Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tiket Pesawat Mahal, Menko Luhut Incar Turis Kaya Majukan Pariwisata Tanah Air

Tiket Pesawat Mahal, Menko Luhut Incar Turis Kaya Majukan Pariwisata Tanah Air Turis berjemur di Kuta. ©2013 Merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan menyatakan kesungguhan pemerintah untuk pemulihan pariwisata domestik di tengah pandemi Covid-19. Antara lain, mengurangi tingkat kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) kelas C dan meningkatkan kunjungan turis Kelas A dan B.

"Berdasarkan dari survei, trennya turis berada (kaya) yang datang. Ini karena ongkos (tiket pesawat naik) akibat covid-19," tegas Luhut dalam webinar bersama Pemerintah Provinsi Sumatera Utara via Zoom, Jumat (12/6).

Luhut menjelaskan, pandemi global covid-19 telah memukul perekonomian dunia secara signifikan. Sehingga

sektor pariwisata domestik harus melakukan penyesuaian agar tetap bertahan, antara lain meningkatkan kunjungan wisman kelas A dan B yang dianggap mempunyai kemampuan untuk menjangkau lonjakan harga tiket pesawat.

Di sisi lain, pemerintah juga gencar meningkatkan penerimaan negara dari wisatawan domestik. Tak tanggung-tanggung Luhut mematok dari awalnya 55 persen menjadi 70 persen.

"Ini semua masuk program pertama yang disiapkan pemerintah, untuk pemulihan UMKM dan Parekraf (Pariwisata, dan Ekonomi Kreatif)," ujarnya.

Program Selajutnya

Sementara itu, program kedua ialah meluncurkan empat program untuk wisatawan domestik seperti In City Activation, Staycation, Roadtrip, dan Epic Sale. Lalu, Program ketiga ialah mempercepat pengembangan desa wisata berdasarkan One Village One Product (OVOP).

"Pada program ini akan menampilkan produk-produk kreatif buatan masyarakat desa. Saat ini, baru ada 10 desa di sekitar kawasan Danau Toba yang akan menjadi program percontohan OVOP," terangnya.

Luhut menambahkan, Program keempat yaitu Kartu Prakerja dan Pelatihan gratis yang telah digulirkan pemerintah pada beberapa bulan lalu. Sedangkan, Program kelima berupa penyediaan bantuan lewat dana PKBL/CSR oleh BUMN salah satunya CSR PT Pertamina (Persero)

Untuk itu, dirinya meminta seluruh pemerintah daerah aktif mensosialisasikan serta memfasilitasi berbagai insentif yang bisa dinikmati oleh para pelaku usaha di sektor pariwisata yang terdampak pandemi ini.

"Apalagi di Sumatra Utara banyak destinasi wisata menarik, seperti kawasan Danau Toba. Kalau enggak buat program di sana, nanti yang menikmati di tempat lain," pungkasnya.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Harga Tiket Pesawat Mahal, Menhub: Tak Ada Maskapai Langgar Tarif Batas Atas
Harga Tiket Pesawat Mahal, Menhub: Tak Ada Maskapai Langgar Tarif Batas Atas

Menhub sepakat jika harga tiket angkutan udara wajib terus dipantau agar tidak melebihi ketentuan Tarif Batas Atas (TBA) yang ditetapkan Kemenhub.

Baca Selengkapnya
Ternyata Ini Penyebab Harga Tiket Pesawat Rute Domestik Lebih Mahal dari Singapura dan Thailand
Ternyata Ini Penyebab Harga Tiket Pesawat Rute Domestik Lebih Mahal dari Singapura dan Thailand

Harga tiket pesawat tujuan Singapura Malaysia dan Thailand lebih ramah di kantong dibandingkan tujuan wisata domestik.

Baca Selengkapnya
Menhub Pertimbangkan Naikkan Tarif Batas Atas, Siap-Siap Harga Tiket Pesawat Bakal Lebih Mahal
Menhub Pertimbangkan Naikkan Tarif Batas Atas, Siap-Siap Harga Tiket Pesawat Bakal Lebih Mahal

Menurut Menhub Budi, ada empat faktor utama yang membuat batas tarif pesawat melonjak.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ternyata, Ini Penyebab Utama yang Buat Harga Tiket Pesawat Mahal di Indonesia
Ternyata, Ini Penyebab Utama yang Buat Harga Tiket Pesawat Mahal di Indonesia

Menurut Sandiaga, untuk menurunkan harga tiket pesawat, dibutuhkan tambahan 700 pesawat.

Baca Selengkapnya
Tips Dapat Tiket Pesawat Harga Murah, meski Waktunya Mepet
Tips Dapat Tiket Pesawat Harga Murah, meski Waktunya Mepet

Harga tiket pesawat bisa turun seiring dengan semakin dekatnya tanggal keberangkatan.

Baca Selengkapnya
Viral Calon Pemudik Keluhkan Harga Tiket Pesawat yang Melambung Tinggi, Ternyata Ini Alasan Rute Domestik Cenderung Lebih Mahal
Viral Calon Pemudik Keluhkan Harga Tiket Pesawat yang Melambung Tinggi, Ternyata Ini Alasan Rute Domestik Cenderung Lebih Mahal

Viral keluhan masyarakat soal harga tiket pesawat rute domestik yang mahal.

Baca Selengkapnya
Mendagri Tito Minta Menhub Instruksikan Maskapai Agar Tiket Pesawat Murah Saat Mudik Lebaran
Mendagri Tito Minta Menhub Instruksikan Maskapai Agar Tiket Pesawat Murah Saat Mudik Lebaran

Harga tiket pesawat kerap menjadi penyumbang utama terhadap inflasi di periode mudik lebaran serta Natal dan Tahun Baru.

Baca Selengkapnya
Wisata Sentul yang Populer dan Menarik, Tawarkan Pengalaman Berlibur Seru
Wisata Sentul yang Populer dan Menarik, Tawarkan Pengalaman Berlibur Seru

Sentul menarik untuk jadi tempat wisata karena menawarkan pesona alam yang asri, udara yang sejuk dan segar, serta beragam atraksi wisata yang dapat dijajal.

Baca Selengkapnya
Dana Abadi Pariwisata Bakal Dipungut dari Tiket Pesawat, Sandiaga Uno Beri Penjelasan Begini
Dana Abadi Pariwisata Bakal Dipungut dari Tiket Pesawat, Sandiaga Uno Beri Penjelasan Begini

Rencana pungutan iuran melalui tiket pesawat tersebut masih dalam proses kajian.

Baca Selengkapnya