Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Daftar nama korban KM Lestari Maju

Daftar nama korban KM Lestari Maju KM Lestari Maju tenggelam. ©2018 liputan6.com

Merdeka.com - Satu lagi kecelakaan transportasi berupa kapal tenggelam terjadi. Setelah belum lama lalu KM Sinar Bangun yang tenggelam di perairan Danau Toba, kini KM Lestari Maju tenggelam di perairan pulau Selayar, Sulawesi Selatan.

Berdasarkan data dari BPBD Kabupaten Bulukumba dan BPBD Provinsi Sulawesi Selatan, pada Rabu (4/7/2018) pukul 01.54 Wita, jumlah korban KM Lestariyang meninggal dunia menjadi 29 orang.

km lestari maju tenggelam

KM Lestari Maju tenggelam ©2018 liputan6.com

Kemudian, korban selamat berjumlah 69 orang, 34 di antaranya dirawat di rumah sakit. Sementara masih ada 41 penumpang yang masih dicari.

Sesuai manifes terdapat 139 orang penumpang dan 48 kendaraan.

Berikut daftar nama korban meninggal dunia penumpang KM Lestari Maju:

1. Hari Laksono, alamat Jl. Jeruk (ASDP Pamatata)

2. Drs. Rurung, umur 51 tahun, alamat Jl. Mangga Benteng (suami)

3. Hj. Marlia, umur 44 tahun, alamat Jl. Mangga Benteng (istri)

4. Hj. Amawati, umur 43 tahun, alamat Desa Laiyolo Kec. Bontosikuyu

5. Sitti Saerah, umur 58 tahun, alamat Desa Onto Kec. Bontomatene.

6. H. Abd. Rasyid, alamat Jl. Jend. Ahmad Yani Benteng

7. Rini Nurianti, umur 29, alamat Bonea Kec. Benteng Kep. Selayar.

8. Abizar, umur 2 tahun, alamat Bonea (anak Rini Nurianti)9. Rosmiati, umur 40 tahun, alamat Jl. Manga Benteng

10. Demma Ganrang, umur 45 tahun, alamat Kalaroi Kec. Bontomatene

11. Andi Le’leng, umur 47 tahun, alamat Baringan Kec. Bontosikuyu

12. Syamsuddin, umur 50 tahun, alamat Jl. Pierre Tendean Benteng

13. Hensi, umur 64 tahun, alamat Baringan Kec. Bontosikuyu (suami)

14. Ati Mala, umur 58 tahun, alamat Baringan Kec. Bontosikuyu

15. Denniamang, umur 74 tahun, alamat Lambongan Kec. Bontomatene

16. Marwani, umur 46 tahun, alamat Sappang Herlang Singa

17. Hj. Salmiah, umur 55 tahun, alamat Kab. Sinjai

18. A. Abd. Rasyid, umur 42 umur, alamat Jl. Pahlawan benteng selayar (asal banyorang KEC. Tompo bulu Kab. bantaeng)

19. Suryana, umur 55 tahun, alamat Bonehalang Kec. Benteng

20. Dempa, umur 50 tahun, alamat Kalaroi Kec. Bontomatene

21. Nurlia, umur 64 tahun, alamat Batangmata sapo Kec. Bontomatene

22. Andi Junaeda, umur 70 tahun, alamat Bone

23. Norma, umur 50 tahun, alamat Benteng Somba Opu24. Pr. Ningsih, umur, alamat Cinimabela ( Takalar / Galesong)

25. Haidir, umur 2 tahun, alamat Cinimabela ( Takalar / Galesong) (anak dari Pr. Ningsih)

26. Kartini, umur 60 tahun, alamat cinimabela desa parak Kec. Bontomanai selayar

27. Siti Baedah, umur 55 tahun, alamat Desa Baraklambongan Kec. Bonto Matene Selayar

28. Jumbrah, alamat 50 tahun, pekerjaan barugayya Kec. Bontomanai selayar

29. Mayat perempuan usia 50-60 tahun tanpa identitas.

Daftar Korban Selamat

Berikut korban selamat dan mendapatkan perawatan di rumah sakit KH. Hayyung :

1. Edi S, umur 36 tahun, alamat Makassar

2. Dg. Pabeta, umur 55 tahun, alamat Gusung Kec. Bontoharu Kep. Selayar

3. Ardianto Setiawan, umur 23 tahun Jl. AP. Pertarani Benteng Selayar

4. Moh. Kholik Maulana, umur 19 tahun, alamat Jember

5. Andi Ahmad, umur 44 tahun, alamat Jl. Jend. Ahmad Yani Benteng

6. dr. Misna, umur 41 tahun, alamat Jl. Ahmad Yani Benteng

7. Ilham, umur 36 tahun, alamat Makassar

8. Nurdiansyah, umur 36 tahun, alamat Jl. Siswomiharjo Benteng

9. Rahmatia, umur 35 tahun, alamat Padang Oge Kec. Bontoharu

10. Muh. Ansar, umur 18 tahun, alamat Jl. S. Parman Benteng

11. Agus Salim, umuar 56 tahun, alamat Jl. S. Parman Benteng

12. Baho Intang, alamat Tajuiya Kec. Bontomatene

13. Muh. Takdir, umur 40 tahun, alamat Dusun Boneapara

14. Patta Intang, alamat Tajuiya Bontomatene

15. Rani Fitriani, umur 8 tahun, alamat Pariangan Kec. Bontosikuyu

16. Fitriani, umur 32 tahun, alamat Pariangan Kec. Bontosikuyu

17. Muh. Rusli, umur 35 tahun, alamat Pariangan Kec. Bontosikuyu

18. Hj. Saripati, umur 65 tahun, alamat Jl. Hamang DM Benteng

19. Abdul Haris, umur 37 tahun, alamat Sungguminasa Gowa

20. Nur Inayah Haris, umur 8 tahun, alamat Sungguminasa Gowa

21. Sitti Hadija, umur 33 tahun, alamat Teko Kec. Bontomanai

22. Demma Lili, umur 43 tahun, alamatTeko Kec. Bontomanai

23. Jumriati, umur 48 tahun, alamat Takalar

24. Muhammading, umur 60 tahun, alamat Tile-tile Kec. Bontosikuyu

25. Minara, umur 44 tahun, alamat Balang Butung Kec. Buki

26. Jumniati, umur 28 tahun, alamat Jl. Aroeppala Benteng

27. Mardianto, umur 35 tahun, alamat Jl. Massa Benteng

28. Beti Manokallo, umur 35 tahun, alamat Jl. Massae Benteng

29. Hj. Sitti Rahma, umur 50 tahun, alamat BTN Rensi Bontoharu

30. Ramlah, umur 31 tahun, alamat Jl. Yos Sudarso benteng Selayar

31. Mursalim ST, umur 46 tahun, alamat Jl. Sultan Hasanuddin Makassar

32. Darmawati, umur 30 tahun, alamat Jl. Veteran Benteng Selayar

33. Sabir, umur 41 tahun, alamat Kab. Gowa

34. Juliadi, umur 30 tahun, alamat Kab. Takalar

Hingga saat ini pencarian korban masih dilakukan. Sebab tidak semua penumpang memperoleh jaket pelampung.

Sementara, ada beberapa kendala dalam mencari korban, di antaranya hujan, angin kencang, dan gelombang tinggi.

Saksikan video pilihan di bawah ini:

Evakuasi korban masih terus dilakukan dipimpin oleh Basarnas, TNI, dan juga relawan. Semoga kecelakaan transportasi semacam ini tidak akan pernah terulang lagi.

Sumber: Liputan6.com

(mdk/mg2)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Korban Ketiga Tabrakan Speedboat Pengantar Jenazah Ditemukan Sejauh 13 Kilometer, Pencarian Disetop
Korban Ketiga Tabrakan Speedboat Pengantar Jenazah Ditemukan Sejauh 13 Kilometer, Pencarian Disetop

Pencarian dihentikan karena semua korban telah ditemukan.

Baca Selengkapnya
Satu Korban Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim Utama Alami Pendarahan Otak
Satu Korban Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim Utama Alami Pendarahan Otak

Korban yang mengalami luka serius itu merupakan sopir mobil pikap.

Baca Selengkapnya
Pencarian Korban Kapal Tenggelam di Selayar, Lima Ditemukan Meninggal Dunia dan 18 Masih Hilang
Pencarian Korban Kapal Tenggelam di Selayar, Lima Ditemukan Meninggal Dunia dan 18 Masih Hilang

Pencarian korban dilanjutkan hari ini menggunakan RIB Kamajaya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Akhir Kecelakaan Angkot Tabrak Pemotor sampai Terlindas di Pasar Rebo
Akhir Kecelakaan Angkot Tabrak Pemotor sampai Terlindas di Pasar Rebo

Kondisi korban hanya mengalami luka ringan dan telah menjalani proses rawat jalan.

Baca Selengkapnya
Skenario Evakuasi Korban Terjepit usai Kereta Turangga Tabrakan dengan KA Lokal Bandung
Skenario Evakuasi Korban Terjepit usai Kereta Turangga Tabrakan dengan KA Lokal Bandung

Polisi menjelaskan skenario evakuasi korban tewas yang terjepit kereta api Turangga usai tabrakan dengan kereta api lokal Bandung.

Baca Selengkapnya
Korban Kecelakaan di Bekasi Diangkut Pikap Karena Alasan Ambulans Rusak, Ini Penjelasan Puskesmas
Korban Kecelakaan di Bekasi Diangkut Pikap Karena Alasan Ambulans Rusak, Ini Penjelasan Puskesmas

Viral korban kecelakaan lalu lintas dibawa menggunakan mobil pikap di Kecamatan Muaragembong Bekasi.

Baca Selengkapnya
Kereta Tabrakan di Bandung, KA Turangga 'Adu Banteng' dengan KA Lokal
Kereta Tabrakan di Bandung, KA Turangga 'Adu Banteng' dengan KA Lokal

Manajer Humas KAI Daop 2 Ayep membenarkan adanya kejadian tersebut yang berawal saat kedua kereta saling bertabrakan pada pukul 06.03 WIB.

Baca Selengkapnya
Korban Banjir dan Longsor di Pesisir Selatan Bertambah, Total 25 Meninggal dan 4 Dalam Pencarian
Korban Banjir dan Longsor di Pesisir Selatan Bertambah, Total 25 Meninggal dan 4 Dalam Pencarian

Total korban meninggal dunia akibat banjir dan longsor yang terjadi di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat (Sumbar) bertambah pada hari ke 9 pencarian.

Baca Selengkapnya
Kecelakaan Beruntun Terjadi di Jalur Puncak Bogor, Warga: Awas Setrum, Banyak Korban
Kecelakaan Beruntun Terjadi di Jalur Puncak Bogor, Warga: Awas Setrum, Banyak Korban

Terlihat kecelakaan melibatkan bus besar dan beberapa mobil di sekitarnya

Baca Selengkapnya