Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PPIC adalah Singkatan dari Production Planning and Inventory Control, Ini Tujuannya

PPIC adalah Singkatan dari Production Planning and Inventory Control, Ini Tujuannya ilustrasi diskusi. britishpsychotherapyfoundation.org.uk

Merdeka.com - PPIC adalah singkatan dari Production Planning and Inventory Control yang merupakan salah satu istilah sangat umum dalam jurusan teknik industri. Sebagian orang yang baru saja lulus mengajukan posisi PPIC pada suatu perusahaan juga hampir bisa dipastikan sudah memiliki pemahaman mengenai PPIC.

PPIC adalah istilah yang sangat erat kaitannya dengan suatu proses produksi. Sebab di dalam dunia manufaktur, proses PPIC dilakukan di setiap kegiatan produksi dan seluruh proses manufaktur, menyiapkan bahan baku produksi adalah salah satu kegiatan seorang PPIC.

PPIC sendiri merupakan suatu divisi atau departemen utama guna membantu kegiatan produksi yang lebih efisien dan hemat biaya. Demikian ulasan lengkap tentang PPIC adalah singkatan dari Production Planning and Inventory Control yang berhasil dirangkum Merdeka.com, Jumat (23/12).

PPIC Adalah

PPIC adalah singkatan dari Production Planning and Inventory Control. Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya bahwa dalam dunia manufaktur, pengontrolan sampai menyiapkan bahan baku produksi merupakan kegiatan dari PPIC.

Di beberapa perusahaan, PPIC merupakan suatu divisi atau departemen utama untuk membantu kegiatan produksi yang lebih efisien dan lebih menghemat biaya. Tak hanya itu, PPIC dilakukan guna mengendalikan suatu jumlah barang dagang atau persediaan agar jumlah bisa selalu sesuai dengan permintaan suatu pasar.

PPIC bisa menjadi jembatan kebutuhan divisi pemasaran atau marketing dengan departemen produksi. Itu mengartikan seluruh keperluan pemasaran atau keperluan marketing dalam mempromosikan suatu produk dan memberi dampak dalam jumlah produk yang sesuai dan tepat waktu. Sehingga pada nantinya bisa terdistribusikan dengan baik.

Tujuan PPIC

Ada beberapa tujuan PPIC yang perlu dipahami. Hal ini mengacu pada penjelasan PPIC di sebelumnya sehingga dapat disimpulkan beberapa poin terkait tujuan dari adanya PPIC. Salah satunya adalah membantu perusahaan agar lebih efektif dan juga efisien dalam hal melakukan kegiatan produksi.

Selain itu membantu perusahaan agar bisa lebih efektif dan efisien terkait aktivitas produksi. Ada pula tujuan PPIC yang dapat membantu agar perusahaan lebih maksimal dalam menggunakan modal produksi sehingga seluruh perencanaan jangka panjang bisa dicapai.

Tujuan PPIC selanjutnya adalah mengatur langkah dalam proses produksi agar bisa dijadikan sebagai patokan dalam hal membuat perencanaan proses produksi di masa depan, mengendalikan dan mengatur seluruh alur pendistribusian bahan baku perusahaan serta membantu divisi lain dalam perusahaan seperti divisi penjualan, pemasaran hingga produksi untuk menentukan jumlah produk, waktu lamanya produksi agar lebih efisien.

Cara Meningkatkan PPIC

Seiring berkembangnya teknologi yang makin pesat seperti saat ini, pebisnis manufaktur akan merasa kesulitan dalam memaksimalkan PPIC-nya apabila masih menggunakan cara manual atau tradisional. Tiap kesalahan mampu menyebabkan data menjadi kurang akurat dan berbagai proses yang lambat akan menyebabkan ketidaklancaran pada proses produksi.

Namun ada sisi baiknya, saat ini pihak produsen atau pebisnis manufaktur tak perlu lagi melakukan PPIC secara manual sebab mereka bisa melakukannya secara otomatis dengan memanfaatkan sistem bernama ERP. Sitem tersebut akan membuat produsen mampu melakukan pengelolaan berbagai proses secara lebih cepat dan tentunya akurat.

Seluruh kegiatan produksi ini juga mampu diintegrasikan secara lebih cepat dan akurat. Seluruh kegiatan produksi akan mampu diintegrasikan pada suatu sistem yang terpusat, sehingga pihak produsen tak lagi menggunakan sistem yang beragam pada setiap proses produksi.

(mdk/bil)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pengertian Pemilu Proporsional Tertutup adalah Berikut Ini, Simak Ulasannya

Pengertian Pemilu Proporsional Tertutup adalah Berikut Ini, Simak Ulasannya

Di antara tahun 1955 hingga Pemilu 1999, Indonesia sempat mengimplementasikan sistem pemilu proporsional tertutup.

Baca Selengkapnya
IPTEK adalah Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Kenali Ciri dan Dampaknya bagi Manusia

IPTEK adalah Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Kenali Ciri dan Dampaknya bagi Manusia

IPTEK adalah singkatan dari Ilmu Pengetahuan dan Teknologi. Istilah ini mencakup bidang penyelidikan ilmiah dan kemajuan teknologi yang terus berkembang.

Baca Selengkapnya
Contoh Pelanggaran Administrasi Pemilu, Jenis, dan Solusinya

Contoh Pelanggaran Administrasi Pemilu, Jenis, dan Solusinya

Pelanggaran administrasi pemilu adalah pelanggaran terhadap tata cara, prosedur, dan mekanisme yang berkaitan dengan administrasi pemilu.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Terungkap, Ini Rahasia BUMN Pupuk Jaga Ketahanan Perusahaan di Tengah Tantangan Bergerak Dinamis

Terungkap, Ini Rahasia BUMN Pupuk Jaga Ketahanan Perusahaan di Tengah Tantangan Bergerak Dinamis

Pupuk Kaltim sejak 2018 terus mengukur implementasi tata kelola perusahaan sesuai prinsip GCG dengan evaluasi dan asesmen berdasarkan CGPI.

Baca Selengkapnya
Mengenal Pengertian Produksi, Tujuan, Jenis, dan Prosesnya

Mengenal Pengertian Produksi, Tujuan, Jenis, dan Prosesnya

Produksi adalah proses mengubah input, seperti bahan mentah, tenaga kerja, dan modal, menjadi output, yang dapat berupa barang atau jasa.

Baca Selengkapnya
IPTEK adalah Singkatan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Ketahui Manfaatnya bagi Kehidupan

IPTEK adalah Singkatan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Ketahui Manfaatnya bagi Kehidupan

Ilmu pengetahuan dan teknologi berperan penting dalam kehidupan. Adanya IPTEK, semakin mempermudah manusia dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Bagaimana Prinsip-prinsip Lingkungan Bermain dan Belajar Anak? Begini Penjelasannya

Bagaimana Prinsip-prinsip Lingkungan Bermain dan Belajar Anak? Begini Penjelasannya

Merdeka.com merangkum artikel tentang prinsip-prinsip penting yang perlu dipertimbangkan dalam membangun lingkungan bermain dan belajar.

Baca Selengkapnya
Bantu Kelola Bisnis Lebih Efisien, Ini Ragam Fitur Supply Chain Management QLola by BRI yang Wajib Diketahui

Bantu Kelola Bisnis Lebih Efisien, Ini Ragam Fitur Supply Chain Management QLola by BRI yang Wajib Diketahui

Kelola bisnis sendiri sekarang lebih efisien dengan hadirnya Supply Chain Management QLola by BRI.

Baca Selengkapnya
Anies-Cak Imin Janji Ekonomi Hijau Jadi Tulang Punggung Ekonomi Indonesia, Begini Strateginya

Anies-Cak Imin Janji Ekonomi Hijau Jadi Tulang Punggung Ekonomi Indonesia, Begini Strateginya

Hal itu bakal diwujudkan jika mereka berhasil menang di Pilpres 2024 mendatang.

Baca Selengkapnya