Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pengamat soal ribuan lebah mengerubungi sayap pesawat: Ajaib, seumur-umur baru lihat

Pengamat soal ribuan lebah mengerubungi sayap pesawat: Ajaib, seumur-umur baru lihat Pesawat Citilink dikerubungi lebah. ©Istimewa

Merdeka.com - Kawanan lebah menempel di sayap pesawat Citilink di Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Sumut, siang tadi. Akibatnya, penerbangan pesawat itu pun sempat tertunda.

Lebah yang diperkirakan berjumlah ribuan itu menempel di sayap kanan pesawat. Mereka seakan membentuk sarang di sana.

Menurut pengamat penerbangan, Alvin Lie, fenomena ini baru pertama kali terjadi di Indonesia. Dia sendiri juga mengaku takjub dengan kejadian ini.

"Saya juga heran. Aneh itu. Seumur-umur saya baru lihat. Kalau ditabrak burung sudah biasa. Ajaib betul itu," ujarnya saat dihubungi merdeka.com di Jakarta, Jumat (22/9).

Keheranannya timbul karena tidak ada sesuatu di pesawat yang bisa menarik perhatian lebah. "Di sayap (pesawat) tidak ada sesuatu yang harum dan manis atau tumbuh-tumbuhan. Apalagi itu pesawat juga baru mendarat."

Sebelumnya, Branch Communication and Legal Manager Bandara Kualanamu, Wisnu Budi Setianto membenarkan adanya peristiwa itu. Namun mereka belum dapat memastikan penyebabnya.

"‎Fenomena tersebut baru pertama kali terjadi," katanya.

Pihak Angkasa Pura (AP) II mengerahkan petugas untuk membersihkan lebah itu. Penerbangan pesawat itu pun terpaksa ditunda.

‎"Kejadian dimaksud berdampak pada penundaan jadwal penerbangan Citilink selama 1,5 jam," jelas Wisnu.

Pihak bandara tengah melakukan penyelidikan terkait keberadaan lebah itu. Mereka ingin mencegah terulangnya peristiwa serupa.

"Saat ini pesawat telah kembali normal dan sudah bisa terbang kembali," tuturnya.

Setelah dilakukan pembersihan, pesawat Citilink itu akhirnya diterbangkan. "Pesawat lepas landas pada pukul 14.28 Wib menuju Batam," jelas Wisnu.

(mdk/bim)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
KAI Batalkan Perjalanan Kereta Api Akibat Banjir Semarang, Ini Daftar Kereta Terdampak

KAI Batalkan Perjalanan Kereta Api Akibat Banjir Semarang, Ini Daftar Kereta Terdampak

Calon penumpang yang telah memiliki tiket, bisa melakukan pembatalan tiket di loket stasiun. Nantinya akan dikembalikan 100 persen di luar bea pesan.

Baca Selengkapnya
Kapan Pesawat Terbang Masuk Bengkel? Ini Jawabannya

Kapan Pesawat Terbang Masuk Bengkel? Ini Jawabannya

Dalam operasional, ternyata pesawat udara membutuhkan perawatan dan perbaikan berkala dan rutin guna menjaga kelaikannya terbang.

Baca Selengkapnya
Maskapai Diimbau Waspada Usai Penembakan Pesawat di Dekai

Maskapai Diimbau Waspada Usai Penembakan Pesawat di Dekai

Akibat penembakan tersebut, satu orang penumpang yang mengalami luka ringan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
KAI Tambah 344 Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Cek Rutenya di Sini

KAI Tambah 344 Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Cek Rutenya di Sini

KAI Tambah 344 Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Cek Rutenya di Sini

Baca Selengkapnya
Jelang Lebaran, Penerbangan dari Jakarta dan Surabaya Menuju Banyuwangi Ditambah

Jelang Lebaran, Penerbangan dari Jakarta dan Surabaya Menuju Banyuwangi Ditambah

Memasuki arus mudik Lebaran sejumlah maskapai penerbangan menambah frekuensi penerbangannya ke Banyuwangi.

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ini Alasan Penumpang Pesawat Dilarang Tidur saat Lepas Landas dan Mendarat

Ternyata, Ini Alasan Penumpang Pesawat Dilarang Tidur saat Lepas Landas dan Mendarat

Alasan penumpang pesawat dilarang tidur saat pesawat lepas landas dan mendarat yaitu barotrauma telinga dan keselamatan evakuasi.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Pesawat Polri Ditembak KKB saat Mendarat di Intan Jaya, Berujung Baku Tembak

Detik-Detik Pesawat Polri Ditembak KKB saat Mendarat di Intan Jaya, Berujung Baku Tembak

Detik-Detik Pesawat Polri Ditembak KKB saat Mendarat di Intan Jaya, Berujung Baku Tembak

Baca Selengkapnya
Arus Balik Lebaran, Ini Jalur Alternatif di Jabar Bisa Jadi Pilihan Pemudik

Arus Balik Lebaran, Ini Jalur Alternatif di Jabar Bisa Jadi Pilihan Pemudik

Jalur alternatif ini disiapkan untuk pilihan para pemudik sekaligus mengurangi kepadatan di jalur utama.

Baca Selengkapnya
FOTO: H-4 Lebaran, Ribuan Pemudik Padati Terminal Pulo Gebang

FOTO: H-4 Lebaran, Ribuan Pemudik Padati Terminal Pulo Gebang

Sebelum Lebaran, sudah 2 ribu lebih pemudik meninggalkan Jakarta menuju kampung halaman melalui Terminal Terpadu Pulo Gebang, Jakarta Timur.

Baca Selengkapnya