Arkeolog Temukan Makam Tersegel Berusia 4.300 Tahun di Mesir

Jumat, 27 Januari 2023 00:07:00 Reporter : Debby Restu Utomo
Penemuan ini menunjukkan bahwa situs tersebut terdiri dari kuburan besar, di mana di dalamnya terdapat makam para bangsawan Khnumdjedef di kompleks piramida Raja Unas. Makam kuno ini menjadi bukti penemuan terpenting dari sejumlah penemuan arkeologi dari dinasti kelima dan keenam Kerajaan Lama.
Seorang arkeolog Mesir membersihkan sejumlah barang antik setelah penemuan situs makam baru di Gisr el-Mudir di Saqqara, di Giza, Mesir (26/1/2023).

Seorang arkeolog Mesir membersihkan sejumlah barang antik setelah penemuan situs makam baru di Gisr el-Mudir di Saqqara, di Giza, Mesir (26/1/2023).

©2023 REUTERS/Mohamed Abd El Ghany
Komentar Pembaca

Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami

Be Smart, Read More

Indeks Berita Hari Ini