Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Geledah rumah terduga teroris Winarno, Densus amankan barang bukti

Geledah rumah terduga teroris Winarno, Densus amankan barang bukti Densus 88 amankan lebaran. ©2016 Merdeka.com/Masfiatur Rochma

Merdeka.com - Densus 88 Antiteror Mabes Polri yang dibantu anggota Polres Boyolali, Jawa Tengah, mengamankan sejumlah barang bukti dalam penggeledahan di rumah terduga teroris Winarno di RT 01 RW 03 Dukuh Banyodono, Desa Banyudono. Densus bersama Tim Inafis dan Satuan Brimob saat melakukan penggeledahan di rumah Winarno warga RT 01 RW 03 Dukuh Banyodono, Desa Banyudono Boyolali, mengamankan sejumlah buku, VCD, dan sebuah laptop.

Wakil Kepala Polres Boyolali Kompol Zulfikar Iskandar di lokasi penggeledahan, saat dikonfirmasi membenarkan setelah tim Gegana Satuan Brimob melakukan penyisiran kemudian dilakukan penggeledahan.

"Polisi pada penggeledahan di rumah terduga teroris yang pertama Winarno, mengamankan sebanyak 19 buku soal jihat, VCD, dan sebuah laptop yang beum diketahui apa isinya," kata Zulfikar, dilansir Antara, Jumat (3/2).

Polisi setelah melakukan penggeledahan di rumah pertama kemudian melanjutkan penggeledahan di rumah terduga teroris Murjianto (27) RT 03 RW 04 Dukuh Kunden, Desa Banyudono atau tidak jauh dengan rumah Winarno atau sekitar 250 meter.

Menurut Zulfikar, polisi melakukan penggeledahan di rumah Murjianto sekitar pukul 15.30 WIB dan berlangsung hingga pukul 17.15 WIB. Sujimo (57) warga setempat mengatakan dirinya mengenal Murjianto yang rumhanya tidak jauh dari rumahnya. Dia sering mendatangin kumpulan RT setiap bulan. Dia menang asli warga Kunden Banyudono.

Menyinggung soal kegiatan Murjianto, kata dia, sering mengadakan pengajian -pengajian dengan kelompoknya, di desa. Namun, dia di desa biasa-biasanya saja.

Kepala Polres Boyolali, M Agung Suyono mengungkapkan, dua terduga tersebut yakni Winarno dan Murjianto tersebut ditangkap di Minggiran, Desa Denggungan Kecamatan Banyudono Boyolali, pada Kamis (2/2) siang oleh Tim Densus 88.

Menurut Agung Suyono kedua terduga teroris tersebut ditangkap, karena terlibat jaringan Jamaah Neo Islamiyah. Jaringan Jamaah Neo Islamiyah ini, diketahui sebagai salah satu jaringan terorisme.

Kapolres menjelaskan kedua terduga teroris tersebut mempunyai peran mengetahui struktur organisasi bidang sarana prasarana, dan logistik.

Oleh karena itu, Densus yang dibantu anggota Polres Boyolali melakukan penggeledahan di rumah masing-masing terduga teroris guna mencari adanya bahan-bahan peledak atau lainnya, untuk dijadikan barang bukti. Karena, keduanya mengetahui soal logistik.

(mdk/dan)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ledakan di Bangkalan Mengakibatkan Sejumlah Rumah Rusak, Gegana Turun Tangan

Ledakan di Bangkalan Mengakibatkan Sejumlah Rumah Rusak, Gegana Turun Tangan

Ledakan di bangunan barang rongsokan itu terjadi sekitar pukul 09.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Bangunan Tua di Pelosok Wonogiri Ini Diduga Peninggalan Kiai Tunggul Wulung, Begini Penuturan Sesepuh Setempat

Bangunan Tua di Pelosok Wonogiri Ini Diduga Peninggalan Kiai Tunggul Wulung, Begini Penuturan Sesepuh Setempat

Bangunan ini dalamnya kosong. Dibersihkan setahun sekali pada momen hari-hari besar.

Baca Selengkapnya
Warga Rohul yang Mudik Diimbau Titip Kunci Rumah dan Kendaraan ke Kantor Polisi Terdekat

Warga Rohul yang Mudik Diimbau Titip Kunci Rumah dan Kendaraan ke Kantor Polisi Terdekat

Imbauan tersebut sejalan dengan instruksi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
31 Rumah di Ciangsana Bogor Rusak Akibat Ledakan Gudang Amunisi TNI

31 Rumah di Ciangsana Bogor Rusak Akibat Ledakan Gudang Amunisi TNI

Pemerintah Kabupaten Bogor memiliki waktu 14 hari melakukan asesmen rumah warga yang rusak.

Baca Selengkapnya
Penyerang Pengawal Rumah Dinas Kapolri Sempat ke Kediaman Prabowo Namun Diusir Penjaga

Penyerang Pengawal Rumah Dinas Kapolri Sempat ke Kediaman Prabowo Namun Diusir Penjaga

Hengki mengatakan, pelaku sempat menjauh kala ditegur petugas. Tetapi, tiba-tiba, pelaku kembali mendekati petugas dan melakukan penyerangan.

Baca Selengkapnya
Densus 88 Geledah Satu Rumah & Tangkap Empat Terduga Teroris di Sukoharjo

Densus 88 Geledah Satu Rumah & Tangkap Empat Terduga Teroris di Sukoharjo

Gawai, busur panah dan anak panah disita Densus dari sebuah rumah di Sukoharjo

Baca Selengkapnya
Geledah Rumah Terduga Teroris di Kabupaten Bandung, Densus 88 Sita Sejumlah Barang Bukti

Geledah Rumah Terduga Teroris di Kabupaten Bandung, Densus 88 Sita Sejumlah Barang Bukti

Pria berinisial DE ditangkap Densus 88 di Bekasi, karena diduga terafiliasi jaringan teroris ISIS. Rumahnya di Baleendah, Kabupaten Bandung pun digeledah.

Baca Selengkapnya
TKN Klaim Dukungan kepada Prabowo-Gibran Terus Besar: Dari Kecil akan Jadi Bola Salju

TKN Klaim Dukungan kepada Prabowo-Gibran Terus Besar: Dari Kecil akan Jadi Bola Salju

Dia pun meminta para relawan yang hadir untuk mengajak orang-orang terdekat mereka untuk mencoblos paslon nomor urut 02.

Baca Selengkapnya
Gudang Gegana Polda Jatim yang Meledak Disterilisasi, 10 Polisi Terluka Dipulangkan

Gudang Gegana Polda Jatim yang Meledak Disterilisasi, 10 Polisi Terluka Dipulangkan

Gudang itu rencananya akan dipindah jauh dari pemukiman seusai insiden tersebut.

Baca Selengkapnya