Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Perkenalkan Ferrari 296 GTS, Supercar Teknologi Plug-in Hybrid EV

Perkenalkan Ferrari 296 GTS, Supercar Teknologi Plug-in Hybrid EV Indonesia premiere: Ferrari 296 GTS versi convertible.. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Distributor resmi Ferrari di Indonesia, PT Eurokars Prima Utama, meluncurkan supercar 296 GTS versi convertible (atap buka-tutup).

Debut Indonesia Ferrari 296 GTS dilakukan diler Eurokars Prima Utama di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (10/2).

Seperti tren mobil, supercar ini merupakan mobil dengan teknologi plug-in hybrid electric vehicle (PHEV). Jadi baterainya dapat diisi ulang daya di fasilitas catu daya.

indonesia premiere ferrari©2023 Merdeka.com

Supercar ini mengusung mesin tipe V6-120 derajat hybrid turbo dry sump. Kapasitasnya 2.992 cc dengan total tenaga maksimum 830 ps per 6.250-8.250 rpm.

Total tenaga itu berasal dari 663 ps (mesin V6) dan 167 ps berasal dari baterainya yang berkapasitas 7,45 kWh.

Sementara torsinya 740 Nm per 6.250 rpm.

Top Speed 330 km per jam

indonesia premiere ferrari

©2023 Merdeka.com

Kecepatan maksimumnya mencapai 330 km per jam. Akselerasi 0-100 km per jam hanya butuh 2,9 detik, sedangkan 0-200 km per jam adalah 7,3 detik.

Nini Chiandra, General Manager PT Eurokars Prima Utama, menjelaskan seperti supercar lainnya, Ferrari 296 GTS punya waktu tunggu (inden) hingga 24 bulan.

"Hingga saat ini pembeli Ferrari di Indonesia adalah fans Ferrari, meski ada juga pembeli yang sebelumnya punya supercar merek lain," jelas Nini saat dijumpai di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (10/2).

Berapa sih harganya?

Nini enggan menyebutkan harga jual mobil yang mempunyai tipe warna merah baru: rosso imola. Sebab harga jual supercar bergantung dari kustomisasi konsumennya.

"Warna rossa imola merupakan warna baru khusus 296," pungkas Nini.

(mdk/sya)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Daftar Harga Porsche 911 GT3, Intip Spesifikasi dan Fitur Lengkapnya
Daftar Harga Porsche 911 GT3, Intip Spesifikasi dan Fitur Lengkapnya

Salah satu mobil sport mewah asal Jerman Porsche 911 GT3 yang telah mendapatkan reputasi kuat dari tahun 1963. Ini dia harga dan spesifikasi Porsche 911 GT3.

Baca Selengkapnya
Kronologi Pengemudi Xpander Mabuk Tabrak Mobil Porsche GT di Showroom Mewah Kawasan PIK 2
Kronologi Pengemudi Xpander Mabuk Tabrak Mobil Porsche GT di Showroom Mewah Kawasan PIK 2

Kecelakaan mobil Xpander menabrak Porsche GT seharga Rp8,9 Miliar di Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 menyedot perhatian publik.

Baca Selengkapnya
Sederet Keunggulan Hybrid EV Toyota yang Bisa Ditemukan di All-New Yaris Cross
Sederet Keunggulan Hybrid EV Toyota yang Bisa Ditemukan di All-New Yaris Cross

Lewat Advanced Urban SUV All-New Yaris Cross, Toyota juga ingin menyediakan opsi lebih lengkap kepada pelanggan dengan mobilitas tinggi.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Xpander Penabrak Porsche GT 311 Diamankan di Polsek Teluknaga, Pengemudi Dititipkan ke Polres Metro Tangerang
Xpander Penabrak Porsche GT 311 Diamankan di Polsek Teluknaga, Pengemudi Dititipkan ke Polres Metro Tangerang

J, pengendara mobil Xpander penabrak mobil Porsche GT311 di showroom Ivan's Motor, Pantai Indah Kapuk telah ditahan di Mapolres Metro Tangerang.

Baca Selengkapnya
Selain Mobil Ferrari, Potret Mewah Pesawat Jet Pribadi Harvey Moeis Suami Sandra Dewi Hadiah Untuk Sang Putra
Selain Mobil Ferrari, Potret Mewah Pesawat Jet Pribadi Harvey Moeis Suami Sandra Dewi Hadiah Untuk Sang Putra

Harvey Moeis memutuskan untuk memberikan hadiah spesial kepada putranya, Raphael Moeis, dalam rangka ulang tahun pertamanya.

Baca Selengkapnya
Minuman Ini yang Buat Pengemudi Xpander Mabuk Sampai Tabrak Porsche GT311 di Ivans Motor
Minuman Ini yang Buat Pengemudi Xpander Mabuk Sampai Tabrak Porsche GT311 di Ivans Motor

Xpander menabrak showroom dan mobil mewah Porsche GT311 senilai Rp8,9 miliar.

Baca Selengkapnya
Yuk Hindari, Lima Faktor Bikin Mobil Anda Jadi Boros Bahan Bakar
Yuk Hindari, Lima Faktor Bikin Mobil Anda Jadi Boros Bahan Bakar

Teknologi mobil saat ini sudah semakin canggih, apalagi sekarang sistem pembakarannya sudah menggunakan injeksi yang dikendalikan komputer.

Baca Selengkapnya