Pesan Prabowo kepada Pasis Seskoau: Tugas Pemimpin Adalah Berpikir
Merdeka.com - Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto menjelaskan pentingnya pendidikan dan penguasaan teknologi bagi para perwira TNI masa kini. Hal tersebut seiring dengan teknologi dalam sektor pertahanan berkembang pesat di tengah dinamika lingkungan strategis yang terjadi saat ini.
"Keunggulan di pertempuran, keunggulan di saat-saat yang kritis, semua keunggulan itu hanya bisa datang dari latihan, dari pendidikan," kata Prabowo saat memberikan amanat pembekalan kepada Perwira Siswa Sekolah Staf dan Komando Angkatan Udara (Pasis Seskoau) Angkatan 58 Tahun Pelajaran (TP) 2021 di Gedung Widya Mandala I, Seskoau, Lembang, Bandung, dikutip dalam keterangan pers, Rabu(3/11).
Sebab itu Prabowo meminta agar para perwira TNI perlu terus belajar dan berlatih sehingga dapat menjaga kedaulatan dan wilayah Indonesia dengan sebaik-baiknya. Dia menjelaskan bahwa Indonesia harus mempunyai TNI Angkatan Udara (AU) yang maju sebab kekuatan nasional di udara adalah salah satu faktor yang menentukan dalam perang modern.
-
Apa instruksi TKN Prabowo-Gibran kepada para relawannya? Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran meminta para relawan mengampanyekan Prabowo-Gibran di seluruh wilayah Indonesia menggunakan cara-cara santun, dan tidak menyerang pribadi Capres Cawapres lainnya.
-
Mengapa Jokowi meminta TNI-Polri belajar teknologi? Maka dari itu, Jokowi menilai penguasaan teknologi semakin dibutuhkan. Sehingga, TNI-Polri mesti adaptif mempelajari ilmu pengetahuan teknologi.
-
Bagaimana Prabowo mempersiapkan diri? Persiapan Pak Prabowo pagi olahraga dan menjaga suara ya,' kata Habiburrokhman kepada awak media di Jakarta, Minggu (7/1).
-
Apa yang dipesan Jokowi ke TNI-Polri? 'TNI Polri harus berani masuk ke hal-hal yang berkaitan dengan teknologi. Pesawat tempur perlu, iya. Tank perlu, iya. Tapi hati-hati juga dengan drone.' kata Jokowi.
-
Bagaimana Panglima TNI memperkuat hubungan pertahanan? Di bawah kepemimpinan Jenderal TNI Agus Subiyanto, kedua angkatan bersenjata memperluas interaksi profesional dan hubungan antar masyarakat melalui kunjungan tingkat tinggi secara berkala, mengikuti kursus, pertukaran profesional, dan latihan bilateral dan multilateral.
-
Kapan Prabowo memberikan pembekalan? Menteri Pertahanan sekaligus Presiden Terpilih Prabowo Subianto menghadiri pembekalan kepada calon perwira remaja TNI-Polri pada Jumat, 12 Juli 2024.
Dia membeberkan hal tersebut juga selaras dengan pernyataan Presiden pertama Indonesia Sukarno pada awal berdirinya TNI AU. Dalam kesempatan tersebut, Prabowo juga memberikan 17 judul buku kepada para pasis Sesko AU untuk memperkaya wawasan dan pemikiran para perwira tentang pertahanan.
"Harapan saya, kalian sebagai pemimpin harus pemikir. The beauty of a commander is to think. Tugas pemimpin adalah untuk berpikir," ujarnya.
Turut hadir pada ceramah pembekalan tersebut, Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, Komandan Seskoau Marsekal Muda TNI Widyargo Ikoputra dan jajaran pejabat serta civitas akademika Seskoau.
(mdk/bal)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Prabowo berpesan agar taruna dan tarun giat belajar agar kelak menjadi personel TNI yang dapat diandalkan.
Baca SelengkapnyaMenteri Pertahanan Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Akademi Militer (Aknil) Magelang, Minggu (2/6)
Baca SelengkapnyaPrabowo memberi pengarahan kebangsaan kepada Siswa Diksarmil Sarjana Penggerak Pembangunan (SPP) dan Kadet Universitas Pertahanan (Unhan)
Baca SelengkapnyaPresiden Prabowo menjelaskan memilih Lembah Tidar sebagai lokasi pembekalan para menteri
Baca SelengkapnyaPolitik yang dimaksud Prabowo adalah politik yang dijalankan untuk menciptakan kesejahteraan dan kemakmuran bagi rakyat.
Baca SelengkapnyaPrabowo menekankan TNI dan Polri harus menjadi garda terdepan untuk melindungi seluruh bangsa Indonesia
Baca SelengkapnyaAgar para calon Perwira TNI Polri bekerja untuk mengabdi kepada masyarakat.
Baca SelengkapnyaMenteri Pertahanan sekaligus Presiden Terpilih Prabowo Subianto menghadiri pembekalan kepada calon perwira remaja TNI-Polri pada Jumat, 12 Juli 2024.
Baca SelengkapnyaPrabowo, dalam pidatonya, memberi pesan khusus para prajurit TNI yang masih bertugas.
Baca SelengkapnyaNusron mengatakan, Prabowo menekankan agar para calon menteri nantinya dapat bekerja dengan baik, jika dipilih sebagai menteri di kabinet pemerintahannya.
Baca SelengkapnyaPrabowo menekankan, pentingnya menjaga dan mengelola kekayaan negara.
Baca SelengkapnyaPresiden Terpilih Prabowo Subianto menghadiri pembekalan kepada calon perwira remaja TNI-Polri
Baca Selengkapnya