Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

60 Contoh Kata Kajian, Lengkap Beserta Pengertian dan Penjelasannya

60 Contoh Kata Kajian, Lengkap Beserta Pengertian dan Penjelasannya ilustrasi membaca buku. © Negative Space

Merdeka.com - Contoh kata kajian penting diketahui para pelajar dan mahasiswa. Biasanya, kata kajian digunakan oleh para ilmuwan dan cendekia dalam melakukan suatu pengkajian ilmiah. Selain itu, kata kajian juga disebut kata ilmiah dari bahasa asing atau bahasa daerah.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), mengkaji artinya belajar, mempelajari, memeriksa, memikirkan, menguji, atau menelaah. Adapun untuk mengkaji sesuatu dengan benar, diperlukan metode kajian. Hal ini yang kemudian ada istilah kata kajian yang digunakan untuk mengkaji sebuah penelitian ilmiah.

Ada banyak contoh kata kajian yang sering digunakan para ilmuwan dan pelajar dalam suatu pengkajian. Berikut sejumlah contoh kata kajian yang merdeka.com lansir dari bahasaindonesia.online:

Pengertian Kata Kajian

ilustrasi membaca buku

©Pixabay

Sebelum mengetahui contoh kata kajian, kenali dulu pengertian kata kajian. Kata kajian adalah kata yang perlu ditelaah lebih jauh lagi artinya karena tidak bisa langsung dipahami oleh semua orang.

Biasanya, kata kajian digunakan para ilmuwan untuk suatu pengkajian atau kepentingan illmuwan. Sederhananya, kata kajian adalah kata yang digunakan para ilmuwan sesuai bidangnya dan tidak bisa langsung dipahami oleh masyarakat umum.

Kata kajian memiliki beberapa ciri, yaitu digunakan dalam kegiatan-kegiatan ilmiah dan hanya dikenal orang tertentu, seperti cenekia, ilmuwan, dan kaum terpelajar. Maka dari itu, tidak semua orang mengerti dan memahami kata ini.

Sementara itu, kata populer adalah kata yang umum digunakan dalam kehidupan masyarakat. Artinya, kata ini umum diketahui oleh seluruh lapisan masyarakat dan dipakai dalam percakapan sehari-hari. Adapun ciri-ciri kata populer, yakni mudah diketahui dan dimengerti semua orang.

Contoh Kata Kajian dan Kata Populer

ilustrasi membaca buku

readingrockets.org

Sebagai mana kita tahu, kata kajian adalah kata yang hanya dipakai oleh para ilmuwan dan kaum terpelajar. Biasanya, kata ini digunakan pada karya-karya ilmiah. Sedangkan, kata populer adalah yang digunakan oleh semua lapisan masyarakat dalam percakapan sehari-hari.

Ada beberapa contoh kata kajian yang biasa dipakai oleh para ilmuwan dalam proses pengkajian. Berikut ini contoh kata kajian (kiri) beserta kata populer (kanan) yang sering dipakai dalam kehidupan sehari-hari, antara lain:

