Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PLN kembali beri diskon tarif listrik untuk pelaku industri

PLN kembali beri diskon tarif listrik untuk pelaku industri Tower Listrik. ©shutterstock.com

Merdeka.com - PT PLN (Persero) berencana akan kembali memberikan diskon tarif listrik untuk pelaku industri. Tarif ini merupakan lanjutan dari kebijakan pengurangan tarif listrik yang dipatok 30 persen pada Oktober 2015.

Direktur Utama PLN Sofyan Basir mengatakan diskon ini diberikan untuk meningkatkan daya saing sektor industri. Nantinya, pelaku industri akan mendapatkan banyak diskon apabila pemakaian listriknya tinggi di malam hari.

"Semakin besar paket, semakin besar diskon untuk industri. Progresnya sudah semakin besar tambah, semakin banyak diskonnya. Misalkan jika pemakaian normal kebutuhan 110 Megawatt (MW). Malam ada tambahan 10 MW. Nah, yang 10 MW itu dapat diskon," kata ‎Direktur Utama PLN Sofyan Basir, saat ditemui di Gedung DPR, Jakarta, Selasa (6/9).

Kepala Divisi Niaga PLN Benny Marbun menambahkan PLN akan berkomunikasi terlebih dahulu dengan Kementerian Perindustrian dan para asosiasi pelaku industri terkait penerapan diskon ini.

"Mereka sudah cukup puas, memahami diskon 30 persen yang baik diberikan PLN. Mereka berharap supaya pemerintah membantu agar industri tekstil terbantu dari sisi operasional mengurangi biaya, bukan listrik tapi komponen," kata Benny.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tarif Listrik Tak Naik Sampai Juni 2024, PLN Jamin Tak Ada Mati Lampu
Tarif Listrik Tak Naik Sampai Juni 2024, PLN Jamin Tak Ada Mati Lampu

Darmawan memastikan kesiapan PLN untuk menghadirkan listrik yang tetap andal dan terjangkau demi menjaga daya beli masyarakat.

Baca Selengkapnya
Pelanggan PLN Bisa Dapat Promo Tambah Daya Hanya Rp202.400, Ini Syaratnya
Pelanggan PLN Bisa Dapat Promo Tambah Daya Hanya Rp202.400, Ini Syaratnya

PLN menggelar promo tambah daya listrik lewat program Semarak Awal Tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Sejumlah Wilayah Indonesia Alami Pemadaman Listrik, Salah Satunya Tarakan
Sejumlah Wilayah Indonesia Alami Pemadaman Listrik, Salah Satunya Tarakan

PLN mengonfirmasi bahwa kondisi pasokan listrik hari ini di Tarakan memang defisit lantaran beban puncak berada di atas daya pasok.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Untung Rugi Pemerintah Guyur Diskon Industri Motor dan Mobil Listrik
Untung Rugi Pemerintah Guyur Diskon Industri Motor dan Mobil Listrik

Pemberian insentif bertujuan meningkatkan hingga mempercepat produksi dan penggunaan kendaraan listrik di dalam negeri.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Pastikan Ada Diskon Tarif Tol saat Mudik Lebaran 2024
Pemerintah Pastikan Ada Diskon Tarif Tol saat Mudik Lebaran 2024

Pemerintah Pastikan Ada Diskon Tarif Tol saat Mudik Lebaran 2024

Baca Selengkapnya
Promo Spesial PLN: Tambah Daya Listrik Cuma Bayar Rp271.023, Begini Caranya
Promo Spesial PLN: Tambah Daya Listrik Cuma Bayar Rp271.023, Begini Caranya

Promo tambah daya Gelegar Akhir Tahun 2023 ini berlaku sejak 24 Desember hingga 31 Januari 2024.

Baca Selengkapnya
Kabar Gembira, Diskon Tarif Tol Berlaku saat Mudik Lebaran
Kabar Gembira, Diskon Tarif Tol Berlaku saat Mudik Lebaran

Diskon ini diberlakukan di antaranya untuk membantu kelancaran lalu lintas dan meringankan beban biaya perjalanan masyarakat, serta mendorong wisata.

Baca Selengkapnya
Dirut PLN Jamin Tidak Ada Gangguan Listrik Selama Musim Libur Natal dan Tahun Baru
Dirut PLN Jamin Tidak Ada Gangguan Listrik Selama Musim Libur Natal dan Tahun Baru

PLN siap menjaga keandalan listrik dan melayani seluruh kebutuhan pelanggan agar masyarakat bisa merayakan Nataru dengan aman dan nyaman.

Baca Selengkapnya
Operasikan 431 Mesin Pembangkit, Daya Mampu Pasok PLN Indonesia Power Mencapai 14.839 MW
Operasikan 431 Mesin Pembangkit, Daya Mampu Pasok PLN Indonesia Power Mencapai 14.839 MW

Kapasitas tersebut cukup untuk menunjang aktivitas pelanggan baik golongan rumah rangga, tempat ibadah, industri dan bisnis.

Baca Selengkapnya