Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Harga Toyota Sienta terbaru dan bekas 2018

Harga Toyota Sienta terbaru dan bekas 2018 Toyota Sienta. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Toyota memiliki jagoan tersendiri di ranah Medium MPV (Multi Purpose Vehicle), yakni Toyota Sienta. Toyota Sienta memang bukan pemain baru. Di Jepang mobil ini muncul pertama tahun 2003, dan kini sudah memasuki generasi ketiga. Sedangkan di Indonesia, Toyota Sienta baru rilis bulan April 2016 di ajang IIMS (Indonesia International Motor Show) 2016.

Peminat dari Toyota Sienta di Indonesia cukup banyak. Di segmen Medium MPV ini, Toyota Sienta bersaing dengan Toyota Kijang Innova, Wuling Cortez, Nissan Grand Livina, Isuzu Panther, dan Kia Grand Sedona. Sayangnya, penjualan Sienta di bulan Januari 2018 menurun.

Meskipun begitu, sebenarnya Toyota Sienta adalah solusi mobil yang menarik karena berada di tengah-tengah antara Toyota Avanza dan Kijang Innova. Sehingga harga Toyota Sienta persis di tengah antara Avanza termahal dengan Kijang Innova termurah.

toyota sienta

Toyota Sienta ©2016 Merdeka.com

Toyota Sienta sebenarnya juga masuk dalam segmen compact MPV, yang mana dulu juga diisi oleh Honda Freed. Setelah Honda Freed berhenti produksi, Toyota Sienta bermain sendirian di segmen compact MPV. Peluang ini tentu sangat menggiurkan bagi Toyota. Apalagi Sienta cukup untuk memenuhi kebutuhan konsumen akan mobil berdimensi ringkas yang mampu mengangkut 7-penumpang. Toyota Indonesia sangat serius menjual Sienta. Investasi besar dengan merakitnya di Indonesia. Jumlah varian yang dihadirkan juga sangat beragam. Total ada 4 pilihan, yaitu E, G, V dan Q. Ada pilihan transmisi manual 6-kecepatan dan CVT. Tapi tipe Q cuma tersedia dalam transmisi CVT saja.

Kita akan membahasnya satu per satu. Lengkap dengan harga Toyota Sienta berbagai tipe atau varian.

Harga toyota sienta terbaru 2018

Seperti yang telah disinggung di atas, Toyota menghadirkan empat varian untuk Sienta. Dari keempat varian tersebut tentu saja memiliki banderol harga yang berbeda.

toyota sienta

Toyota Sienta ©2016 Merdeka.com

Berikut daftar harga Toyota Sienta terbaru 2018:

Harga Toyota Sienta E MT Rp 235.400.000

Harga Toyota Sienta G MT Rp 247.400.000

Harga Toyota Sienta E CVT Rp 253.400.000

Harga Toyota Sienta V MT Rp 262.400.000

Harga Toyota Sienta G CVT Rp 265.400.000

Harga Toyota Sienta V CVT Rp 280.400.000

Harga Toyota Sienta Q CVT Rp 300.400.000

Harga Toyota Sienta bekas

Jika Anda kebetulan tidak memiliki cukup untuk membeli Toyota Sienta terbaru, maka Anda bisa memiliki Toyota Sienta bekas. Namun perlu diketahui sekali lagi bahwa hampir semua produk Toyota memiliki harga jual yang lumayan. Sehingga untuk harga Toyota Sienta bekas kemungkinan memang masih bisa dibilang tinggi di kelasnya.

toyota sienta

Toyota Sienta ©2016 Merdeka.com

Meski begitu, harga Toyota Sienta masih dalam batas wajar, yang mana masih terjangkau. Nah, berikut ini adalah daftar harga Toyota Sienta bekas:

Harga Toyota Sienta bekas tipe E MT Rp Rp 165.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe G MT Rp 170.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe E CVT Rp 174.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe V MT Rp 176.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe G CVT Rp 179.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe V CVT Rp 180.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe Q CVT Rp 198.400.000

