Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemprov Sulteng akan relokasi & bangunkan rumah korban terdampak likuifaksi

Pemprov Sulteng akan relokasi & bangunkan rumah korban terdampak likuifaksi Gempa Palu. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Penduduk yang berada kelurahan Balaroa, Petobo dan Jono Oge bakal direlokasi ke tempat yang lebih aman. Tiga Kelurahan tersebut rata dengan tanah lantaran terjadi likuifaksi kala gempa dan tsunami menerjang Palu dan Donggala.

Kepala Biro Humas dan Protokol Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah, Haris Kariming mengatakan, titik relokasi sedang dibahas lebih lanjut bersama instansi terkait. Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah rencananya membangun pemukiman warga di tiga tempat. Itu sesuai usul dari Walikota dan Bupati.

"Wali Kota dan Bupati sudah tentukan titik relokasi yaitu Balaroa atas, Kelurahan Duyu, Ngata Baru," katanya, Selasa (9/10).

Kini titik relokasi sedang dikaji oleh para ahli untuk memastikan laik atau tidak wilayah tersebut dibangun 2 ribu hingga 3 ribu rumah.

"Yang diusulkan kami minta ahli geologi pendamping Kementerian ESDM akan diteliti aman gak dia bangun sini jangan sampai disetujui, kemudian baru dua bulan atau tiga bulan bangunannya runtuh," jelasnya.

Sementara, Haris menambahkan, wilayah yang terkena dampak likuifaksi tidak dibiarkan begitu saja. Pemrov Sulteng akan menjadikan wilayah tersebut Ruang Terbuka Hijau.

"Kami buat monumen gempa, tragedi 28 September, dll. Pokoknya ada tiga titik yang dibangun monumen ," ujarnya.

Tahap awal meratakan lebih dulu kawasan tersebut. Pelaksanaannya dilakukan setelah masa tanggap darurat pertama berakhir.

"Permintaan unsur wilayah dan tokoh masyarakat kami ratakan atau ditutup permanen usai 11 Oktober 2018," tutupnya.

Reporter: Ady AnugrahadiSumber: Liputan6.com

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bangunan Tua di Pelosok Wonogiri Ini Diduga Peninggalan Kiai Tunggul Wulung, Begini Penuturan Sesepuh Setempat
Bangunan Tua di Pelosok Wonogiri Ini Diduga Peninggalan Kiai Tunggul Wulung, Begini Penuturan Sesepuh Setempat

Bangunan ini dalamnya kosong. Dibersihkan setahun sekali pada momen hari-hari besar.

Baca Selengkapnya
Seribu Lebih Rumah Terendam Banjir Usai Hujan Sepekan, Jambi Siaga Tiga
Seribu Lebih Rumah Terendam Banjir Usai Hujan Sepekan, Jambi Siaga Tiga

Akibat banjir, masyarakat beraktivitas menggunakan paruh karena akses jalan tidak bisa dilalui.

Baca Selengkapnya
4 Sekeluarga Tewas Diduga Dirampok di Musi Banyuasin, Rumah Korban Jauh dari Permukiman
4 Sekeluarga Tewas Diduga Dirampok di Musi Banyuasin, Rumah Korban Jauh dari Permukiman

Korban HR merupakan pedagang ponsel keliling. Dia tinggal bersama tiga korban lain, yakni ibunya dan dua anaknya sejak bercerai dengan istrinya dua tahun lalu.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jadi Kuli Pemotong Rumput di Malaysia, Pasutri TKI Ini Berhasil Bangun Rumah Mewah Bak Istana di Kampung Halaman
Jadi Kuli Pemotong Rumput di Malaysia, Pasutri TKI Ini Berhasil Bangun Rumah Mewah Bak Istana di Kampung Halaman

Ada bangunan megah nan mewah di perkampungan Madura. Bangunan berlantai dua itu menelan biaya hingga miliaran rupiah.

Baca Selengkapnya
Tak Terima Digugat Cerai, Pria di Prabumulih Siram Wajah Istri Pakai Air Keras
Tak Terima Digugat Cerai, Pria di Prabumulih Siram Wajah Istri Pakai Air Keras

Tak tahan dengan perlakuan suaminya, korban melayangkan gugatan cerai ke Pengadilan Agama Prabumulih.

Baca Selengkapnya
Remaja Terlibat Perampokan dan Perkosaan di Musi Rawas Serahkan Diri, Ini Perannya saat Beraksi
Remaja Terlibat Perampokan dan Perkosaan di Musi Rawas Serahkan Diri, Ini Perannya saat Beraksi

Polisi merampungkan penangkapan semua pelaku yang berjumlah empat orang.

Baca Selengkapnya
Keluarga Korban Berharap Serda Adan Dijatuhi Hukuman Mati
Keluarga Korban Berharap Serda Adan Dijatuhi Hukuman Mati

Pembunuhan terhadap Iwan Sutrisman Telaumbanua (21) memberi luka mendalam kepada keluarga korban.

Baca Selengkapnya
Tersisa 6 Bulan, Begini Rupa Pembangunan IKN Nusantara yang Bakal Gelar HUT RI Ke-79
Tersisa 6 Bulan, Begini Rupa Pembangunan IKN Nusantara yang Bakal Gelar HUT RI Ke-79

Tampak beberapa gedung inti pemerintahan yang kian menunjukkan bentuknya.

Baca Selengkapnya
Musim Hujan, Daftar Hewan ini Harus Diwaspadai karena Ada yang Mengancam Nyawa
Musim Hujan, Daftar Hewan ini Harus Diwaspadai karena Ada yang Mengancam Nyawa

Beberapa hewan yang biasanya mencari tempat perlindungan di dalam rumah.

Baca Selengkapnya