Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemprov DKI Kaji Pemanfaatan JIS untuk Kegiatan Non-Olahraga

Pemprov DKI Kaji Pemanfaatan JIS untuk Kegiatan Non-Olahraga Pantauan Udara Pelaksanaan Salat Idulfitri di Jakarta Internasional Stadium. ©2022 Istimewa

Merdeka.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria mengatakan, regulasi pemanfaatan Jakarta International Stadium (JIS) untuk aktivitas selain olahraga masih dikaji oleh PT Jakarta Propertindo (Jakpro), sebagai pengelola.

Dia berujar, JIS juga akan memiliki fungsi yang sama seperti Stadion Utama Gelora Bung Karno, yang dapat dijadikan ruang untuk kegiatan massa dengan jumlah massa banyak, seperti kegiatan kampanye.

"Memang benar, ke depan JIS akan menjadi ruang publik, tempat warga bertemu dan berinteraksi dalam hal keagamaan, sosial, dan kebudayaan. Namun, untuk kegiatan non-olahraga tersebut, regulasi dan ketentuannya masih disusun oleh PT Jakarta Propertindo (Jakpro)," katanya di Jakarta, Sabtu (13/5).

Tak hanya itu, Riza mengungkapkan, saat ini JIS masih dalam tahap finalisasi. Stadion tersebut juga belum dilakukan grand launching, sehingga masih perlu dilakukan penjagaan serta pengawasan yang ketat.

Politisi Gerindra itu menambahkan, Pemprov DKI Jakarta mengajak seluruh masyarakat yang kelak akan menggunakan JIS sebagai tempat berkegiatan ke depannya untuk tetap menjaga seluruh fasilitas yang terdapat di JIS.

"Dengan begitu, JIS akan terus menjadi stadion kebanggaan di Jakarta dan memukau di mata dunia," tutup Riza.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Membandingkan Kapasitas JIS dan Stadion Utama GBK, Tempat Kampanye Akbar Anies-Cak Imin dan Prabowo-Gibran
Membandingkan Kapasitas JIS dan Stadion Utama GBK, Tempat Kampanye Akbar Anies-Cak Imin dan Prabowo-Gibran

Pasangan Anies-Cak Imin dan Prabowo-Gibran akan menggelar kampanye akbar pamungkas di Jakarta pada Sabtu, 10 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Masa Tenang Pemilu, Ini Saran Penting JK Buat Anies
Masa Tenang Pemilu, Ini Saran Penting JK Buat Anies

JK hanya membicarakan soal Kampanye Akbar di Jakarta Internasional Stadium.

Baca Selengkapnya
Ini Susunan Acara Kampanye Akbar Anies-Muhaimin di JIS
Ini Susunan Acara Kampanye Akbar Anies-Muhaimin di JIS

Jakarta International Stadium (JIS) dibuka sejak pukul 06.30 WIB, untuk masyarakat yang hendak hadir pada acara kampanye Kumpul Akbar pasangan AMIN.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sambut Ganjar di Stadion Golo Dukar, Warga Manggarai Rela Diguyur Hujan Deras
Sambut Ganjar di Stadion Golo Dukar, Warga Manggarai Rela Diguyur Hujan Deras

Hujan deras tidak menyurutkan animo masyarakat bertemu Calon Presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo di Stadion Golo Dukar, Ruteng, Manggarai, NTT, Jumat (26/1).

Baca Selengkapnya
Jokowi Tinjau Pusat Komando IKN, Ini Kecanggihan dan Fungsinya
Jokowi Tinjau Pusat Komando IKN, Ini Kecanggihan dan Fungsinya

Pusat Komando Nusantara juga merupakan salah satu infrastruktur utama pendukung kota cerdas Nusantara.

Baca Selengkapnya
Anies Kembali Janjikan Bangun Stadion Haji Agus Salim Berstandar FIFA
Anies Kembali Janjikan Bangun Stadion Haji Agus Salim Berstandar FIFA

Anies yakin bisa melakukannya karena berhasil membangun JIS di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Pusat Pelatihan PSSI di IKN Selesai Mei 2024, Juni Bisa Dipakai Timnas U-20
Pusat Pelatihan PSSI di IKN Selesai Mei 2024, Juni Bisa Dipakai Timnas U-20

Menurut dia, kehadiran pusat pelatihan tersebut akan mendukung persiapan timnas sepak bola Indonesia.

Baca Selengkapnya
5 Fakta Stadion Gajayana, Stadion Tertua di Indonesia yang Tidak Akan Beralih Fungsi
5 Fakta Stadion Gajayana, Stadion Tertua di Indonesia yang Tidak Akan Beralih Fungsi

Stadion ini sempat diisukan bakal beralih fungsi jadi hotel

Baca Selengkapnya