Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Waspadai kuman pada gelas minum di tempat kerja!

Waspadai kuman pada gelas minum di tempat kerja! Ilustrasi mug. ©Shutterstock.com/ Yeko Photo Studio

Merdeka.com - Kebanyakan orang biasanya memiliki gelas khusus yang biasa digunakan di tempat kerja. Mug atau gelas ini bisa dimiliki perseorangan atau digunakan oleh semua karyawan bersama-sama. Meski praktis untuk digunakan, namun harus diakui bahwa mug ini pasti sangat jarang dibawa pulang untuk dicuci dengan benar.

Kebanyakan orang hanya akan membersihkannya menggunakan spons kantor yang digunakan oleh banyak orang. Bisa dibayangkan berapa banyak bakteri yang menempel pada gelas tempat minum Anda di kantor?

"Koloni bakteri tinggal dan berkembang biak di mug favorit yang Anda gunakan di tempat kerja," ungkap Charles Gerba, profesor mikrobiologi lingkungan dari University of Arizona, seperti dilansir oleh Huffington Post (17/02).

Namun jangan khawatir. Anda masih bisa membersihkan mug di tempat kerja dengan cara-cara yang disarankan oleh Gerba. Pertama-tama, sangat dianjurkan untuk memiliki gelas atau mug sendiri yang hanya Anda pakai sendirian, tidak bersama-sama karyawan lainnya. Hal ini untuk menghindari penularan penyakit dari satu orang ke orang lain, meski mug telah dicuci bersih.

Kedua, pastikan Anda membawa pulang gelas atau mug tersebut secara teratur untuk dibersihkan di rumah. Gunakan air panas dan satu sendok teh baking soda untuk membersihkan mug atau gelas tersebut. Rendam mug dalam larutan baking soda hangat, lalu biarkan semalaman. Setelah itu, baru cuci seperti biasa.

Meski terlihat merepotkan untuk sering membawa pulang mug yang digunakan di kantor, namun ini sangat bermanfaat untuk kesehatan Anda sendiri. Dibandingkan dengan banyaknya bakteri yang mungkin berkumpul di gelas Anda, sedikit repot tak masalah kan?

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cara Cepat dan Ampuh Usir Semut dari Toples Gula, Hanya Butuh 1 Bumbu Dapur
Cara Cepat dan Ampuh Usir Semut dari Toples Gula, Hanya Butuh 1 Bumbu Dapur

Cara yang sangat sederhana ini ampuh dalam mencegah masuknya semut ke dalam toples gula. Ayo lihat bagaimana langkahnya!

Baca Selengkapnya
Cara Tentukan Produk Sabun Muka Khusus Kulit Berjerawat, Jangan Salah Pilih
Cara Tentukan Produk Sabun Muka Khusus Kulit Berjerawat, Jangan Salah Pilih

Jerawat sering muncul dalam permasalahan kulit. Untuk mengatasinya, pilih sabun muka yang tepat! Begini cara memilihnya.

Baca Selengkapnya
Kendati Berpuasa, Penting untuk Terapkan Minum 8 Gelas Air per Hari demi Kesehatan Mulut
Kendati Berpuasa, Penting untuk Terapkan Minum 8 Gelas Air per Hari demi Kesehatan Mulut

Kondisi kesehatan dan kebersihan mulut penting untuk terus diperhatikan dalam kondisi apapun termasuk pada saat berpuasa.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini  Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat

Untuk menyambut Ramadan dan Hari Raya, menjaga kebersihan kulkas agar makanan tetap segar menjadi sangat penting. Berikut adalah tips untuk membersihkannya.

Baca Selengkapnya
50 Pantun Kerja Lucu, Menggelitik dan Bikin Semangat
50 Pantun Kerja Lucu, Menggelitik dan Bikin Semangat

Pantun kerja lucu dapat membantu mengurangi tingkat stres dan meningkatkan suasana hati di tempat kerja.

Baca Selengkapnya
6 Tips Makan Sehat bagi Pekerja Kantoran, Jangan Lewatkan Sarapan
6 Tips Makan Sehat bagi Pekerja Kantoran, Jangan Lewatkan Sarapan

Pola makan sehat merupakan hal yang sangat penting untuk diperhatikan, terutama bagi para pekerja kantoran yang menghabiskan sebagian besar dengan tekanan.

Baca Selengkapnya
Kesalahan Minum Es Teh Ketika Berbuka, Risiko Picu Asam Lambung Naik
Kesalahan Minum Es Teh Ketika Berbuka, Risiko Picu Asam Lambung Naik

Apakah benar minum teh manis es saat berbuka dapat menimbulkan berbagai masalah kesehatan, termasuk gangguan pada asam lambung?

Baca Selengkapnya
5 Manfaat Kesehatan yang Tersembunyi di Balik Segarnya Cincau
5 Manfaat Kesehatan yang Tersembunyi di Balik Segarnya Cincau

Salah satu minuman yang menjadi favorit banyak orang di bulan Ramadan seperti sekarang adalah cincau.

Baca Selengkapnya
Cara Mudah Turunkan Darah Tinggi, Cuma Konsumsi Minuman Enak
Cara Mudah Turunkan Darah Tinggi, Cuma Konsumsi Minuman Enak

Cara mudah menurunkan darah tinggi tak melulu bisa dilakukan dengan obat medis.

Baca Selengkapnya