Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Marahi mantan suami di depan anak, wanita ini didenda Rp 425 juta

Marahi mantan suami di depan anak, wanita ini didenda Rp 425 juta ilustrasi orangtua bertengkar di depan anak. ©Getty

Merdeka.com - Seorang wanita asal Italia didenda 30.000 euro (setara Rp. 425 juta) oleh pengadilan setempat karena memarahi mantan suami di hadapan anak mereka. Perbuatan itu dianggap melanggar hak anak untuk memiliki hubungan yang sehat dengan kedua orang tuanya.

Hakim menilai wanita itu telah gagal memastikan sang anak dan ayah memiliki hubungan yang 'baik dan sehat' karena terus-terusan mengeluarkan celaan dengan istilah kasar terhadap sang ayah di depan anaknya.

Apabila terus dilakukan, maka ini akan merusak kesehatan mental sang anak. Karenanya, wanita itu harus mengubah cara pendekatan baik terhadap mantan suami ataupun anaknya jika ingin mempertahankan hak asuh anak.

Hukum Uni Eropa memang mengharuskan anak-anak memiliki hak untuk berhubungan secara pribadi dan kontak langsung dengan kedua orang tuanya meskipun keduanya telah bercerai.

Dilansir dari laman Daily Mail, Jumat (21/10), sebuah laporan baru-baru ini menyatakan ada cara baru untuk membuat masa transisi setelah perpisahan orang tua menjadi lebih mudah bagi anak-anak.

Alih-alih menyuruh anak untuk berpindah-pindah tempat dari rumah kedua orang tuanya setiap minggu atau bulan, lebih baik membuat sang anak tinggal di satu tempat yang disebut 'sarang burung', di mana kemudian kedua orang tuanya melakukan rotasi untuk mengunjungi tempat tersebut.

Namun, tidak selamanya konsep ini bermanfaat bagi anak dan tidak memiliki kelemahan.

"Konsep 'sarang burung' ini memang tidak efektif bagi kebanyakan pasangan bercerai untuk jangka panjang, tetapi ini bisa menjadi pilihan tepat untuk melewati masa transisi perpisahan bagi anak," kata psikolog dari Institut Telethon Kids, Dr Monique Robinson.

Dr. Robinson menambahkan, cara ini bisa digunakan pada saat ada kebutuhan khusus.

"Misalnya, jika anak-anak sedang melewati masa ujian sekolah. Atau juga bagi anak-anak yang cenderung lebih sensitif dalam menghadapi masalah dan perubahan,"

Konsep 'sarang burung' ini bertujuan agar anak-anak tetap merasa akrab dengan lingkungan dan orang-orang di sekelilingnya karena tinggal di tempat yang mereka kenal.

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Keluarga Tak Harus Sedarah, Wanita Ini Bagikan Momen Manis Anaknya dengan Sang Pengasuh
Keluarga Tak Harus Sedarah, Wanita Ini Bagikan Momen Manis Anaknya dengan Sang Pengasuh

Berikut potret momen manis seorang anak gadis dengan pengasuhnya yang bikin haru.

Baca Selengkapnya
Anaknya Menangis Lantaran Tak Enak Hati Minta Uang Kuliah Profesi, Respons Ayah Ini Bikin Terenyuh
Anaknya Menangis Lantaran Tak Enak Hati Minta Uang Kuliah Profesi, Respons Ayah Ini Bikin Terenyuh

Cara didikan orang tua menentukan keberhasilan anak di masa depan.

Baca Selengkapnya
Sudah Bekerja, Perempuan Ini Ceritakan Sikap Manis Ayahnya yang Masih Peduli Kondisi Anaknya
Sudah Bekerja, Perempuan Ini Ceritakan Sikap Manis Ayahnya yang Masih Peduli Kondisi Anaknya

Cinta kasih orang tua terhadap anak tak pernah padam meskipun anaknya telah hidup mandiri.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Pasangan Muda Ini Pilih Nikah Sederhana di KUA, Ungkap Biaya Murah hingga Penuh Kehangatan Keluarga
Pasangan Muda Ini Pilih Nikah Sederhana di KUA, Ungkap Biaya Murah hingga Penuh Kehangatan Keluarga

Wanita ini membeberkan murahnya biaya saat dirinya menikah di KUA.

Baca Selengkapnya
Pelaku Pemerkosaan Libatkan Anak Pejabat di Gowa Bertambah Satu, Ini Perannya
Pelaku Pemerkosaan Libatkan Anak Pejabat di Gowa Bertambah Satu, Ini Perannya

Satu pelaku pemerkosaan terhadap seorang wanita di Danau Mawang diamankan berinisial AR.

Baca Selengkapnya
Diremehkan Mantan Suami & Diganggu Preman, Janda Cantik 2 Anak Nekat Jualan Bakso Gerobak Kini Omzetnya Rp100 Juta
Diremehkan Mantan Suami & Diganggu Preman, Janda Cantik 2 Anak Nekat Jualan Bakso Gerobak Kini Omzetnya Rp100 Juta

Sempat kerja di Bandara Soekarno-Hatta selama dua tahun, Opi memutuskan buat banting setir berjualan bakso ikan dengan gerobak.

Baca Selengkapnya
Istri Suruh Suami Nikah Lagi karena 14 Tahun Belum Punya Anak, Mertuanya Setuju Endingnya Justru Bikin Tak Percaya
Istri Suruh Suami Nikah Lagi karena 14 Tahun Belum Punya Anak, Mertuanya Setuju Endingnya Justru Bikin Tak Percaya

Dengan proses dan perjuangan panjang, kini pasangan suami istri ini sudah dikaruniai sosok buah hati yang lucu.

Baca Selengkapnya
Momen Haru Wanita Cantik Beri Kejutan ke Ortu, Datangkan Hadiah Mewah Bikin Ayah Ibu Tersenyum Bahagia
Momen Haru Wanita Cantik Beri Kejutan ke Ortu, Datangkan Hadiah Mewah Bikin Ayah Ibu Tersenyum Bahagia

Demi mendapat senyum merekah di wajah kedua orangtua, wanita cantik ini nekat memberi kejutan.

Baca Selengkapnya
Pacaran Bertahun-tahun Cewek ini Nikahnya sama Pria Lain, Si Mantan Datang ke Resepsi Ditangisi Keluarga
Pacaran Bertahun-tahun Cewek ini Nikahnya sama Pria Lain, Si Mantan Datang ke Resepsi Ditangisi Keluarga

Lama menjalani hubungan, membuat pria ini mendapat reaksi tak terduga dari keluarga mantan saat menghadiri pernikahan sang cewek tercintanya dengan pria lain.

Baca Selengkapnya