Merdeka.com - Hobi ngegame dianggap cuma menghabiskan waktu dan uang? Siapa bilang? Tidak semua berujung pada hal-hal negatif, lho. Bagi Mars Van Leunheuwk, dunia game justru mampu disulap menjadi sumber penghasilan. Hobi game telah mendatangkan rupiah dengan jumlah tak main-main baginya.
Pemuda bernama asli Jati Kisworo ini menjadikan hobi bermain game Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) untuk mendulang jutaan hingga puluhan juta rupiah. Bagaimana tidak, dengan kecerdikannya, dia mampu memanfaatkan tren jual-beli antarpemain dengan cara menjadi joki di game online.
Tak dimungkiri bahwa hal ini memang menjadi salah satu penghasil uang. Targetnya adalah para pemain yang kesulitan meningkatkan rankingnya. Di situ dia masuk dan menawarkan bahwa dirinya mampu menggantikan bermain. Jaminannya dengan menaikkan ranking akun. Biasanya rankingnya tergantung dengan kesepakatan bersama. Jadi seperti itulah konsep joki game online yang biasa dijalankan.
Jati Kisworo adalah seorang web designer front-end developer. Ia telah membuat ratusan situs, baik untuk keperluan bisnis, organisasi, hingga individu. Prinsipnya adalah mengedepankan fungsi dan estetika dengan desain modern dan kepraktisan dalam penggunaan.
Ia memulai bisnisnya dari bawah. Pria lulusan Universitas Bunda Mulia Jakarta ini sempat mengikuti Audition AyoDance, menanjak ke joki Point Blank di 2010, sampai ke MLBB seperti sekarang. Ternyata, profesi unik ini terbukti menggiurkan.
Berawal dari jual beli item Top-up Diamond & Gift Skin dengan satu atau dua pelanggan per hari, kini dia bisa mengantongi Rp50 juta sampai Rp100 juta setiap bulan melalui situs Marspedia.ID yang dimilikinya. Nah, keren bukan? Jangan kaget kalau jumlah tersebut hanya didapatnya dari jasa joki ranking saja.
Marspedia.ID menawarkan jasa pembuatan program, web design, automatisasi BOT, pembuatan aplikasi custom, digital marketing, dan beberapa jasa online lainnya. Berkat kerja kerasnya, semua bisa didapat dengan mudah. Lihat sekarang, dia telah menjadi sosok yang sukses di bidangnya. Perlu kamu tahu bahwa semua pencapaian tersebut dikelola sendiri oleh Mars Van Leunheuwk.
Di samping itu, ia juga punya bisnis JokiMars yang menyediakan jasa joki game online yang membawahi lebih dari 100 orang anggota dengan skill mumpuni.
Advertisement
Perusahaan riset dari Jerman, Statista menyebut bahwa perputaran uang di bisnis game online di Indonesia pada 2022 ini berkisar $287,50 juta atau lebih dari Rp4,4 triliun. Pada 2027 nanti, diperkirakan bakal ada penggelembungan duit dari bisnis ini menjadi US$ 410 juta.
Sementara itu, jumlah pemain mobile game di Indonesia sudah mencapai 54,7 juta pada 2020. Tahun ini, jumlahnya bisa dipastikan sudah berlipat ganda.
Makin berkembangnya e-sport, profesi gamer dan hobi game online bakal makin dilirik. Kesempatan untuk memenuhi pundi-pundi kekayaan lewat aktivitas ini ditengarai bakal meluas. Mars Van Leunheuwk sudah membuktikannya. [tsr]
Baca juga:
Lomba Gendong Istri, Eh Para Suami Lupa Pasangannya Mana 'Game Penghancur RT'
God of War Ragnarok Dirilis di Indonesia, Ini Sinopsisnya
God of War Ragnarok Game Terbaru dari Sony Dirilis di Indonesia, Cek Harganya!
Tak Sebal, Wanita Ini Justru Beri Camilan Bocah yang Numpang Wifi untuk Main Game
Penampakan Infinix Hot 20S, Harga Rp 2 Jutaan Cocok Buat Gamers
Tak Perlu Khawatir Bekas Luka pada Anak, Ini Tahapan Mengatasi Luka Si Kecil
Sekitar 3 Jam yang lalu7 Side Hustle Ini Paling Dibutuhkan Tahun 2023
Sekitar 5 Jam yang laluIdol K-Pop yang Punya Rambut Sehat, Mana Favoritmu?
