Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dwelling time di Pelindo II dinilai kasus perdata, bukan pidana

Dwelling time di Pelindo II dinilai kasus perdata, bukan pidana Demo mogok operasi di Pelabuhan Tanjung Priok. ©2013 Merdeka.com/M. Luthfi Rahman

Merdeka.com - Direktur National Marine Institute (Namarin), Siswanto Rusdi, menilai ada salah kaprah yang keburu dipahami aparat hukum dan masyarakat dalam kasus 'dwelling time' di PT Pelindo II. Menurutnya, permasalahan itu adalah urusan tata kelola pelabuhan, yang sebenarnya harus diselesaikan bukan dengan aspek pidana, melainkan perdata.

"Masalahnya, banyak yang kurang mengerti bagaimana pelabuhan itu dikelola. Jadi saat Presiden Jokowi mengusung poros maritim dan konsep tol laut, baru saat itu semua orang tiba-tiba langsung melihat ke pelabuhan," ujar Rusdi dalam sebuah diskusi di kawasan Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu (12/9).

"Dwelling time itu hanya masalah tata kelola, dan bukan masalah pidana. Sayangnya, banyak masalah yang dikait-kaitkan, sehingga polisi melihatnya hanya dari aspek dwelling time-nya saja," ujar Rusdi menambahkan.

Rusdi menekankan, banyaknya hal terkait pemahaman teknis dalam kasus Pelindo II ini membuat aspek hukum perdata dan pengetahuan operasional pelabuhan, menjadi sebuah keharusan dalam memahami kasus tersebut. Sebab, kebijakan pelabuhan sesuai standar prosedur operasionalnya, memerlukan pemahaman yang seirama antara pihak operasional pelabuhan dan aparat penegak hukum.

"Ini kan masalah bisnis, sehingga kalau mau diambil aspek hukumnya, semestinya perdata, jangan pidananya. Karena hal itu juga akan menyerempet hal-hal teknis, dan masih banyak hal lain yang belum dipahami aparat penegak hukum karena merupakan aspek bisnis," ujar Rusdi.

"Misalnya, ada alat bongkar muat di pelabuhan yang memang mesti ada untuk mengantisipasi lonjakan muatan dari kapal-kapal. Nah, alat ini sudah dibeli sebagai antisipasi, walaupun belum ada lonjakan muatan. Ini kan masalah pembelian alat, tapi ditafsirkannya ada korupsi atau semacamnya," pungkasnya.

(mdk/ren)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Data Pelindo: Jumlah Pemudik Naik Kapal Tahun Ini Sama Seperti Sebelum Pandemi
Data Pelindo: Jumlah Pemudik Naik Kapal Tahun Ini Sama Seperti Sebelum Pandemi

Hadapi lonjakan pemudik, Pelindo siapkan sarana dan prasarana di pelabuhan Ciwandan sebagai alternatif pelabuhan Merak, Banten.

Baca Selengkapnya
Penyerang Pengawal Rumah Dinas Kapolri Sempat ke Kediaman Prabowo Namun Diusir Penjaga
Penyerang Pengawal Rumah Dinas Kapolri Sempat ke Kediaman Prabowo Namun Diusir Penjaga

Hengki mengatakan, pelaku sempat menjauh kala ditegur petugas. Tetapi, tiba-tiba, pelaku kembali mendekati petugas dan melakukan penyerangan.

Baca Selengkapnya
Persaudaraan Jangan Sampai Memudar karena Tidak Bisa Menerima Hasil Pemilu
Persaudaraan Jangan Sampai Memudar karena Tidak Bisa Menerima Hasil Pemilu

Masyarakat Indonesia patut bersyukur dan bersuka cita karena telah melewati proses Pemilu 2024

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Menyusuri Bekas Rumah Pemotongan Hewan Peninggalan Belanda di Semarang, Kini Kondisinya Angker dan Terbengkalai
Menyusuri Bekas Rumah Pemotongan Hewan Peninggalan Belanda di Semarang, Kini Kondisinya Angker dan Terbengkalai

Rumah itu sempat menjadi tempat tidur para pemulung dan anak jalanan.

Baca Selengkapnya
Pesan Mendagri ke Kepala Daerah: Optimalkan Peran Relawan Agar Masyarakat Aman dari Bahaya Kebakaran
Pesan Mendagri ke Kepala Daerah: Optimalkan Peran Relawan Agar Masyarakat Aman dari Bahaya Kebakaran

Menteri Dalam Negeri Muhammad Tito Karnavian bertindak sebagai inspektur upacara Pelaksanaan HUT Pemadam Kebakaran ke-105 di Kota Surabaya.

Baca Selengkapnya
TNI Jelaskan Pembangunan Lahan Gudang Amunisi Kodam Jaya, Dimulai Tahun 1980 Sebelum Ada Perumahan Warga
TNI Jelaskan Pembangunan Lahan Gudang Amunisi Kodam Jaya, Dimulai Tahun 1980 Sebelum Ada Perumahan Warga

TNI bakal mengevaluasi salah satunya dengan merelokasi laham Gudmurad setelah insiden tersebut.Ada Perumahan Warga

Baca Selengkapnya
Cegah Kepadatan di Pelabuhan, Kemenhub Tambah Jumlah Perjalanan ke Jawa
Cegah Kepadatan di Pelabuhan, Kemenhub Tambah Jumlah Perjalanan ke Jawa

Cegah Kepadatan di Pelabuhan, Kemenhub Tambah Jumlah Perjalanan ke Jawa

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Pemerintah Batasi Pemudik Berhenti 30 Menit di Rest Area saat Mudik Tahun 2024
Ini Alasan Pemerintah Batasi Pemudik Berhenti 30 Menit di Rest Area saat Mudik Tahun 2024

Pemerintah memprediksi arus mudik tahun 2024 bakal melonjak hingga 50 persen dibanding tahun lalu.

Baca Selengkapnya
Bulog Gandeng Pelindo Tingkatkan Pelayanan Bongkar Muat Komoditas Pangan
Bulog Gandeng Pelindo Tingkatkan Pelayanan Bongkar Muat Komoditas Pangan

Perum Bulog menjalin kerjasama kemitraan strategis bersama Pelindo.

Baca Selengkapnya