Kondisi bencana tanah longsor yang menyapu dan mengubur rumah-rumah di Desa Cihanjuang, Cimanggung, Sumedang, Jawa Barat, pada Senin (11/1/2021). Bencana longsor yang diduga disebabkan oleh tingginya intensitas hujan dan struktur tanah yang labil itu menewaskan sedikitnya 13 orang.
©Timur Matahari/AFP
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami