Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di malam pergantian tahun, polisi jaga ketat 80 gereja di Jakarta

Di malam pergantian tahun, polisi jaga ketat 80 gereja di Jakarta Pengamanan gereja Katedral. ©2015 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Menjelang pergantian tahun Polda Metro Jaya juga melakukan pengamanan terhadap 80 gereja di Jakarta. Pernyataan tersebut disampaikan oleh Kabiro Operasi Polda Metro Jaya, Kombes Pol Martuani Sormin.

Dia mengatakan nantinya petugas gabungan akan melakukan pengamanan kepada Gereja saat para jemaat melakukan ibadah pergantian tahun.

"Yang menjadi atensi pengamanan adalah sebanyak 80 gereja," kata Martuani kepada merdeka.com, Kamis (31/12).

Saat dikonfirmasi, hingga saat ini situasi masih dalam kondisi aman dan lancar, belum ada indikasi atau kegiatan masyarakat yang menjadi sorotan.

Dia mengatakan dalam keseluruhan personel gabungan yang ditugaskan untuk pengamanan perayaan akhir tahun adalah 9.700 personel, dengan rincian sebagai berikut.

Badan Kendali Operasi (BKO) Korp Brimob Polri menurunkan 1.120 personel, 42 Gegana dan 8 Unit Baracuda. BKO Kodam Jaya, Pasukan 13 SSK sekitar 1.250 personel dan 20 unit KR R2 jadi 40 personel.

Kemudian ada Satgasda Polda Metro Jaya yang menurunkan 3.955 personel, Sat Pol PP DKI 3.000 personel. Dinas Kesehatan juga menurunkan 25 personel, disusul Dishub 200 personel dan pemadam kebakaran 28 personel.

"Jumlah seluruhnya 9.700 personel dan sudah diterjunkan secara serentak jam 15.00 WIB di semua obyek pengamanan," imbuhnya.

Dia juga mengimbau kepada masyarakat agar senantiasa mematuhi segala peraturan dan diharapkan tidak melakukan aksi aksi anarkis saat perayaan pergantian tahun yang berpusat di beberapa titik, salah satunya di Taman Impian Jaya Ancol.

"Kepada seluruh masyarakat agar selalu mematuhi semua aturan dan tidak melanggar," pungkasnya.

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bubarkan Tawuran, Polisi Kena Sabet Senjata Tajam
Bubarkan Tawuran, Polisi Kena Sabet Senjata Tajam

Terkait kejadian ini, Tim Patroli Perintis Presisi Polres Metro Jakarta Selatan berhasil mengamankan lima orang.

Baca Selengkapnya
Laporan Akhir Tahun Polda Metro, Kejahatan di Ibu Kota Meningkat Didominasi Kasus Penipuan
Laporan Akhir Tahun Polda Metro, Kejahatan di Ibu Kota Meningkat Didominasi Kasus Penipuan

Polda Metro Jaya mencatat total kejahatan, pada 2023 sebanyak 52.430 kasus

Baca Selengkapnya
Polisi Larang Konvoi Kendaraan, Main Petasan hingga Berkumpul Jelang Buka dan Sahur di Jakarta
Polisi Larang Konvoi Kendaraan, Main Petasan hingga Berkumpul Jelang Buka dan Sahur di Jakarta

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto telah mengeluarkan maklumat melarang sejumlah kegiatan masyarakat.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Polda Metro Jaya Pecat 28 Polisi Nakal pada 2023
Polda Metro Jaya Pecat 28 Polisi Nakal pada 2023

Sebanyak 28 personel Polda Metro Jaya dipecat tidak dengan hormat (PTDH) akibat sejumlah pelanggaran yang dilakukan.

Baca Selengkapnya
Gelar Ops Keselamatan Jaya, Polisi Tindak 6.774 Pelanggaran Paling Banyak Pengendara Bandel Lawan Arah
Gelar Ops Keselamatan Jaya, Polisi Tindak 6.774 Pelanggaran Paling Banyak Pengendara Bandel Lawan Arah

Operasi Keselamatan 2024 mulai dari tanggal 4 sampai 17 Maret mendatang

Baca Selengkapnya
Usai Pemilu, Polisi Pastikan Kondisi Jakarta dan Sekitarnya Aman Terkendali
Usai Pemilu, Polisi Pastikan Kondisi Jakarta dan Sekitarnya Aman Terkendali

Pencoblosan Pemilu 2024 dilakukan pada Rabu, 14 Februari kemarin.

Baca Selengkapnya
Polisi Pastikan 5 Tersangka Pengeroyok Satpol PP di Jakpus Bukan Anggota Ormas
Polisi Pastikan 5 Tersangka Pengeroyok Satpol PP di Jakpus Bukan Anggota Ormas

"Jadi terdata, bahwa dari kelima orang ini bukan ormas," kata Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Susatyo

Baca Selengkapnya
Ternyata Macet di Jakarta Lebih Awal saat Ramadan, Berikut Waktunya
Ternyata Macet di Jakarta Lebih Awal saat Ramadan, Berikut Waktunya

Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mengelompokkan menjadi dua waktu macet di Jakarta yaitu pada pagi dan petang.

Baca Selengkapnya
Polda Metro Beberkan Kondisi Keamanan Jakarta Usai Pengumuman Hasil Pemilu 2024
Polda Metro Beberkan Kondisi Keamanan Jakarta Usai Pengumuman Hasil Pemilu 2024

Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto memimpin langsung proses pengamanan rekapitulasi hasil perolehan suara Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya