Merdeka.com - PT Allo Bank Indonesia Tbk (Allo Bank) akan menggelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) pada Kamis siang (19/5). Rapat tersebut memutuskan adanya pengangkatan Direktur Utama (Dirut) yaitu Indra Utoyo.
"Siang ini Kamis 19 Mei 2022 pukul 14.00 Perseroan akan mengadakan RUPS, di antaranya adalah pengurus baru PT Allo Bank Tbk," tulis Allo Bank dalam keterangannya, (19/5).
Sebelum menjabat Dirut Allo Bank, Indra Utoyo pernah menjadi Direktur Digital dan Teknologi Informasi PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Selain itu, Indra pernah menjadi Direktur Digital & Strategic Portfolio Telkom Group.
Berikut daftar Dewan Direksi dan Komisaris Allo Bank :
Direktur Utama : Indra Utoyo
Direktur : Ari Yanuanto Asah
Direktur : Arief Tendeas
Direktur : Sajal Bhatnagar
Direktur Kepatuhan dan Manajemen Risiko :
Ganda Raharja Rusli
Komisaris Utama Independen : Aviliani
Komisaris Independen : R Soedaryatmo
Komisaris : Ali Gunawan
CT Corp resmi meluncurkan digital bank super app Allo Bank. Peluncuran Allo Bank dilakukan bersamaan dengan penyelenggaraan Allo Bank Festival 2022 pada 20 hingga 22 Mei 2022 di Istora Senayan, Jakarta Pusat.
"Allo Bank berangkat dari visi dan misi untuk menjadi bank digital terbaik melalui aplikasi dengan layanan serba ada yang memanfaatkan ekosistem bisnis CT Corp untuk memberikan nilai tambah yang sebesar-besarnya kepada masyarakat," Kata Chairman CT Corp, Chairul Tanjung, Kamis (19/5).
Chairul Tanjung menyampaikan, peluncuran Allo Bank didasari atas perkembangan ekonomi digital di Tanah Air dan perubahan gaya hidup masyarakat yang semakin gemar bertransaksi secara online. Sebagai platform perbankan digital yang serba ada, aplikasi Allo Bank menyediakan berbagai layanan menarik seperti Pay Later & Instant Cash, yakni layanan pinjaman dan cicilan dengan limit hingga Rp 100 juta.
Selain itu, Allo Bank menyediakan produk dan layanan perbankan digital inovatif yang terintegrasi dengan ekosistem bisnis CT Corp. Sehingga, diharapkan dapat memberikan pengalaman tanpa batas bagi nasabah serta dapat memberikan nilai tambah yang tinggi kepada seluruh pemangku kepentingan terkait. [azz]
Baca juga:
Cara Nikmati Layanan BI-Fast di Aplikasi Blu, Biaya Transfer Antar Bank Cuma Rp 2.500
Raih 16 Juta Pengguna Mobile, Bank Digital BNC Catat Kinerja Positif di Kuartal I
Dari Kamar Tidur Hingga Satu Rumah, Sejumlah Barang Ini Sudah Terganti Oleh Ponsel
Investasi Emas di Indogold Kini Bisa Bayar Lewat Bank Neo Commerce
Dobrak Gap Literasi Keuangan, Bank Digital BNC Kampanyekan #BuatSemua
Advertisement
Nasabah Bank Lain Bisa Gunakan JakOne Pay untuk Transaksi, Begini Caranya
Sekitar 12 Jam yang laluDukung Program Satu Juta Rumah, BTN Gelar Akad Massal 10.000 Unit Rumah dalam Sehari
Sekitar 15 Jam yang laluWaspada Penipuan Berkedok Pembaruan Layanan Tarif BRI, Saldo Rekening Bisa Terkuras
Sekitar 15 Jam yang laluBI: Kredit Perbankan Tumbuh Melesat 9,3 Persen di Mei 2022
Sekitar 3 Hari yang laluSejarah Inovasi Digital Bank DKI Hingga Catat Transaksi QRIS Rp15 Miliar per Mei 2022
Sekitar 3 Hari yang laluJ Trust Bank Siap Right Issue Tahap II
Sekitar 4 Hari yang laluPer Mei 2022, J Trust Bank Salurkan Kredit Rp13,8 Triliun
Sekitar 4 Hari yang laluBank Mandiri Optimistis Penyaluran Kredit Tumbuh 7,5 Persen di 2022
Sekitar 4 Hari yang laluPer Mei 2022, Laba BTN Naik 49 Persen Jadi Rp1 Triliun
Sekitar 4 Hari yang laluGandeng Beemarket.id, BRI Dorong Perluasan Pasar UMKM Makanan Minuman
Sekitar 4 Hari yang laluTips Jitu Agar Pengajuan Pinjaman Modal Usaha Disetujui Bank
Sekitar 4 Hari yang laluHati-Hati Uang Hilang Kena Skimming di ATM, ini Cara Mencegahnya
Sekitar 5 Hari yang laluTata Jaringan, BTN akan Tutup 27 KCP dan Buka 30 Kantor Baru Hingga 2024
Sekitar 6 Hari yang laluBank Neo Commerce Salurkan Kredit Rp60 Miliar Lewat Fintech 360Kredi
Sekitar 6 Hari yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 1 Minggu yang laluSosok John Wempi Wetipo, Kader PDIP Miliki Rp65 M Dipuji Megawati Karena Disiplin
Sekitar 1 Minggu yang laluLuhut Bongkar Rahasia, Kisah di Balik Jokowi Sering Merotasinya Sebagai Menteri
Sekitar 4 Hari yang laluMomen Jokowi Lupa Sapa Zulkifli Hasan dan Hadi Tjahjanto di Sidang Kabinet Paripurna
Sekitar 6 Hari yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 1 Minggu yang laluPresiden Jokowi dan Iriana Tiba di Munich, Dijadwalkan Hadiri KTT G7 Besok
Sekitar 1 Jam yang laluJokowi: Saya akan Ajak Negara G7 untuk Upayakan Perdamaian di Ukraina
Sekitar 20 Jam yang laluKedekatan Jokowi dan Luhut, Hingga Merasa Selalu Dilindungi
Sekitar 1 Hari yang laluElite Parpol Ramai Lobi-Lobi buat Pencapresan, PSI Kutip Jokowi 'Ojo Kesusu'
Sekitar 2 Hari yang laluMenkes Minta Bantuan Jepang Jaga Kualitas Mesin Pendingin Vaksin
Sekitar 11 Jam yang laluUpdate 26 Juni 2022: Kasus Positif Covid-19 Tambah 1.726 Orang
Sekitar 15 Jam yang laluKasus Subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 Naik, Menkes: Rate Nasional Masih Terkendali
Sekitar 16 Jam yang laluSubvarian Baru Virus Corona Kebal Antibodi yang Dipicu Vaksinasi & Infeksi Omicron
Sekitar 2 Hari yang laluKasus Subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 Terdeteksi di 143 Pasien
Sekitar 2 Hari yang laluUpdate Covid-19 Nasional Hari Ini per 24 Juni 2022: Kasus Positif Tambah 2.069 Orang
Sekitar 2 Hari yang laluKepala BNPB: Penanganan PMK Pakai Cara yang Sama dengan Covid-19
Sekitar 2 Hari yang laluOmicron BA5.1 Mengamuk di Makau, Restoran dan Tempat Hiburan Ditutup
Sekitar 2 Hari yang laluBanyak WNA Positif Covid-19 Sumbang Kenaikan Kasus di Bali
Sekitar 3 Hari yang laluSri Mulyani Khawatir Lonjakan Kasus Covid-19 Kembali Hambat Pemulihan Ekonomi
Sekitar 3 Hari yang laluCovid-19 Hari Ini 23 Juni 2022: Kasus Positif Tambah 1.907, Sembuh 1.146
Sekitar 3 Hari yang laluIbunda dan Anak Anies Baswedan Positif Covid-19
Sekitar 3 Hari yang laluKasus Covid-19 Naik Lagi, Menko Luhut Kaji Vaksin Booster Jadi Syarat Perjalanan
Sekitar 3 Hari yang laluMana Lebih Baik Dalam Tangani Pandemi, Negara Demokrasi atau Otoriter?
Sekitar 4 Hari yang laluDi Depok Muncul 6 Kasus Baru Diduga Varian BA4 dan BA5, Petugas Lakukan Tracing
Sekitar 4 Hari yang laluJokowi: Kita Belum Sembuh dari Covid, 5 Hari Belakangan Kasus Naik Lagi
Sekitar 4 Hari yang laluIndonesia Deportasi Buronan Polisi Jepang
Sekitar 4 Hari yang laluCovid-19 Hari Ini 22 Juni 2022: Kasus Positif Tambah 1.985, Sembuh 687
Sekitar 4 Hari yang laluSatgas Covid Izinkan Penyelenggaraan Acara Dihadiri 1.000 Orang, Ini Syaratnya
Sekitar 4 Hari yang laluCEK FAKTA: Menko Luhut Larang Lansia Keluar Rumah Akibat Covid Menggila? Ini Faktanya
Sekitar 4 Hari yang laluHarga BBM Shell Kembali Naik, Bagaimana dengan Pertamina?
Sekitar 3 Minggu yang laluJokowi Soal Harga BBM: Subsidi APBN Gede Sekali, Tahan Sampai Kapan?
Sekitar 1 Bulan yang laluRusia Serang Ibu Kota Ukraina, Satu Orang Tewas
Sekitar 12 Jam yang laluRusia Berhasil Rebut Wilayah Severodonetsk dari Pasukan Ukraina
Sekitar 15 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami