Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemerintah akan keluarkan paket kebijakan jilid XV pekan depan

Pemerintah akan keluarkan paket kebijakan jilid XV pekan depan Darmin Nasution. Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengatakan pemerintah akan segera mengeluarkan paket kebijakan ekonomi jilid XV. Saat ini, draf tersebut sudah rampung dan akan diberikan kepada Presiden Jokowi pekan depan.

"Paket ke-15 mungkin sudah rampung, coba tanya Pak Edy (Deputi Koordinasi Perniagaan dan Industri Kementerian Perekonomian, Edy Putra Irawady). Pak Edy yang simpan-simpan. Mungkin Selasa depan diberikan kepada Bapak Presiden," ujar Darmin di Gedung Kadin, Jakarta, Jumat (17/3).

Darmin mengatakan, paket kebijakan ini berisi tentang upaya pembenahan sistem logistik di Indonesia. Namun, Darmin belum dapat membeberkan secara rinci paket kebijakan ke XV tersebut.

"Lebih ke penyedia jasanya. Mengenai rinciannya jangan diterangkan dulu lah. Iya, nanti saya akan ketemu Bapak (Presiden Jokowi) dulu," katanya.

Sebagai informasi, pemerintah telah mengeluarkan 14 paket kebijakan ekonomi. Paket-paket ini dikeluarkan guna mendorong perekonomian nasional di tengah perlambatan ekonomi global.

Selain itu, paket-paket ini juga dinilai dapat mempercepat pembangunan infrastruktur nasional.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pengusaha Minta Presiden Pengganti Jokowi Turunkan Biaya Logistik
Pengusaha Minta Presiden Pengganti Jokowi Turunkan Biaya Logistik

Salah satu penyebab tingginya biaya logistik nasional karena belum ada konektivitas antara pelabuhan dengan perusahaan logistik.

Baca Selengkapnya
Bertemu Presiden JAPINDA, Jokowi Apresiasi Bantuan Promosi Kerja Sama Ekonomi
Bertemu Presiden JAPINDA, Jokowi Apresiasi Bantuan Promosi Kerja Sama Ekonomi

Jokowi berharap JAPINDA dapat terus mendukung peningkatan investasi dan alih teknologi di sektor ekonomi.

Baca Selengkapnya
Jokowi soal Harga Beras Naik: Bukan Cuma di Negara Kita, Negara Lain juga Mengalami
Jokowi soal Harga Beras Naik: Bukan Cuma di Negara Kita, Negara Lain juga Mengalami

Jokowi mengaku sudah memerintahkan Direktur Utama Badan Urusan Logistik (Bulog) untuk mencari beras dengan harga murah.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Indonesia Harus Lebih Tegas Melawan Diskriminasi Perdagangan Global
Indonesia Harus Lebih Tegas Melawan Diskriminasi Perdagangan Global

Indonesia kini menghadapi diskriminasi perdagangan dari banyak negara terkait kebijakan ekspor minyak kelapa sawit.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akhirnya Ungkap Tiga Tantangan Besar Ekonomi Indonesia 2024, Ini Detailnya
Jokowi Akhirnya Ungkap Tiga Tantangan Besar Ekonomi Indonesia 2024, Ini Detailnya

Tantangan berat ketiga berasal dari disrupsi teknologi yang memberikan tekanan besar di sektor ketenagakerjaan.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akui Banyak Pelaku Bisnis Khawatir Politik Indonesia Panas Jelang Pemilu 2024
Jokowi Akui Banyak Pelaku Bisnis Khawatir Politik Indonesia Panas Jelang Pemilu 2024

Jokowi bersyukur karena pelaksanaan pemilihan umum 2024 berjalan lancar. Jokowi menargetkan arus modal masuk dan investasi kembali masuk ke Indonesia.

Baca Selengkapnya
Pengusaha Curhat ke Jokowi soal Pilpres 2024 hingga Kesinambungan Program Pemerintah Selanjutnya
Pengusaha Curhat ke Jokowi soal Pilpres 2024 hingga Kesinambungan Program Pemerintah Selanjutnya

Pertemuan itu membahas terkait program pemerintah saat ini supaya bisa dilanjutkan oleh presiden terpilih agar terjadi kesinambungan pembangunan.

Baca Selengkapnya
Bawa Industri Berkibar ke Kancah Internasional, Begini Harapan Pengusaha Logistik ke Presiden Selanjutnya
Bawa Industri Berkibar ke Kancah Internasional, Begini Harapan Pengusaha Logistik ke Presiden Selanjutnya

Menurut Akbar Djohan, pembenahan SDM (Sumber Daya Manusia) dalam industri logistik menjadi fokus penting.

Baca Selengkapnya
Kecelakaan Lalu Lintas Jadi Kendala Pengiriman Paket, Ini Dilakukan Perusahaan Logistik
Kecelakaan Lalu Lintas Jadi Kendala Pengiriman Paket, Ini Dilakukan Perusahaan Logistik

Para kurir diberikan berbagai pelatihan berkendara, mulai dari teknik mengemudi defensif hingga bagaimana cara melakukan pemeriksaan kendaraan.

Baca Selengkapnya