Merdeka.com - Warganet dihebohkan dengan video yang menunjukkan seorang manusia silver mengendarai motor berharga mahal. Saat itu, ia hendak pulang usai mengamen di kawasan Bundaran Mastrip, Kabupaten Jember, Jawa Timur.
Pengendara motor mahal itu diketahui mengamen dengan cara mengecat sekujur tubuh dengan cat warna silver bersama dua rekannya. Mereka bertiga membawa kardus untuk meminta uang kepada para pengguna jalan.
Fenomena manusia silver tidak hanya ditemukan di Kabupaten Jember, tetapi juga di berbagai daerah di Indonesia. Tubuh-tubuh berwarna silver itu biasanya membawa kardus, plastik bekas kemasan makanan, kaleng, atau wadah lain jalan berkeliling dari satu pengendara ke pengendara lain saat lampu lalu lintas berwarna merah.
Lihat postingan ini di Instagram
Dalam video yang diunggah akun Instagram @infojember, perekam tampak sengaja mendokumentasikan manusia silver mengendarai motor mahal. Video itu seperti satire, rupanya orang yang meminta-minta di jalanan memiliki gaya hidup mewah.
Warganet pun ramai mengomentari unggahan video tersebut. Mereka juga menyoroti ketiga manusia silver di Bundaran Mastrip yang tampak masih muda dan segar bugar.
Dalam kondisi demikian, para pemuda itu seharusnya bekerja memanfaatkan tenaga dan pikiran yang dimiliki. Alih-alih mengamen menjadi manusia silver di jalanan.
Advertisement
Video itu menggugah warganet untuk menuliskan beragam komentar. Banyak di antara mereka yang membandingkan kehidupannya dengan manusia silver pengendara motor mahal di Bundaran Mastrip Jember itu.
“Saya pernah lihat (manusia silver) pakai Vario pelatnya masih baru,” tulis pemilik akun Instagram @arwan**
“Makanya aku enggak pernah kasihan karena aku yakin mereka kaya, tapi aku yang miskin,” komentar @anisha**
“Awalnya aku kasihan melihat mereka, lama-lama kok aku kasihan ke diriku sendiri,” imbuh pemilik akun Instagram @tono**
“Di sinilah keikhlasan kita diuji, meskipun mereka ternyata punya civic turbo, kita punyanya mio,” komentar @aditya**
Sigap Bantu Lerai Perkelahian di Jalan, Aksi Pria Ini Tinggalkan Pacar Jadi Perhatian
Sekitar 7 Menit yang laluKisah Nelayan Terombang-ambing di Laut hanya Konsumsi Air, Pulang Disiram Air Bunga
Sekitar 23 Menit yang laluBisa Jadi Inspirasi, Intip Potret Cut Syifa Pakai Gamis saat Main di Tajwid Cinta
Sekitar 2 Jam yang laluPotret Pentas Tari Didik Nini Thowok di Pura Calonarang Putuk, Magis Banget
Sekitar 5 Jam yang laluTak Suka Umbar Privasi Anak di Media Sosial, Raisa Ungkap Alasannya
Sekitar 5 Jam yang laluSepasang Kekasih Nekat Curi Kotak Amal Masjid Kota Batu, Nilainya Ditaksir Rp10 Juta
Sekitar 6 Jam yang laluTerduga Teroris di Tulungagung Dikenal Alim dan Dermawan, Tetangga Ungkap Ini
Sekitar 7 Jam yang laluSempat Disebut Berselingkuh dengan Rebecca Klopper, Junior Robert Beri Klarifikasi
Sekitar 22 Jam yang laluNiat Beli Seblak, Pembeli Ini Malah Dapat 'Bonus' Knop Kompor
Sekitar 23 Jam yang laluTawarkan Dagangan dengan Sopan dan Ceria, Cara Anak Ini Jualan Pempek Bikin Haru
Sekitar 1 Hari yang laluMengunjungi Kampung Buddha Buneng, Jadi yang Terbesar di Blitar
Sekitar 1 Hari yang laluKaesang Pangarep Tulis Pesan Cinta, Respons Erina Gudono Curi Perhatian
Sekitar 1 Hari yang laluDengar Curhat Ala Jenderal Polisi Kawan Kapolri, Santai Sambil Santap Bakmi Godog
Sekitar 1 Jam yang laluCurhat Anggota Brimob Tak Terima Dimutasi, Padahal Sudah Bantu Cari Dana Rp650 Juta
Sekitar 2 Jam yang laluKehebohan Para Napi Goyang Dangdut sama Polisi, Ucapan Perwira Polri Ngena Banget
Sekitar 2 Jam yang laluPeras Buronan WN Kanada di Bali, 2 Anggota Mabes Polri Diperiksa Propam
Sekitar 4 Jam yang laluFerdy Sambo Kirim Bunga-Surat buat Anaknya yang Ultah ke-22, 'Mba Trisha Kesayangan'
Sekitar 3 Hari yang laluPesan Manis Sang Jenderal dan Istri dari Balik Jeruji di Hari Ultah Anak Perempuannya
Sekitar 3 Hari yang laluTerang-terangan Mahfud MD Sebut Ada Pejabat Bekingi Mafia, Singgung Rafael & Sambo
Sekitar 5 Hari yang laluSurvei Populi Center: Citra Polri Mulai Membaik Pascakasus Ferdy Sambo
Sekitar 6 Hari yang laluFerdy Sambo Kirim Bunga-Surat buat Anaknya yang Ultah ke-22, 'Mba Trisha Kesayangan'
Sekitar 3 Hari yang laluMenakar Peluang Kasasi Diajukan Putri Candrawathi, Mengurangi atau Perberat Hukuman?
Sekitar 1 Minggu yang laluMembaca Peluang Ferdy Sambo Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluSekuat Tenaga Ferdy Sambo Ingin Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluIntip Liburan Ronny Talapesy Pengacara Bharada E di Luar Negeri, Sosok Istri Disorot
Sekitar 1 Bulan yang laluPermohonan Banding Kandas, Ricky Rizal Tetap Dihukum 13 Tahun Penjara
Sekitar 1 Bulan yang laluFerdy Sambo Tak Hadir di Sidang Putusan Banding Vonis Mati
Sekitar 1 Bulan yang laluMinta Pasokan Serum dan Vaksin Antirabies, Viktor Laiskodat Telepon Menkes
Sekitar 3 Hari yang laluSudin KPKP Jakarta Selatan Gelar Vaksin Rabies Gratis untuk Cegah Penyakit Menular
Sekitar 5 Hari yang laluBRI Liga 1: Nyali Ryo Matsumura Tidak Ciut Bersaing untuk Skuad Utama Persija
Sekitar 59 Menit yang laluGabung Dewa United, Henhen Herdiana Ikut Doakan Persib Bisa Sukses di Liga 1 2023 / 2024
Sekitar 4 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Dicky Budiman
Peneliti dan Praktisi Global Health Security Griffith University AustraliaMemaknai Pencabutan Status Darurat Kesehatan Masyarakat Covid-19
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami