Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemerintah belum putuskan SKB pembinaan mantan anggota HTI

Pemerintah belum putuskan SKB pembinaan mantan anggota HTI Menpan Asman Abnur edarkan surat tindak pungli. ©2016 Merdeka.com/Muhammad Luthfi Rahman

Merdeka.com - Kementerian Polhukam menggelar rapat koordinator khusus tingkat menteri untuk membahas kelanjutan pengawasan Perppu No 2 tahun tahun 2017 tentang Organisasi Masyarakat (Ormas). Salah satu menteri yang ikut dalam rapat tersebut Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara-Reformasi dan Birokrasi (PAN-RB) Asman Abnur.

Namun usai rapat tersebut, Asman tampak enggan membeberkan pembahasan dalam pertemuan dengan Menko Polhukam Wiranto. Dia hanya menyebutkan rapat tersebut merupakan kelanjutan rapat sebelumnya bersama dengan Mendagri Tjahjo Kumolo dan Jaksa Agung HM Prasetyo.

"Lanjutan (rapat) kemarin, belum diproses," kata Asman usai dapat di Kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Senin (31/7).

Sebagaimana dijadwalkan website menpan.go.id rapat tersebut membahas tentang Surat Keputusan Bersama (SKB) tentang Peringatan dan Pembinaan Terhadap Mantan Anggota HTI. Namun Asman mengaku di dalam rapat tersebut belum menemukan titik terang. Pembahasan pun masih dilanjutkan oleh tim kecil.

"(SKB) Belum putus. Ini masih ditindaklanjuti oleh tim kecil dulu, baru nanti ada keputusan apa enggak," ungkap Asman dari dalam mobil berplat RI 44 dengan kaca yang sedikit dibuka.

Politisi PAN ini hanya menyebutkan pembahasan dalam rapat baru pada proses pencarian sumber-sumber yang menjadi dasar untuk membuat keputusan bersama. Asman bersikukuh enggan memaparkan pembahasan dalam rapat tersebut.

"(Gambarannya) Belum baru dicari sumbernya untuk dasar-dasarnya masih dicari," singkatnya.

Pun dengan jumlah PNS terafiliasi dengan ormas HTI yang telah dibubarkan Pemerintah, pihaknya kembali enggan membeberkan. Dia hanya mengatakan semua masih dalam pembahasan oleh tim kecil.

"Belum ada. Tim kecilnya masih rapat," ucapnya sambil menutup kaca mobil.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Istana Jelaskan Alasan Rekrutmen ASN Besar-besaran Dibuka Jelang Pilpres 2024
Istana Jelaskan Alasan Rekrutmen ASN Besar-besaran Dibuka Jelang Pilpres 2024

Istana menjelaskan alasan pemerintah membuka rekrutmen calon aparatur sipil negara (CASN) besar-besaran pada tahun politik 2024.

Baca Selengkapnya
Tak Bahas Hak Angket, Istana Minta Pertemuan Jokowi dan 2 Menteri PKB Tak Dispekulasikan ke Mana-Mana
Tak Bahas Hak Angket, Istana Minta Pertemuan Jokowi dan 2 Menteri PKB Tak Dispekulasikan ke Mana-Mana

Ari menyebut pertemuan tersebut juga merupakan permintaan dari para menteri PKB.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Berencana Setop Sementara Penyaluran Bansos
Pemerintah Berencana Setop Sementara Penyaluran Bansos

Pemerintah mempertimbangkan untuk menghentikan sementara penyaluran bantuan pangan beras saat hari tenang hingga pencoblosan pemilu yakni 11-14 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Aturan Baru Segera Rampung, PNS Dilarang Duduki Jabatan Terlalu Lama
Aturan Baru Segera Rampung, PNS Dilarang Duduki Jabatan Terlalu Lama

RPP Manajemen ASN memiliki ruang lingkup meliputi perencanaan kebutuhan, pengadaan, penguatan budaya kerja dan citra institusi, pengelolaan kinerja.

Baca Selengkapnya
Jenderal Agus Subiyanto Tanggapi Jabatan ASN Bakal Diisi TNI: Tiap Permasalahan Ada Peran TNI
Jenderal Agus Subiyanto Tanggapi Jabatan ASN Bakal Diisi TNI: Tiap Permasalahan Ada Peran TNI

Rancangan Peraturan Pemerintah yang membahas manajemen aparatur sipil negara (ASN) mendekati hasil akhir di Kemenpan-RB

Baca Selengkapnya
Sosialisasi Perubahan UU IKN, Bappenas - Otorita IKN Libatkan Publik
Sosialisasi Perubahan UU IKN, Bappenas - Otorita IKN Libatkan Publik

Staf Ahli Bidang Hubungan Kelembagaan Kementerian PPN/Bappenas membahas pentingnya keterlibatan dan kolaborasi semua pihak.

Baca Selengkapnya
Menko PMK Muhadjir: WFH 16-17 April 2024 Hanya untuk ASN
Menko PMK Muhadjir: WFH 16-17 April 2024 Hanya untuk ASN

Pemerintah memutuskan untuk menerapkan kebijakan kerja dari rumah untuk Aparatus Sipil Negara (ASN) selama dua hari.

Baca Selengkapnya
Pengusaha Bakal 'Geruduk' Kantor Ditjen Pajak Bahas PPN Naik 12 Persen
Pengusaha Bakal 'Geruduk' Kantor Ditjen Pajak Bahas PPN Naik 12 Persen

Budi mengaku telah melakukan komunikasi bersama Dirjen Pajak Suryo Utomo terkait rencana pemerintah untuk menaikkan menaikkan PPN menjadi 12 persen pada 2025.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Terapkan Pembatasan Angkutan Barang saat Libur Lebaran, Ini Ruas Jalan yang Dibatasi
Pemerintah Terapkan Pembatasan Angkutan Barang saat Libur Lebaran, Ini Ruas Jalan yang Dibatasi

Pemerintah mengeluarkan SKB tentang pengaturan pembatasan operasional angkutan barang selama libur Lebaran.

Baca Selengkapnya