Sekitar 5 Jam yang laluSambut Transformasi Digital, Newest Indonesia Sajikan Info Berbasis Website & Socmed
Sekitar 8 Jam yang laluIkutan #LaporMerdeka Competition, Jadi Socmed Journalist dan Menangkan Banyak Hadiah
Sekitar 10 Jam yang lalu10 Resep Salad Sayuran dari Berbagai Negara, Bisa Jadi Side Dish sampai Menu Utama
Sekitar 20 Jam yang lalu4 Negara Kompak Ajukan Kebaya Jadi Warisan Budaya Takbenda, Indonesia Pilih Mandiri
Sekitar 1 Hari yang laluFasilitas Eksklusif Jadi Sasaran Hunian 2025, ASYA Hadirkan Rumah Masa Depan Pertama
Sekitar 1 Hari yang laluResep Coleslaw, Salad Kol dan Wortel Simpel untuk Sandwich atau Side Dish
Sekitar 1 Hari yang laluUNESCO Resmikan 3 Situs Warisan Dunia Baru, Semuanya Langsung Masuk 'Daftar Merah'
Sekitar 1 Hari yang laluTak Cuma Sedap, Salad Fitto Hadirkan Berbagai Menu Sehat dengan Harga yang Terjangkau
Sekitar 1 Hari yang laluPakai Telur Ayam Kampung Omega 3, Pie Susu Tanaya Punya 4 Varian Rasa Unik
Sekitar 1 Hari yang laluPendiri KoinWorks Akuisisi BPR Asri Cikupa Karya, Dorong Sinergi BPR dan Fintech
Sekitar 2 Hari yang lalu5 Hal yang Perlu Dipertimbangkan Sebelum Memutuskan Jadi Full Time Freelancer
Sekitar 2 Hari yang laluVIDEO: Sopir Angkot Cabul Lancang ke Perempuan Dicari Polisi!
Sekitar 8 Jam yang laluVIDEO: Anggota Provos Lapor Kasus Tanah ke Polda Metro, Malah Diminta Rp 100 Juta
Sekitar 8 Jam yang laluVIDEO: Anggota Provos Bripka Madih Ngamuk Depan Perumahan Elite, ini Penyebabnya
Sekitar 8 Jam yang laluVIDEO: Terungkap Sosok Eks Polisi Penabrak Mahasiswa UI, Mantan Kapolsek & Mau Nyaleg
Sekitar 9 Jam yang laluRaut Bharada E Sampaikan Pembelaan Terakhir Jelang Sidang Vonis
Sekitar 7 Jam yang laluSidang Vonis Bharada E Digelar pada 15 Februari 2023
Sekitar 8 Jam yang laluTuntut Bharada E Lebih Berat dari Putri, Jaksa Dinilai Keliru Pahami Hukum Pidana
Sekitar 8 Jam yang laluLIVE STREAMING: Sidang Duplik Richard Eliezer Tanggapi Replik Jaksa
Sekitar 9 Jam yang laluVIDEO: Wajah Tegang Eliezer di Sidang, Sempatkan Lempar Senyum Manis Sapa Pendukung
Sekitar 7 Jam yang laluSidang Vonis Bharada E Digelar pada 15 Februari 2023
Sekitar 8 Jam yang laluTuntut Bharada E Lebih Berat dari Putri, Jaksa Dinilai Keliru Pahami Hukum Pidana
Sekitar 8 Jam yang laluSidang Vonis Putri Candrawathi Digelar pada 13 Februari 2023
Sekitar 10 Jam yang laluRaut Bharada E Sampaikan Pembelaan Terakhir Jelang Sidang Vonis
Sekitar 7 Jam yang laluVIDEO: Wajah Tegang Eliezer di Sidang, Sempatkan Lempar Senyum Manis Sapa Pendukung
Sekitar 7 Jam yang laluSidang Vonis Bharada E Digelar pada 15 Februari 2023
Sekitar 8 Jam yang laluApakah Boleh Memperoleh Vaksin Campak Bersamaan dengan Booster COVID-19?
Sekitar 3 Hari yang laluAntisipasi Penyakit Ngorok, Dinas Pertanian Madina Maksimalkan Penyuntikan Vaksin
Sekitar 1 Minggu yang laluBRI Liga 1: Kemenangan Buyar di Depan Mata Hadapi Persita, Persikabo Terlalu Banyak Buat Peluang
Sekitar 2 Jam yang laluMarselino Ferdinan Masih Punya Kontrak, Persebaya Dapat Transfer Fee dari KMSK Deinze?
Sekitar 3 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami