 202

PDI Perjuangan menggelar Rakernas V pada Jumat 24 Mei 2024

Sapa Eks Panglima TNI Andika Perkasa, Megawati: Kok Banyak Fansnya, Jadi Curiga!
PDI Perjuangan menggelar Rakernas V pada Jumat 24 Mei 2024. Ketua Umum Megawati Soekarnoputri akan menyampaikan pidato politiknya. Rakernas berlangsung di Beach City International Stadium (BCIS), Ancol hingga Minggu 26 Mei.
Pada pembukaan Rakernas, Megawati nampak menyapa sejumlah tamu undangan, termasuk eks Panglima TNI Andika Perkasa. Mega heran karena banyak yang mendukung Andika dari kader PDIP.