Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Danau Mengerikan di Tanzania, Hewan yang Sentuh Airnya Berubah Jadi Batu

Danau Mengerikan di Tanzania, Hewan yang Sentuh Airnya Berubah Jadi Batu Burung yang membatu di Danau Natron, Tanzania. ©Twitter@Nature_Is_Lit

Merdeka.com - Alam bisa menjadi tempat yang sangat menakutkan. Ada danau di Tanzania yang menjadi tempat menakutkan bagi hewan.

Hewan yang jatuh atau menyentuh air dari danau yang dikenal dengan nama 'danau merah' ini akan berubah menjadi batu.

Danau Natron berada di Tanzania utara, di dekat perbatasan negara itu dengan Kenya.

Dikutip dari laman Indy100, Jumat (24/3), tempat ini sangat dijauhi oleh makhluk hidup.

Namun ada satu hewan yang hidup di danau itu, yaitu flamingo, spesies burung berkaki panjang yang hampir punah.

Makhluk hidup yang menyentuh air danau berwarna merah ini terlihat langsung membeku di tempat. Ini ada kaitannya dengan kandungan di dalam air tersebut.

Kandungan garam dan alkaline yang tinggi menyebabkan kalsifikasi atau pengapuran, yang merupakan akumulasi dari garam kalsium di dalam tubuh.

Walaupun hewan yang menyentuh air danau ini mati dengan cukup cepat, tubuhnya tetap ada dan tampak membatu.

Kendati mengerikan, namun danau ini menarik perhatian para ilmuwan dan petualang alam liar. Fotografer Nick Brandt menjelajah ke danau tersebut dan mengabadikan gambar hewan-hewan yang membatu.

"Saya tidak sengaha menemukan makhluk hidup, semuanya sejenis burung dan kelelawar, terdampar di sepanjang garis pantai Danau Natron di Tanzania Utara," jelasnya kepada NBC News.

"Saya membawa makhluk hidup ini saat saya menemukan mereka di tepi pantai, dan menaruh mereka seolah-olah dalam posisi masih hidup, sehingga mereka terlihat hidup," jelasnya.

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tertinggi di Asia Tenggara, Intip Fakta Menarik Danau Gunung Tujuh di Jambi
Tertinggi di Asia Tenggara, Intip Fakta Menarik Danau Gunung Tujuh di Jambi

Danau ini spesial karena letaknya yang berada di ketinggian 1.950 meter di atas permukaan laut hingga membuatnya jadi danau tertinggi di Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya
Terbentuk dari Letusan Gunung Berapi, Simak Fakta Menarik Danau Maninjau di Sumatra Barat
Terbentuk dari Letusan Gunung Berapi, Simak Fakta Menarik Danau Maninjau di Sumatra Barat

Di bagian barat Pulau Sumatra, tepatnya di Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Agam, terdapat danau yang tak kalah indahnya untuk dikunjungi, yaitu Danau Maninjau

Baca Selengkapnya
9 Negara yang Memiliki Air Terjun Tertinggi di Dunia
9 Negara yang Memiliki Air Terjun Tertinggi di Dunia

Air terjun merupakan bentuk keajaiban dan keindahan alam yang patut untuk dilihat. Yuk, simak daftar air terjun tertinggi di dunia!

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
11 Hewan yang Bisa Hidup Tanpa Minum Air, Ada yang Mampu Bertahan Hingga 20 Tahun!
11 Hewan yang Bisa Hidup Tanpa Minum Air, Ada yang Mampu Bertahan Hingga 20 Tahun!

Manusia memiliki batasan waktu yang ketat untuk bertahan hidup tanpa oksigen dan air. Namun, di dunia hewan, ada yang memiliki kemampuan adaptasi luar biasa.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Ini Alasan Menteri Trenggono Tahan Ekspor Pasir Laut Indonesia
Terungkap, Ini Alasan Menteri Trenggono Tahan Ekspor Pasir Laut Indonesia

Aturan turunan ekspor pasir laut masih digodok karena melibatkan banyaknya tim kajian.

Baca Selengkapnya
Wisata di Medan yang Populer, Destinasi Alam hingga Edukasi
Wisata di Medan yang Populer, Destinasi Alam hingga Edukasi

Merdeka.com merangkum informasi tentang wisata Medan yang populer mulai dari destinasi wisata alam hingga wisata edukasi.

Baca Selengkapnya
Tanaman Ini Ternyata Bisa Jadikan Hidangan Lebih Harum, Apa Saja?
Tanaman Ini Ternyata Bisa Jadikan Hidangan Lebih Harum, Apa Saja?

Bumbu dapur yang berbahan dasar tanaman pun memiliki peran yang tak terbantahkan.

Baca Selengkapnya
Daftar 21 Daerah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang
Daftar 21 Daerah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang

Sebagian besar daerah di Indonesia berpotensi mengalami cuaca ekstrem, berupa hujan lebat disertai petir dan angin kencang.

Baca Selengkapnya
12 Wisata Danau Toba yang Indah dan Menakjubkan, Wajib Dikunjungi
12 Wisata Danau Toba yang Indah dan Menakjubkan, Wajib Dikunjungi

Danau Toba adalah salah satu keajaiban alam Indonesia yang memukau dengan keindahannya yang memikat.

Baca Selengkapnya