1. Kualitas :Mutu

2. Formal : Resmi

3. Simpel : Sederhana

4. Konservatif : Kolot

5. Depresi: Kemunduran

6. Konsesi : Izin

7. Final : Akhir

8. Kontemporer : Sezaman

9. Harmonis : Sesuai

10. Shoping : Belanja

11. Setting : Latar

12. Anemia : Kurang darah

13. Seleksi : Memilih

14. Studi : Belajar

15. Kapital : Modal

16. Asosiasi : Perserikatan

17. Kostum : Pakaian

18. Intelejensi : Kecerdasan

19. Makro : Besar

20. Prioritas : Diutamakan

21. Aset : Harta

22. Barter : Pertukaran

23. Fiskal : Pajak

24. Investasi : Penanaman modal

25. Reinkarnasi : Hidup kembali

26. Desain : Rancangan

27. Bahan : Materi

28. Barang : Produk

29. Informal : Tidak resmi

30. Indikasi : Petunjuk

31. Deskripsi : Uraian

32. Eksplanasi : Penjelasan

33. Ekspansi : Penjajahan

34. Observasi : Pengamatan

35. Daftar : Susunan

36. Dilema : Bingung

37. Deflasi : Penurunan harga

38. Motivasi : Dorongan

39. Metode : Cara

40. Finansial : Keuangan

41. Total : Jumlah

42. Value : Nilai

43. Komisi : Imbalan

44. Konjungsi : Kata penghubung

45. Kawasan : Daerah

46. Saham : Surat hak

47. Market : Pasar

48. Saldo : Sisa

49. Properti : Peralatan

50. Ikhtisar : Ringkasan

51. Medium : Wadah

52. Sentral : Pendidikan

53. Otonom : Mandiri

54. Hiper : Terlalu

55. Liver : Hati

56. Orientasi : Pengarahan

57. Demosi : Penurunan jabatan

58. Remunerasi : Pemberian tunjangan

59. Silabus : Materi ajar

60. Opname : Operasi (mdk/jen)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Contoh Saran Makalah Beserta Penjelasan Lengkapnya yang Bisa Dipelajari
Contoh Saran Makalah Beserta Penjelasan Lengkapnya yang Bisa Dipelajari

Kumpulan contoh saran makalah beserta penjelasan lengkap yang mudah dipahami.

Baca Selengkapnya
Contoh Kata Keterangan, Lengkap Beserta Jenis dan Penjelasannya
Contoh Kata Keterangan, Lengkap Beserta Jenis dan Penjelasannya

Kata keterangan adalah jenis kata yang memberikan informasi tambahan atau detail mengenai kata lain dalam kalimat, kecuali kata benda

Baca Selengkapnya
Contoh Kalimat Opini dan Fakta Beserta Pengertiannya
Contoh Kalimat Opini dan Fakta Beserta Pengertiannya

Kumpulan contoh kalimat opini dan fakta berdasarkan ciri-cirinya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
32 Contoh Fakta dan Opini Singkat Beserta Pengertian hingga Ciri-cirinya, Bisa jadi Bahan Pembelajaran
32 Contoh Fakta dan Opini Singkat Beserta Pengertian hingga Ciri-cirinya, Bisa jadi Bahan Pembelajaran

Mengetahui contoh fakta dan opini kurang lengkap rasanya jika tak memahami pengertian hingga ciri-cirinya.

Baca Selengkapnya
Contoh Perkenalan Diri dalam Bahasa Inggris Singkat Beserta Artinya
Contoh Perkenalan Diri dalam Bahasa Inggris Singkat Beserta Artinya

Kumpulan contoh teks perkenalan diri menggunakan bahasa Inggris.

Baca Selengkapnya
6 Contoh Kalimat Utama dan Gagasan Utama, Lengkap Beserta Penjelasannya
6 Contoh Kalimat Utama dan Gagasan Utama, Lengkap Beserta Penjelasannya

Berikut contoh kalimat utama dan gagasan utama lengkap beserta penjelasannya.

Baca Selengkapnya
Konotatif adalah Istilah yang Dipakai di Beragam Jenis Teks atau Percakapan, Pahami Pula Makna Denotatif
Konotatif adalah Istilah yang Dipakai di Beragam Jenis Teks atau Percakapan, Pahami Pula Makna Denotatif

Biasanya, kata bermakna konotatif kerap ditemukan pada karya sastra mulai dari puisi, pantun, hingga cerpen dan masih banyak lagi.

Baca Selengkapnya
Contoh Sinonim beserta Penjelasan Definisi dan Fungsinya
Contoh Sinonim beserta Penjelasan Definisi dan Fungsinya

Sinonim adalah ungkapan baik berupa kata, frasa, atau kalimat yang kurang lebih sama maknanya dengan ungkapan yang lain.

Baca Selengkapnya
Kata Bahasa Inggris dan Artinya yang Bisa Dipelajari dan Hafalkan
Kata Bahasa Inggris dan Artinya yang Bisa Dipelajari dan Hafalkan

Kumpulan kosakata bahasa Inggris dan artinya yang bisa coba dihafalkan.

Baca Selengkapnya