Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi: Megawati pejuang demokratis yang mengganggu pasti dilawan

Jokowi: Megawati pejuang demokratis yang mengganggu pasti dilawan Jokowi dan JK hadiri HUT PDIP ke-44. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri menegaskan tetap komitmen mengawal pemerintahan Joko Widodo(Jokowi)-Jusuf Kalla. Bentuk kongkretnya, PDIP siap menghadapi pihak-pihak yang ingin menjatuhkan pemerintahan yang sah secara konstitusional atau makar.

"Kalau ada yang mau macam-macam, pak presiden, pak wapres, panggil saja kita," kata Megawati dalam pidato politiknya di hadapan Presiden Joko Widodo, Wakil Presiden Jusuf Kalla dan para menteri kabinet kerja, pada HUT PDIP ke-44 di JCC, Jakarta Pusat, Selasa (10/1).

Presiden Jokowi mengapresiasi pernyataan Megawati ingin melawan pihak-pihak yang hendak menjatuhkan pemerintahan sah secara konstitusional. Menurut Jokowi, pernyataan tersebut bentuk perjuangan demokrasi.

"Kan jelas, bahwa ibu Mega pejuang demokrasi artinya apa yang tidak demokratis, yang mengganggu pasti beliau lawan. Itu prinsipnya begitu juga yang ingin mengganggu presiden karena presiden yang terpilih sekarang secara konstitusional pasti beliau minta turun," kata Jokowi.

Ditanya terkait langkah kongkrit PDIP melawan pihak-pihak yang ingin menjatuhkan pemerintah sah, Jokowi tak ingin menanggapi. "Tanyakan ke Ibu Mega," singkat mantan Gubernur DKI Jakarta ini sambil berlalu meninggalkan wartawan.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Bantah Kabar Ingin Bertemu Megawati: Belum Ada
Jokowi Bantah Kabar Ingin Bertemu Megawati: Belum Ada

Jokowi mengaku belum ada rencana pertemuan dengan Megawati.

Baca Selengkapnya
Soal Permintaan Pemakzulan Jokowi, Puan Maharani: Kita Jalankan Konstitusi Sesuai Aturan
Soal Permintaan Pemakzulan Jokowi, Puan Maharani: Kita Jalankan Konstitusi Sesuai Aturan

"Kita jalankan konstitusi itu dengan aturan yang ada. Silahkan saja aspirasi disampaikan," kata Puan

Baca Selengkapnya
Wacana Jokowi Bertemu Megawati, Demokrat: Tak Perlu Didorong dan Dipaksa
Wacana Jokowi Bertemu Megawati, Demokrat: Tak Perlu Didorong dan Dipaksa

Berbagai pihak mendorong agar kedua tokoh tersebut segera bertemu

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jokowi: Pemilu Harus Menggembirakan, Bukan Meresahkan dan Menakutkan
Jokowi: Pemilu Harus Menggembirakan, Bukan Meresahkan dan Menakutkan

Jokowi menegaskan persatuan dan keutuhan bangsa Indonesia harus terus dijaga di tengah tahun politik 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ungkap Isi Pembicaraan dengan Presiden Filipina, Termasuk Soal Pertahanan
Jokowi Ungkap Isi Pembicaraan dengan Presiden Filipina, Termasuk Soal Pertahanan

Jokowi menyebut tiga bidang kerja sama yang akan diperkuat oleh kedua negara.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Jangan Teriak-Teriak Curang, Kalau Ada Bukti Langsung Bawa ke Bawaslu dan MK
Jokowi: Jangan Teriak-Teriak Curang, Kalau Ada Bukti Langsung Bawa ke Bawaslu dan MK

Jokowi berujar, jika betul ada kecurangan maka bisa melaporkan ke Bawaslu atau nantinya bisa menggugat ke Mahkamah Konstitusi (MK).

Baca Selengkapnya
Wacana Pemakzulan Jokowi, Kapten Timnas AMIN: Ini Negara Demokrasi, Biar Rakyat Menilai
Wacana Pemakzulan Jokowi, Kapten Timnas AMIN: Ini Negara Demokrasi, Biar Rakyat Menilai

Wacana pemakzulan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) muncul menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi Buka Peluang Bertemu Ketum Parpol, Termasuk Megawati dan Cak Imin
Jokowi Buka Peluang Bertemu Ketum Parpol, Termasuk Megawati dan Cak Imin

Sebelumnya, Jokowi telah melakukan pertemuan dengan Ketum NasDem Surya Paloh di Istana Negara.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tetapkan Hari Pemungutan Suara Pemilu 2024 pada 14 Februari Jadi Libur Nasional
Jokowi Tetapkan Hari Pemungutan Suara Pemilu 2024 pada 14 Februari Jadi Libur Nasional

Tujuannya untuk memberikan kesempatan seluas-luasnya kepada masyarakat untuk menggunakan hak pilihnya.

Baca Selengkapnya