Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Polisi Masih Selidiki Sebab Kantor Camat Gunungsitoli Terbakar

Polisi Masih Selidiki Sebab Kantor Camat Gunungsitoli Terbakar Ilustrasi garis polisi. ©2019 Liputan6.com

Merdeka.com - Tim Laboratorium dan Forensik Polisi Daerah Sumatera Utara menyelidiki asal api yang membakar Kantor Camat Gunungsitoli, Kota Gunungsitoli, Sumatera Utara, Sabtu pagi. Kebakaran tersebut menghanguskan logistik pemilu yang sebelumnya tersimpan di sana.

"Kita belum bisa memastikan penyebab Kantor Camat Gunungsitoli terbakar dan juga logistik pemilu yang turut terbakar di sana. Masih diselidiki penyebabnya," kata Kapolres, Nias AKBP Deni Kurniawan, di Gunungsitoli. Demikian dikutip dari Antara, Sabtu (4/5).

Informasi awal yang diperoleh dari lapangan, api yang membakar kantor Camat Gunungsitoli mulai membesar dini hari sekitar pukul 03.40 WIB

Personel Polres Nias yang sedang berjaga melihat api mulai membesar langsung menghubungi pemadam kebakaran dan sempat menyelamatkan formulir DA A1 dan satu unit laptop.

Tidak ada korban jiwa atau terluka dalam insiden tersebut. Namun sejumlah kotak suara Pemilu dan bangunan kantor camat Gunungsitoli terbakar.

"Mengenai isu ada unsur kesengajaan atau pelemparan bom molotov tim labfor sedang melakukan pemeriksaan di lokasi yang terbakar," ucapnya.

Sebelumnya, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Gunungsitoli Firman Gea mengungkapkan, kotak suara yang terbakar di kantor camat tersebut ada sebanyak 844 kotak suara.

Kotak suara yang terbakar adalah kotak suara dari TPS sebanyak 825 kotak suara dan kotak suara untuk PPK sebanyak 19 kotak suara.

Selain kotak suara, perlengkapan pemilu yang ada di dalam kotak suara juga ikut terbakar dan yang sempat diselamatkan hanya formulir DA A1 dan satu unit laptop PPK.

"Kami serahkan sepenuhnya kepada kepolisian untuk menyelidiki penyebab terbakarnya kantor itu," katanya.

(mdk/lia)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Perjuangan Polisi di Pelosok, Tiga Hari Jalan Kaki Kawal Distribusi Logistik Pemilu dan Terancam Dimangsa Binatang Buas

Perjuangan Polisi di Pelosok, Tiga Hari Jalan Kaki Kawal Distribusi Logistik Pemilu dan Terancam Dimangsa Binatang Buas

Polisi itu harus mendaki gunung, melewati hutan belantara dan menerjang beberapa sungai deras untuk menuju perkampungan.

Baca Selengkapnya
Polisi Mulai Kirim Surat Tilang ke Pemudik yang Langgar Ganjil Genap di Tol

Polisi Mulai Kirim Surat Tilang ke Pemudik yang Langgar Ganjil Genap di Tol

Pengiriman surat tilang akan dilakukan secara berkala.

Baca Selengkapnya
Komandan Polisi Panggil Perwira Muda Lulusan Akpol 2023, Ditanya Isi Tas Jawabannya Mengejutkan

Komandan Polisi Panggil Perwira Muda Lulusan Akpol 2023, Ditanya Isi Tas Jawabannya Mengejutkan

Saat disebut, isi tas sang perwira tersebut sontak membuat komandan kaget

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bintara Polisi Masih Bujangan saat Kenaikan Pangkat, Komandan Langsung Siram Air 'Ben Laku'

Bintara Polisi Masih Bujangan saat Kenaikan Pangkat, Komandan Langsung Siram Air 'Ben Laku'

Momen lucu Bintara Polisi bujangan dan komandannya saat kenaikan pangkat. Disiram air supaya cepat laku. Begini ulasannya.

Baca Selengkapnya
Polisi Terima 322 Laporan Pelanggaran Pidana Pemilu 2024, Turun Drastis dari 2019

Polisi Terima 322 Laporan Pelanggaran Pidana Pemilu 2024, Turun Drastis dari 2019

Sebanyak 65 kasus di antaranya tengah ditangani kepolisian.

Baca Selengkapnya
Jelang Cuti, Para Taruna Akpol Tampan Ini Diberi Pesan dari Komandan, Dilarang Hidup Mewah hingga Jaga Nama Baik

Jelang Cuti, Para Taruna Akpol Tampan Ini Diberi Pesan dari Komandan, Dilarang Hidup Mewah hingga Jaga Nama Baik

Isi pesannya aykni agar tak melakukan pelanggaran hingga hidup bermewah-mewahan.

Baca Selengkapnya
Kasus Penembakan Gathan Saleh, Polisi Masih Cari Senpi Dibuang ke Kali Ciliwung

Kasus Penembakan Gathan Saleh, Polisi Masih Cari Senpi Dibuang ke Kali Ciliwung

Gathan sebelumnya mengaku usai menembak membuang senpi ke Kali Ciliwung.

Baca Selengkapnya
Bikin Onar di Jalan, Ratusan Pesilat Lamongan Menangis Sesenggukan di Kantor Polisi

Bikin Onar di Jalan, Ratusan Pesilat Lamongan Menangis Sesenggukan di Kantor Polisi

Pesilat asal Lamongan disambut banjir air mata usai digelandang ke kantor polisi akibat terlibat kericuhan.

Baca Selengkapnya
Petugas KPPS di Semarang Temukan Kertas Berlogo PKI dalam Lipatan Surat Suara, Polisi Turun Tangan

Petugas KPPS di Semarang Temukan Kertas Berlogo PKI dalam Lipatan Surat Suara, Polisi Turun Tangan

Kejadian itu ditindaklanjuti oleh aparat kepolisian.

Baca Selengkapnya