Harga Toyota Sienta 2017

Berikut ini adalah harga Toyota Sienta 2017 dari berbagai tipe. Perlu diingat bahwa ini merupakan harga perkiraan dari survei yang telah dilakukan sebelumnya dan kami mengambil harga rata-rata.

toyota sienta

Toyota Sienta ©2016 Merdeka.com

Untuk harga Toyota Sienta 2017 secara pasti tergantung dari kondisi mobil tersebut. Berikut daftar harga Toyota Sienta 2017:

Harga Toyota Sienta bekas tipe E MT Rp Rp 170.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe G MT Rp 173.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe E CVT Rp 178.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe V MT Rp 182.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe G CVT Rp 188.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe V CVT Rp 195.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe Q CVT Rp 210.400.000

Harga Toyota Sienta 2016

Nah, yang berikut ini merupakan harga Toyota Sienta 2016 yang mana adalah keluaran pertama. Tentunya, secara harga akan jauh lebih murah.

Harga Toyota Sienta bekas tipe E MT Rp Rp 155.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe G MT Rp 162.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe E CVT Rp 166.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe V MT Rp 170.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe G CVT Rp 171.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe V CVT Rp 174.400.000

Harga Toyota Sienta bekas tipe Q CVT Rp 184.400.000

(mdk/ega)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Top 3 Mobil Hybrid Toyota Paling Laris Tahun Ini

Top 3 Mobil Hybrid Toyota Paling Laris Tahun Ini

Total penjualan mobil hybrid Toyota mencapai 33.603 unit per November, meraih pangsa pasar 54,3 persen di pasar otomotif Indonesia.

Baca Selengkapnya
Daihatsu Pertahankan Titel Merek Terbesar Kedua di Indonesa 15 Tahun Berturut-turut

Daihatsu Pertahankan Titel Merek Terbesar Kedua di Indonesa 15 Tahun Berturut-turut

Daihatsu membukukan penjualan ritel 194.108 unit pada tahun lalu, naik 2,9 persen.

Baca Selengkapnya
Daftar Alamat dan Telepon Toyota Posko Siaga 24 Jam selama Liburan Natal-Tahun Baru

Daftar Alamat dan Telepon Toyota Posko Siaga 24 Jam selama Liburan Natal-Tahun Baru

PT Toyota-Astra Motor (TAM) hadirkan program “Layanan Siaga Toyota” melalui total 302 titik layanan servis selama liburan Natal dan Tahun Baru 2024 (Nataru).

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Inilah Finalis Mobil dan Sepeda Motor Terbaik Indonesia versi Forwot

Inilah Finalis Mobil dan Sepeda Motor Terbaik Indonesia versi Forwot

Forum Wartawan Otomotif Indonesia (Forwot) kembali bikin pemilihan mobil dan sepeda motor terbaik, setelah hiatus 3 tahun akibat pandemi.

Baca Selengkapnya
Sulap Mobil Sedan Jadi 'Rumah', Keluarga ini Modal Nekat Keliling Indonesia

Sulap Mobil Sedan Jadi 'Rumah', Keluarga ini Modal Nekat Keliling Indonesia

Simak kisah keluarga unik berikut, nekat keliling Indonesia pakai mobil sedan.

Baca Selengkapnya
Catat! Harga Resmi & Model Mobil Listrik BYD di Indonesia Mulai dari Rp400 Jutaan

Catat! Harga Resmi & Model Mobil Listrik BYD di Indonesia Mulai dari Rp400 Jutaan

Catat! Harga Resmi & Model Mobil Listrik BYD di Indonesia Mulai dari Rp400 Jutaan

Baca Selengkapnya
Dipasarkan Tiga Varian, Segini Harga Hyundai Kona Electric Terbaru

Dipasarkan Tiga Varian, Segini Harga Hyundai Kona Electric Terbaru

Harga jual Hyundai Kona Electric 2024 untuk pasar Amerika Serikat mulai US$ 32.675, setara Rp 510 juta.

Baca Selengkapnya